Fitur Baru Pencarian Instagram

Senin, 03 Agustus 2015 - 08:51 WIB
Fitur Baru Pencarian...
Fitur Baru Pencarian Instagram
A A A
SAN FRANCISCO - Instagram adalah aplikasi yang dirancang maksimal untuk aplikasi mobile. Disebut-sebut sebagai jejaring sosial yang tidak hanya mobile first, tapi mobile only.

Namun, perusahaan yang dimiliki Facebook itu sengaja menambahkan fitur baru, yakni pencarian, di versi desktop. Kini pengguna dapat mencari username, hashtag, atau lokasi di tombol kecil bagian atas.

Cofounder Mike Krieger mengatakan, bahwa fitur pencarian ini penting agar Instagram dapat bersaing dengan Pinterest maupun Twitter. Bisa jadi langkah ini diambil karena popularitas jejaring sosial tersebut yang semakin tinggi, dan belum ada perangkat yang mampu melacak seperti Twitter.

Fitur ini pun dapat mempermudah pengguna yang kerap menginginkan segala sesuatu yang instan dan cepat. Sehingga Instagram dapat memberikan kenyamanan bagi semua pengguna.
(dyt)
Berita Terkait
10 Hastag Instagram...
10 Hastag Instagram Paling Banyak Dicari Pengguna di Indonesia Selama Ramadhan
Algoritma Instagram...
Algoritma Instagram Lebih Suka Sajikan Wanita Seksi Berbikini ke Pengguna
Instagram Siapkan Fitur...
Instagram Siapkan Fitur Baru untuk Mengontrol Anak Berselancar di Internet
Facebook dan Instagram...
Facebook dan Instagram Resmi Blokir Berita di Kanada
Logo Unilever Dukung...
Logo Unilever Dukung LGBT, Beragam Respons Muncul dari Warganet
Rich Brian Ramaikan...
Rich Brian Ramaikan Challenge Hastag di Instagram Rells
Berita Terkini
Terjadi di Zaman Nabi,...
Terjadi di Zaman Nabi, Fenomena Alam Ini Jadikan Organ Tubuh seperti Kaca
10 menit yang lalu
Pantai di Iran Tiba-tiba...
Pantai di Iran Tiba-tiba Berubah Warna Menjadi Merah Darah
3 jam yang lalu
Indonesia Hapus 1,3...
Indonesia Hapus 1,3 Juta Konten Berbahaya Terkait Pornografi dan Judi Online
6 jam yang lalu
Rinnai Indonesia Luncurkan...
Rinnai Indonesia Luncurkan Smart HOB RB-A2660G(B), Dilengkapi Teknologi Automatic Menu
7 jam yang lalu
Cara Mengatasi Bootloop...
Cara Mengatasi Bootloop di HP Oppo yang Langsung Tokcer
12 jam yang lalu
4 Cara Menghapus Aplikasi...
4 Cara Menghapus Aplikasi Bawaan Realme Anti Ribet
13 jam yang lalu
Infografis
Kapal Perang China Tembaki...
Kapal Perang China Tembaki Armada Angkatan Laut Selandia Baru
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved