3 Planet yang Mengandung Air Selain Bumi, Nomor 2 Berukuran Masif

Sabtu, 25 Juni 2022 - 09:57 WIB
loading...
3 Planet yang Mengandung...
Bumi dan sejumlah planet atau bulan mengorbit mengelilingi matahari di daerah yang disebut zona layak huni. Suhu di dalam zona ini, memungkinkan air tetap konsisten untuk jangka waktu yang lama. Foto/scientificamerican/NASA/ESA
A A A
JAKARTA - Bumi adalah satu-satunya planet (atau bulan) yang diketahui memiliki air konsisten dan stabil di permukaannya. Para ilmuwan percaya beberapa planet atau bulan di tata surya memiliki simpanan air di bawah permukaan yang signifikan.

Alasannya, Bumi dan sejumlah planet atau bulan mengorbit mengelilingi matahari di daerah yang disebut zona layak huni. Suhu di dalam zona ini, memungkinkan air tetap konsisten untuk jangka waktu yang lama. Berikut 3 planet yang mengandung air dirangkum SINDOnews dari berbagai sumber.

1. Enceladus dan Europa
3 Planet yang Mengandung Air Selain Bumi, Nomor 2 Berukuran Masif


Dikutip dari laman oceanservice.noaa.gov, Endeceladus adalah bulan untuk planet Saturnus, sedangkan Europa adalah bulan planet Jupiter. Endeceladus dan Europa tampak memiliki lautan cair yang asin yang ditutupi lapisan es tebal di permukaannya.

Para ilmuwan telah mengamati gumpalan air yang meletus dari Enceladus, dan percaya bahwa gumpalan serupa dapat ditemukan di Europa. Keberadaan geyser ini juga memberi tahu para ilmuwan bahwa bulan-bulan ini memiliki sumber energi, mungkin dari gaya gravitasi atau radiasi, energi yang membuat lautan tetap cair di bawah es dan bahkan dapat mendukung kehidupan.



2. Planet Transit K2-18 b
3 Planet yang Mengandung Air Selain Bumi, Nomor 2 Berukuran Masif


Dikutip dari laman scientificamerican, planet transit yang dijuluki K2-18 b ini mengorbit di zona layak huni. Posisinya berada dekat bintang bercahaya yang cukup untuk menghangatkan dunia dan memungkinkan air menggenang dan mengalir di permukaannya.

Planet K2-18 b yang ditemukan teleskop Kepler pada 2015 berukuran sedikit lebih besar dua kali ukuran Bumi dan hampir sembilan kali lebih masif. Kemungkinan dengan inti padat dari batu atau es yang dikelilingi oleh selubung hidrogen yang sangat tebaldan gas lainnya, termasuk uap air.

Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Uranus: Misteri 28 Detik...
Uranus: Misteri 28 Detik yang Membuat Ilmuwan Salah Mengukur Durasi Hari!
Ilmuwan Temukan Gumpalan...
Ilmuwan Temukan Gumpalan Air Raksasa yang Hilang di Tengah Atlantik
Enaiposha: Planet Metalik...
Enaiposha: Planet Metalik dengan Atmosfer Ajaib, Mengungkap Misteri Kabut Angkasa!
Apakah Air Laut Bisa...
Apakah Air Laut Bisa Mendidih? Ini Jawabannya!
Teka-teki Cincin Bumi...
Teka-teki Cincin Bumi Berusia 1.400 di Australia Terpecahkan
6 Planet Akan Berbaris...
6 Planet Akan Berbaris Sejajar pada 25 Januari 2025
Kenapa Manusia di Bumi...
Kenapa Manusia di Bumi Bukan Planet Lain, Ilmuwan Temukan Jawabannya
Keajaiban Sungai di...
Keajaiban Sungai di Bawah Laut: Bukti Nyata Kekuasaan Allah dalam Surah Al-Furqan Ayat 53
Apakah Air Laut Bisa...
Apakah Air Laut Bisa Mendidih? Fenomena Alam Ini Jawabannya
Rekomendasi
Prof Niam Berharap Semangat...
Prof Ni'am Berharap Semangat Perdamaian yang Disuarakan Paus Fransiskus Terus Dilanjutkan
Fedor Gorst Kirim Pesan...
Fedor Gorst Kirim Pesan untuk Pebiliar Muda Indonesia
Bidik Pasar Singapura,...
Bidik Pasar Singapura, KIN dan Morinaga Kolaborasi Hadirkan Inovasi Susu Premium
Berita Terkini
YouTube Akan Terjemahkan...
YouTube Akan Terjemahkan Bahasa secara Otomatis dengan AI
10 menit yang lalu
Perang Dagang dengan...
Perang Dagang dengan AS, China Yakin Akan Jadi Penguasa Teknologi Chip
7 jam yang lalu
Capek Antre Tiket Bus?...
Capek Antre Tiket Bus? Platform Ini Ubah Perjalananmu Jadi Lebih Asyik dan Hemat
21 jam yang lalu
Arkeolog Temukan Makam...
Arkeolog Temukan Makam Pangeran Firaun Userkaf dan atung Djoser
23 jam yang lalu
Robot Bergabung dengan...
Robot Bergabung dengan Manusia dalam Lomba Maraton di Beijing
1 hari yang lalu
Fenomena Cahaya Aneh...
Fenomena Cahaya Aneh Berwarna-warni Terlihat di Langit Kanada
1 hari yang lalu
Infografis
Negara Asia yang Diprediksi...
Negara Asia yang Diprediksi akan Terlibat Perang Dunia 3
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved