Terekam Kamera, Letusan Plasma Badai Matahari Sepanjang 1,6 Juta Km

Jum'at, 07 Oktober 2022 - 11:49 WIB
loading...
A A A
Gambar-gambar tersebut kemudian digabungkan untuk menunjukkan CME dengan sangat detail. “Kita akan melihat lebih banyak dari ini saat kita melangkah lebih jauh ke matahari. Gumpalan plasma juga cenderung menjadi semakin besar,” tulis McCarthy. tambahnya.
Terekam Kamera, Letusan Plasma Badai Matahari Sepanjang 1,6 Juta Km


CME menjadi lebih sering dalam beberapa bulan terakhir karena matahari telah memasuki periode peningkatan aktivitas matahari yang dikenal sebagai masa puncak dalam siklus sekitar tujuh tahun. Ini akan memberikan lebih banyak kesempatan bagi orang-orang untuk menangkap gambar serupa.

Namun, McCarthy memperingatkan orang-orang agar tidak mencoba mengamati matahari tanpa peralatan yang tepat. “Jangan arahkan teleskop ke matahari. Kau akan membakar kameramu atau lebih buruk lagi, matamu,” sebutnya.

Teleskop yang dia gunakan untuk memotret CME "dimodifikasi secara khusus dengan beberapa filter" untuk mengamati CME dan menangkap gambar dengan aman. Jika gambar menakjubkan ini menginspirasi Anda untuk mencoba astrofotografi atau astronomi secara umum, maka pastikan untuk membaca panduan teleskop terbaik kami yang baru.
(wib)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Astronom Dibuat Bingung...
Astronom Dibuat Bingung oleh Partikel Aneh yang Mengambang di Luar Angkasa
Meluncur Tak Terkendali,...
Meluncur Tak Terkendali, Roket SpaceX Meledak di Luar Angkasa
Roket Luar Angkasa Komersial...
Roket Luar Angkasa Komersial Batal Meluncur di Menit Terakhir
Blue Ghost Mendarat...
Blue Ghost Mendarat di Bulan, Ini Misi yang Dibawa
3 Ciri-ciri Matahari...
3 Ciri-ciri Matahari Akan Terbit dari Barat
Komponen Roket Luar...
Komponen Roket Luar Angkasa Rusia Jatuh ke Bumi
NASA Umumkan Baru Saja...
NASA Umumkan Baru Saja Selamatkan Bumi dari Kehancuran
Kenapa Planet Mars Berwarna...
Kenapa Planet Mars Berwarna Merah? Ini Jawaban Ilmiahnya
Ilmuwan Temukan Proses...
Ilmuwan Temukan Proses Tersembunyi di Balik Terbentuknya Bulan
Rekomendasi
Jadwal Imsak dan Buka...
Jadwal Imsak dan Buka Puasa Jakarta, Kamis 13 Maret 2025/13 Ramadan 1446 H
Dukung Akademisi, Educativa...
Dukung Akademisi, Educativa Indonesia Hadirkan Solusi Riset hingga Publikasi Ilmiah
5 Mayjen Jebolan Akmil...
5 Mayjen Jebolan Akmil 1991 Berdinas di Mabes TNI, Salah Satunya Mantan Pangdam Merdeka
Berita Terkini
Ilmuwan Ungkap Penyebab...
Ilmuwan Ungkap Penyebab Utama Runtuhnya Kerajaan Romawi
4 jam yang lalu
Ini Jadwal Gerhana Bulan...
Ini Jadwal Gerhana Bulan Total di Ramadan 2025, Bisa Lihat di Indonesia?
10 jam yang lalu
Fungsi dan Cara Kerja...
Fungsi dan Cara Kerja Selaput Mata Buaya, Rahasia Unik Sang Predator
11 jam yang lalu
Syarat dan Cara Tukar...
Syarat dan Cara Tukar Uang Secara Online, Praktis Via Situs Resmi BI
12 jam yang lalu
Indonesia dan Masa Depan...
Indonesia dan Masa Depan AI: SDM, Infrastruktur, dan Regulasi Jadi Kunci
14 jam yang lalu
5 Hewan Endemik China...
5 Hewan Endemik China yang Mengejutkan, Salah Satunya Panda Raksasa
15 jam yang lalu
Infografis
Militer Israel Akui...
Militer Israel Akui Gagal Hadapi Operasi Badai al-Aqsa 7 Oktober
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved