Ini Fitur Baru WhatsApp Web

Minggu, 12 Juli 2015 - 13:57 WIB
Ini Fitur Baru WhatsApp...
Ini Fitur Baru WhatsApp Web
A A A
MOUNTAIN VIEW - WhatsApp Web telah dirilis Januari lalu. Kini ada update yang membawa beberapa fitur kunci baru ponsel untuk pengguna desktop.

Dilansir dari Indianexpress, Minggu (12/7/2015), pengguna cukup mengklik gambar profil dan dapat mengubahnya. Ikon mengedit pun telah ditambahkan di sebelah bagian pembuat status. Sehingga pengguna dapat langsung berbagi apa yang dirasakan dari WhatsApp Web.

Selain itu, pengaturan perbincangan yang berlebihan pun telah dihadirkan. Jika telah terjadi kelebihan perbincangan, maka aksi baru untuk menghapus, akan muncul untuk menghapus pembicaraan satu per satu dan membuat jadi bisu, menghapus atau keluar grup perbincangan.

WhatsApp telah memperkenalkan ikon merah besar baru. Ikon ini untuk memudahkan penghapusan obrolan atau keluar grup, tanpa perlu beralih ke ponsel. Begitu juga mengubah gambar dan status di grup.
(dyt)
Berita Terkait
Tidak Hanya di Indonesia,...
Tidak Hanya di Indonesia, WhatsApp juga Eror di Berbagai Negara
5 Tips Agar WhatsApp...
5 Tips Agar WhatsApp (WA) Kamu Tidak Mudah Disadap
Pertama di Indonesia,...
Pertama di Indonesia, WhatsApp Business Summit Dihadiri 1.500 Peserta
Bisa Buat Akun WhatsApp...
Bisa Buat Akun WhatsApp Terblokir, Jangan Download Aplikasi Ini
Ini Cara Agar Tidak...
Ini Cara Agar Tidak Dimasukkan ke Grup WhatsApp Tanpa Izin
Cara Bikin WA Terlihat...
Cara Bikin WA Terlihat Offline Padahal Sedang Online, Tanpa Ribet
Berita Terkini
Goodbye Charger! Ilmuwan...
Goodbye Charger! Ilmuwan Ciptakan Baterai Hidup dari Jamur, Tinggal Siram Langsung ON!
14 menit yang lalu
Daftar Kode Redeem FF...
Daftar Kode Redeem FF Free Fire Selasa 29 April 2025!
34 menit yang lalu
X Dilaporkan Blokir...
X Dilaporkan Blokir Akun-akun Pengkritik Elon Musk
8 jam yang lalu
Terumbu Karang Purba...
Terumbu Karang Purba Berusia 800 Tahun Ditemukan di Laut Merah
14 jam yang lalu
Piramida Bawah Air Diklaim...
Piramida Bawah Air Diklaim Lebih Tua dari yang Ada di Mesir
22 jam yang lalu
China Bertekat Memperkuat...
China Bertekat Memperkuat Literasi Digital dan AI
22 jam yang lalu
Infografis
Ini Alasan Mengapa Tanaman...
Ini Alasan Mengapa Tanaman Ganja Harus Ditanam di Ketinggian
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved