5 Gas Beracun yang Mematikan, Nomor 3 Membunuh dalam Hitungan Detik

Sabtu, 17 September 2022 - 22:59 WIB
loading...
5 Gas Beracun yang Mematikan,...
Gas beracun yang mematikan memiliki sejarah panjang, baik dalam penggunaan saat perang, maupun beberapa aksi kejahatan. Foto/interestingengineering
A A A
JAKARTA - Gas beracun yang mematikan memiliki sejarah panjang, baik dalam penggunaan saat perang, maupun beberapa aksi kejahatan. Ada banyak gas beracun yang berpotensi menyebabkan kerusakan serius atau bahkan kematian .

Gas beracun perlu diwaspadai karena efeknya yang mematikan, bahkan dapat membunuh secara massal dalam waktu hitungan menit. Berikut daftar 5 gas beracun di dunia dirangkum SINDOnews dari laman Live Science, Sabtu (17/9/2022).

1. Ricin
5 Gas Beracun yang Mematikan, Nomor 3 Membunuh dalam Hitungan Detik


Ricin berasal dari tanaman biji jarak (Ricinus communis), asli Mediterania dan Timur Tengah dan dibudidayakan di tempat lain sebagai tanaman hias. Ini juga merupakan sumber minyak jarak, yang memiliki banyak kegunaan dalam pengobatan, makanan dan industri. Risin juga merupakan racun yang sangat kuat yang dapat membunuh seseorang dalam jumlah sekecil, beberapa butir pasir.

Baca juga; Ledakan Gas Beracun di Pelabuhan Yordania Tewaskan 10 Orang

2. Gas Mustard
5 Gas Beracun yang Mematikan, Nomor 3 Membunuh dalam Hitungan Detik


Gas mustard atau mustard belerang (Cl-CH2CH2)2S, adalah bahan kimia yang menyebabkan luka bakar parah pada kulit, mata, dan saluran pernapasan. Gas mustard pertama kali digunakan selama Perang Dunia I, gas mampu melumpuhkan secara massal. Gas mustard umumnya tidak berwarna dalam keadaan gas, meskipun memiliki warna kuning atau hijau samar. Gas mustard paling mudah dikenali dari bau khas "mustardy".

Baca juga; Semburan Gas Beracun Timbulkan Aroma Menyengat, Pemdes Cipanas Pasang Tanda Bahaya

3. Sarin
5 Gas Beracun yang Mematikan, Nomor 3 Membunuh dalam Hitungan Detik


Sarin adalah racun mematikan buatan manusia tanpa warna, rasa atau bau. Sarin adalah agen saraf yang sangat kuat yang akan membunuh korban yang terpapar dalam waktu kurang dari sepuluh menit. Gas sarin membuat korban mati lemas karena otot-otot paru-paru menjadi lumpuh.

Baca juga; Korban Tewas Ledakan Gas Beracun di Pelabuhan Yordania Jadi 12 Orang, 251 Luka

4. Agen 15
5 Gas Beracun yang Mematikan, Nomor 3 Membunuh dalam Hitungan Detik


Senyawa 3-quinuclidinyl benzilat ini disebut Agen 15, BZ atau "Buzz". Ini salah satu agen kimia saraf psikoaktif yang paling kuat. Hanya perlu sejumlah kecil BZ untuk menghasilkan ketidakmampuan total. Ketika digunakan sebagai aerosol, BZ diserap melalui sistem pernapasan (tidak berbau), juga dapat diserap melalui kulit atau sistem pencernaan. Dibutuhkan sekitar satu jam untuk BZ bereaksi, kemudian menimbulkan gejala kebingungan, tremor, pingsan, halusinasi dan koma.

Baca juga; Mayoritas Penduduk di Dunia Hirup Udara Beracun

5. Gas Klorin
5 Gas Beracun yang Mematikan, Nomor 3 Membunuh dalam Hitungan Detik


Gas klorin adalah bahan kimia lain dengan sejarah penggunaan hampir 100 tahun. Selama Perang Dunia I, gas klorin dikenal sebagai bertholite, digunakan oleh tentara Jerman selama Pertempuran Ypres Kedua di Belgia. Karena klorin dapat ditekan dan didinginkan menjadi cairan, klorin dapat dengan mudah dikirim dan disimpan dalam tangki.
(wib)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Jamur di kaki Katak...
Jamur di kaki Katak Bikin Ilmuwan Ketakutan, Ini Penyebabnya
5 Ikan Paling Beracun...
5 Ikan Paling Beracun di Dunia, Sekali Sentuh Nyawa Melayang!
Racun di Danau Laguna...
Racun di Danau Laguna Verde Diklaim seperti Air di Mars
Jerman Ciptakan Teknologi...
Jerman Ciptakan Teknologi yang Diklaim Bisa Hidupkan Orang Mati
Bukti Keberadaan Alam...
Bukti Keberadaan Alam Kehidupan setelah Kematian Ditemukan
Ilmuwan Ungkap Aktivitas...
Ilmuwan Ungkap Aktivitas Otak Manusia Menjelang Ajal di Depan Mata
10 Ayat tentang Kematian,...
10 Ayat tentang Kematian, Yuk Simak!
Dokter Ungkap Betapa...
Dokter Ungkap Betapa Dekatnya Paus Fransiskus dengan Kematian
Iis Dahlia Bicarakan...
Iis Dahlia Bicarakan Kematian, Takut Meninggal sebelum Anak Menikah
Rekomendasi
Hasil Liga Futsal Profesional...
Hasil Liga Futsal Profesional 2025: Gol Detik Terakhir Selamatkan Halus FC dari Kekalahan
Smart Pump Smart Moms...
Smart Pump Smart Moms Bantu Ibu Bekerja Wujudkan ASI Eksklusif sampai 2 Tahun
Jawaban Sederhana Warren...
Jawaban Sederhana Warren Buffett Soal Alasan Mundur dari CEO Berkshire Hathaway
Berita Terkini
Dior Diserang Hacker!...
Dior Diserang Hacker! Nama, Kontak, dan Riwayat Belanja Para Sultan Bocor!
Update Harga iPhone...
Update Harga iPhone Mei 2025, Ada yang Naik dan Turun!
3 Cara Mengetahui Lokasi...
3 Cara Mengetahui Lokasi Seseorang Lewat No HP Tanpa Diketahui Pemiliknya
Kenapa Vaksin TBC M72...
Kenapa Vaksin TBC M72 Bill Gates Diujicoba di Indonesia? Simak Ulasan Lengkapnya
Lebih Dulu Bumi atau...
Lebih Dulu Bumi atau Matahari? Ini Penjelasan Menurut Sains
Usai Memukau Dunia,...
Usai Memukau Dunia, HUAWEI WATCH FIT 4 Series Ramping nan Powerful dengan Fitur Sport Ultra dan ECG Siap Hadir di Indonesia
Infografis
3 Alasan Ukraina Selalu...
3 Alasan Ukraina Selalu Didukung Barat dalam Melawan Rusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved