5 Rekomendasi Laptop Asus Rp 5 Jutaan di 2022

Sabtu, 26 November 2022 - 18:05 WIB
loading...
5 Rekomendasi Laptop...
Rekomendasi laptop Asus Rp 5 jutaan di 2022 penting bagi mereka yang sedang mencari laptop murah. Foto: ist
A A A
JAKARTA - Rekomendasi laptop Asus Rp 5 jutaan di 2022 cocok bagi konsumen yang sedang mencari laptop harga terjangkau. Misalnya, digunakan untuk sekolah, belajar, atau bekerja.

Asus adalah pabrikan laptop terlaris di Indonesia, sehingga model laptop yang tersedia di pasaran pun sangat banyak. Termasuk juga, jajaran laptop Asus murah yang dilego di harga Rp 5 jutaan. Lantas model apa saja yang bisa dijadikan pilihan? Berikut rekomendasinya:

1. Asus L510
5 Rekomendasi Laptop Asus Rp 5 Jutaan di 2022

Pilihan pertama jatuh pada laptop Asus L510. Laptop ini hadir dengan layar FHD 1920x1080 berukuran 15,6 inci. Engselnya sudah 180 derajat, memungkinkan diletakkan rata untuk tampilan yang fleksibel.

Kelebihan lain Asus L510 adalah ukuran ringkas, dengan ketebalan hanya 0,72 inci. Untuk performanya ditopang prosesor Intel Celeron N4020 yang dipadu RAM 4GB dan memori penyimpanan 128GB.

Terkait harga, ASUS L510 dibanderol Rp 4,3 jutaan.

2. Asus E410
5 Rekomendasi Laptop Asus Rp 5 Jutaan di 2022

AsusE410 mengusung layar 14 inci dengan resolusi 1.366 x 768 piksel, menggunakan lampu latar LED hemat energi. Sehingga laptop memiliki masa pakai hingga 12 jam tanpa henti, cocok untuk penggunaan sepanjang hari.

Di sektor dapur pacu ada Intel Celeron dan memori 4GB, dikemas dalam penyimpanan eMMC 128GB. Meski performanya bukan yang terbaik, tapi desain yang ditampilkan cukup elegan dengan ukuran ramping.

Terkait harga, ASUS E410 dibandrol Rp 4,1 jutaan.

3. Asus Chromebook Flip C433
5 Rekomendasi Laptop Asus Rp 5 Jutaan di 2022

Selanjutnya ada Asus Chromebook Flip C433 yang menawarkan semua yang dibutuhkan dari mesin Chrome OS. Layarnya sudah sentuh berukuran 14 inci yang dapat dilipat ke belakang dengan engsel 360 derajat.

Asus Chromebook Flip C433 menawarkan prosesor Intel Core M3 dan memori 8GB, serta penyimpanan eMMC 64GB. Ini cukup bagus untuk Chromebook, terlebih ada webcam HD built-in dengan mikrofon.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
ROG Phone 9 Series vs....
ROG Phone 9 Series vs. ROG Phone 9 FE: Pertempuran Sengit Ponsel Gaming 2025
ROG Phone 9 Series dan...
ROG Phone 9 Series dan ROG Phone 9 FE Bawa Era Baru Gaming Mobile di 2025
Asus Indonesia Buka...
Asus Indonesia Buka Pre Order Laptop Gaming Tercepat di Dunia ROG RTX 50 Series
Cara Mengatasi Touchpad...
Cara Mengatasi Touchpad Laptop Tidak Berfungsi, Lakukan Langkah Ini!
ASUS ROG Luncurkan Laptop...
ASUS ROG Luncurkan Laptop Gaming GeForce RTX 50 Series Pertama di Indonesia
Tren Laptop Ringan 2024:...
Tren Laptop Ringan 2024: ASUS Jawab dengan Laptop Gaming Compact TUF Gaming A14 dan A16
ASUS Zenbook S 14 OLED...
ASUS Zenbook S 14 OLED UX5406, Laptop Tipis untuk Penggemar Barang Mewah
ASUS Zenbook S 14 OLED...
ASUS Zenbook S 14 OLED (UX5406), Laptop Tipis Premium Pertama dengan Intel® Core™ Ultra (Series 2)
Asus Zenbook S 14 OLED...
Asus Zenbook S 14 OLED Menggunakan Material Ceraluminum dan Harga Rp28 Juta
Rekomendasi
Bupati Labuhanbatu Selatan...
Bupati Labuhanbatu Selatan Apresiasi Safari Ramadan Partai Perindo, Wujud Kepedulian untuk Masyarakat
5 Fakta Steven Wongso...
5 Fakta Steven Wongso Mualaf, Benarkah demi Menikahi Arafah Rianti?
Luna Bijl Kekasih Maarten...
Luna Bijl Kekasih Maarten Paes Tiba di Indonesia, Tuai Pujian saat Diajak Velocity Bareng Fans
Berita Terkini
Sunita Williams Wanita...
Sunita Williams Wanita Baja NASA Bagikan Pengalaman 9 Bulan di Luar Angkasa
2 jam yang lalu
Resmi, PT Samafitro...
Resmi, PT Samafitro Menjadi Distributor Solusi AIDC Honeywell di Indonesia
4 jam yang lalu
Bukti Robot Humanoid...
Bukti Robot Humanoid Canggih Tidak Bisa Gantikan Peran Manusia
6 jam yang lalu
Motorola Razr Plus 2025,...
Motorola Razr Plus 2025, Ponsel Lipat dengan Unsur Kayu Siap Diluncurkan
7 jam yang lalu
Yahoo Jual TechCrunch,...
Yahoo Jual TechCrunch, Ini Alasannya
8 jam yang lalu
Batu-batu di Bawah Samudra...
Batu-batu di Bawah Samudra Pasifik Ungkap Awal Mula Bumi Tercipta
10 jam yang lalu
Infografis
5 Manfaat Kurma untuk...
5 Manfaat Kurma untuk Berbuka Puasa, Bisa Mengontrol Nafsu Makan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved