Cara Menggunakan Fitur Instagram, Jadwal Posting Secara Otomatis

Sabtu, 12 November 2022 - 15:28 WIB
loading...
Cara Menggunakan Fitur...
Cara menggunakan fitur Instagram, jadwal posting secara otomatis penting untuk diketahui. Foto: ist
A A A
JAKARTA - Cara menggunakan fitur Instagram , jadwal posting secara otomatis penting bagi mereka yang mengelola media sosial secara serius. Khususnya, pemilik akun bisnis.

Sebab, mengelola akun Instagram untuk keperluan pribadi dan bisnis tentu berbeda. Untuk mengenalkan sebuah merek, butuh postingan secara konsisten.
Karena itu, fitur posting otomatis di Instagram sangat diperlukan. Nah, ternyata hal ini bisa dilakukan dengan mudah. Bahkan, tidak perlu aplikasi pihak ketiga.

Facebook Creator Studio
Cara mengelola akun Instagram bisa memakai fitur yang disebut Creator Studio di Facebook. Fitur ini memungkinkan pengguna untuk melakukan posting Instagram secara otomatis. Juga, melakukan penjadwalan posting terstruktur.

Cara menggunakan Creator Studio sendiri mudah:

1. Masuk ke Facebook Page dan akun Instagram bisnis.
2. Jika belum, ubah profil Instagram jadi profil bisnis atau akun kreator.
3. Buka halaman Creator Studio
4. Klik ikon Instagram. Masukkan username dan password akun Instagram Anda.

Menggunakan Schedule Post di Instagram
Di Creator Studio, pengguna bisa mengatur posting otomatis. Sehingga sangat memudahkan pekerjaan, misalnya memposting kampanye tertentu.



Sayangnya, memang ada keterbatasan. Creator Studio belum bisa digunakan untuk memposting Story, apalagi menggunakan Link. Berikut cara menjadwalkan post di Instagram:

1. Buka Creator Studio
2. Klik logo Instagram
3. Klik Create Post, pilih Instagram Feed
4. Isi caption sesuai keinginan beserta tagarnya. Klik Add Content untuk menambahkan foto.
5. Klik tombol segitiga dekat tombol Publish Now. Pilih Schedule
6. Pilih tanggal dan jam posting, lalu tekan Schedule.
Selanjutnya, konten Anda akan muncul pada jam dan tanggal yang telah terpilih. Arsip postingan jugatersimpanrapi.
(dan)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Meta Tidak Izinkan Pengguna...
Meta Tidak Izinkan Pengguna Menyimpan File Video Live di Facebook
Daftar Kecerdasan Buatan...
Daftar Kecerdasan Buatan Canggih yang Siap Dihadirkan Meta
Meta Rayu Donald Trump...
Meta Rayu Donald Trump Terkait Buntut Kerusuhan Capitol
Mark Zuckerberg Siapkan...
Mark Zuckerberg Siapkan 1,3 Juta GPU untuk Hadapi Gempuran AI
Meta Berikan Rp1,6 Miliar...
Meta Berikan Rp1,6 Miliar untuk Penemu Bug di Facebook
Meta Dicurigai Gunakan...
Meta Dicurigai Gunakan Buku Bajakan untuk Melatih AI
Cara Menghapus Komentar...
Cara Menghapus Komentar di Instagram Sekaligus Banyak, Mudah Banget!
Format Unggahan di Instagram...
Format Unggahan di Instagram Jadi 4:5, Warganet Protes Karena Feed Berantakan!
5 Cara Download Audio...
5 Cara Download Audio Instagram, bisa Tanpa Aplikasi!
Rekomendasi
Pengamat Militer Sebut...
Pengamat Militer Sebut Seskab Dapat Ditempati Prajurit TNI Aktif
Geledah 12 Lokasi Terkait...
Geledah 12 Lokasi Terkait Kasus Bank BJB, KPK Sita Mobil hingga Deposito Rp70 Miliar
PBB: Blokade Israel...
PBB: Blokade Israel Picu Kelaparan Tercepat dalam Sejarah Modern
Berita Terkini
Terjadi di Zaman Nabi,...
Terjadi di Zaman Nabi, Fenomena Alam Ini Jadikan Organ Tubuh seperti Kaca
2 jam yang lalu
Pantai di Iran Tiba-tiba...
Pantai di Iran Tiba-tiba Berubah Warna Menjadi Merah Darah
6 jam yang lalu
Indonesia Hapus 1,3...
Indonesia Hapus 1,3 Juta Konten Berbahaya Terkait Pornografi dan Judi Online
8 jam yang lalu
Rinnai Indonesia Luncurkan...
Rinnai Indonesia Luncurkan Smart HOB RB-A2660G(B), Dilengkapi Teknologi Automatic Menu
10 jam yang lalu
Cara Mengatasi Bootloop...
Cara Mengatasi Bootloop di HP Oppo yang Langsung Tokcer
14 jam yang lalu
4 Cara Menghapus Aplikasi...
4 Cara Menghapus Aplikasi Bawaan Realme Anti Ribet
15 jam yang lalu
Infografis
Jadwal Imsayikah Puasa...
Jadwal Imsayikah Puasa Ramadan 1446 H untuk Wilayah Jakarta
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved