Panasonic Kenalkan Kamera Mirroless Lumix DMC-G7

Senin, 25 Mei 2015 - 07:02 WIB
Panasonic Kenalkan Kamera...
Panasonic Kenalkan Kamera Mirroless Lumix DMC-G7
A A A
TOKYO - Segmen kamera mirroless terdapat varian baru dari Panasonic yang mengumumkan keberadaan Lumix DMC-G7.Kamera yang menggunakan lensa micro four thirds mempunyai fitur yang mampu merekam video 4K.

Rekaman video mempunyai resolusi 3840×2160 px (30p/24p) dalam format video mp4. Bukan hanya itu fitur yng diberikan, Lumix DMC-G7 juga mampu mengambil foto secara continuous hingga kecepatan 8 gambar per detik atau 6 gambar per detik pada objek bergerak.

Sensor yang dimiliki adalah digital live MOS 16Mp dengan menggunakan prosesor gambar Venus Engine serta CPU Quad core, dan fitur Multi process NR (Noise Reduction). Kamera yang akan dipasarkan Juni mendatang dengan harga USD799.99 atau sekitar Rp10,5 juta untuk paket kit lensa 14-42mm.

Sedangkan ISO yang diberikan mencapai 25600 dan mampu mengambil gambar dengan jelas dalam kondisi low light. Mempunyai layar LCD berukuran 3 inci 1,040k-dot dengan built in 2,360k-dot OLED viewfinder.
(dol)
Berita Terkait
Panasonic Hadirkan 2...
Panasonic Hadirkan 2 Kamera Mirrorless Full-Frame Hybrid
Lumix G100 Gandeng Rollover...
Lumix G100 Gandeng Rollover Reaction Dukung Konten Kreator
Panasonic Jadikan Kamera...
Panasonic Jadikan Kamera Lumix G100 sebagai 'Pembunuh' Smartphone
Panasonic Station Beberkan...
Panasonic Station Beberkan Beragam Teknologi TV Terbaru
Lumix S9: Kamera Mirrorless...
Lumix S9: Kamera Mirrorless Full-Frame Paling Kecil dan Ringan, Harga Rp23 Jutaan
Premium Grab Tawarkan...
Premium Grab Tawarkan Sensasi Perjalanan Nyaman dengan Nanoe™ X
Berita Terkini
YouTube Akan Terjemahkan...
YouTube Akan Terjemahkan Bahasa secara Otomatis dengan AI
18 jam yang lalu
Perang Dagang dengan...
Perang Dagang dengan AS, China Yakin Akan Jadi Penguasa Teknologi Chip
1 hari yang lalu
Capek Antre Tiket Bus?...
Capek Antre Tiket Bus? Platform Ini Ubah Perjalananmu Jadi Lebih Asyik dan Hemat
1 hari yang lalu
Arkeolog Temukan Makam...
Arkeolog Temukan Makam Pangeran Firaun Userkaf dan atung Djoser
1 hari yang lalu
Robot Bergabung dengan...
Robot Bergabung dengan Manusia dalam Lomba Maraton di Beijing
2 hari yang lalu
Fenomena Cahaya Aneh...
Fenomena Cahaya Aneh Berwarna-warni Terlihat di Langit Kanada
2 hari yang lalu
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved