Rumput Lapangan Sepak Bola Piala Dunia 2022 Ternyata Menyimpan Rahasia Canggih Sains

Minggu, 18 Desember 2022 - 06:52 WIB
loading...
A A A
Hal itulah yang kemudian membuat mereka berupaya mengeksplorasi keberadaan Paspalum vaginatum untuk kepentingan lainnya. Diharapkan kemampuan yang ada di rumput pantai itu bisa diterapkan di tumbuh-tumbuhan lain agar bisa tetap berkembang meski berada di kondisi ekstrem misalnya kekeringan panjang.

Guangchao Sun, ilmuwan dari Universitas Nebraska bahkan telah mencoba melakukan eksperimen. Dia menguji ketahanan paspalum pantai dengan menanamnya bersama jagung selama beberapa minggu dalam berbagai kondisi. Termasuk membiarkan jagung dan rumput pantai tidak diberikan nitrogen atau fosfor.



Hasilnya jagung justru tidak berkembang dengan baik sedangkan Paspalum vaginatum justru tetap hidup dengan kondisi prima. Dari situ Guangchao Sun mencoba memetakan genom yang ada di rumput pantai.

Hasilnya, rumput pantai bisa merespons kekurangan nutrisi dengan menggandakan produksi molekul gula yang disebut trehalosa. Temuan tersebut menunjukkan bahwa trehalosa memainkan peran sentral dalam ketahanan tanaman.

Saat ini keberadaan rumput pantai itu menurut Guangchao Sun telah terasa di Piala Dunia 2022 Qatar. Capaian itu justru sudah mereka mulai sejak 2019 ketika kick off Piala Dunia 2022 Qatar dimulai.

Ke depannya, Guangchao Sun dan tim mencoba mengeksplorasi keberadaan rumput pantai itu bukan hanya untuk kebutuhan Piala Dunia 2022 Qatar saja. Menurutnya masih banyak hal lain yang bisa diberikan oleh rumput pantai itu.

"Ini adalah perjalanan yang masih panjang," ujarnya.
(wsb)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Tim Ilmuwan Yakin Rumput...
Tim Ilmuwan Yakin Rumput Laut Australia Bisa Bikin Awet Muda
Gumpalan Besar Rumput...
Gumpalan Besar Rumput Laut Berbau Menuju Florida
Twitter Blokir Link...
Twitter Blokir Link Piala Dunia 2022 dari Facebook, TikTok, dan Instagram
Bawa Argentina Juara...
Bawa Argentina Juara Piala Dunia 2022, Meme Lucu Lionel Messi Bertebaran
Argentina Juara Dunia...
Argentina Juara Dunia 2022, Inilah Pesawat Pengangkut Lionel Messi Cs
Juara Piala Dunia 2022,...
Juara Piala Dunia 2022, Argentina dan Messi Menggema di Medsos
Cerita Qatar Airways...
Cerita Qatar Airways Bawa Bola Piala Dunia 2022 ke Luar Angkasa
Virus Misterius Serang...
Virus Misterius Serang Timnas Prancis Jelang Final Piala Dunia 2022?
Google Doodle Rayakan...
Google Doodle Rayakan Final Piala Dunia 2022 Argentina vs Prancis
Rekomendasi
3 Langkah Rusia untuk...
3 Langkah Rusia untuk Merebut Crimea dari Ukraina, Apa Saja?
Drama Korea A Shop For...
Drama Korea A Shop For Killer Lanjut Season 2, Tayang Perdana 2026
Komitmen Keberlanjutan,...
Komitmen Keberlanjutan, FL Technics Indonesia Gelar Bersih-bersih Pantai
Berita Terkini
Diselimuti Jutaan Telur...
Diselimuti Jutaan Telur Raksasa, Gunung Berapi Bawah Laut Purba Ditemukan
5 jam yang lalu
Apa Itu Rumah Modular?...
Apa Itu Rumah Modular? Smart Cottage LG yang Jadi Tempat Tinggal Masa Depan Berteknologi Canggih
5 jam yang lalu
AI Jadi Kunci LG untuk...
AI Jadi Kunci LG untuk Menguasai Pasar Peralatan Rumah Tangga di Asia
7 jam yang lalu
Meta Gunakan AI untuk...
Meta Gunakan AI untuk Deteksi Umur Pengguna di Bawah Umur
22 jam yang lalu
YouTube Akan Terjemahkan...
YouTube Akan Terjemahkan Bahasa secara Otomatis dengan AI
1 hari yang lalu
Perang Dagang dengan...
Perang Dagang dengan AS, China Yakin Akan Jadi Penguasa Teknologi Chip
2 hari yang lalu
Infografis
5 Bintang Sepak Bola...
5 Bintang Sepak Bola Muslim yang Menjalani Ibadah Puasa Ramadan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved