Begini Cara Kirim Video WhatsApp Berdurasi Panjang dengan Mudah

Jum'at, 10 Juni 2022 - 18:26 WIB
loading...
Begini Cara Kirim Video...
Sedikitnya ada tiga cara kirim video WhatsApp berdurasi panjang dengan mudah. Foto DOK SINDOnews
A A A
JAKARTA - Sedikitnya ada tiga cara kirim video WhatsApp berdurasi panjang dengan mudah. Dengan begitu, pengguna tidak perlu lagi khawatir akan kesulitan mengirim video berdurasi panjang.

Melihat dari perkembangannya, WhatsApp menjadi aplikasi chatting yang cukup populer di dunia . Dengan berbagai fitur menarik dan memudahkan pengguna, tak heran apabila aplikasi satu ini cukup digemari.
Baca juga : Viral WhatsApp GB, Fiturnya Lebih Hebat dari versi WhatsApp Asli

Selain berkirim pesan, aplikasi WhatsApp juga bisa digunakan untuk mengirimkan video. Sayangnya, ukuran filenya terbatas pada 19Mb saja. Hal ini tentunya membuat pengguna bingung ketika harus mengirimkan ukuran video dalam jumlah tertentu.

Dilansir dari Gadgets to Use, berikut beberapa cara kirim video WhatsApp berdurasi panjang :

1. Kompres Video

Pada ukuran video yang melebihi 16MB, pengguna tidak bisa mengirimkannya melalui WhatsApp. Dalam hal ini, pengguna bisa mengkompres video terlebih dahulu sebelum mengirimnya.

Namun, syaratnya tentu harus mengunduh aplikasi kompresor video terlebih dahulu. Khusus pada ulasan ini, aplikasi yang digunakan adalah Panda Video Compressor.

-Pertama, buka aplikasi Panda Video Compressor di perangkat Anda.

-Selanjutnya, pilih video yang akan dikompres. Sesuaikan jenis kompresi file yang diinginkan. Lalu, klik opsi ‘Compress’.

-Tunggu hingga prosesnya selesai. Kemudian, jangan lupa klik Save untuk menyimpannya.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
WhatsApp Siapkan Fitur...
WhatsApp Siapkan Fitur Baru untuk Panggilan Audio dan Video
Bikin Status WhatsApp...
Bikin Status WhatsApp Makin Ekspresif dengan Musik! Ini Caranya!
Inovasi Aplikasi Isi...
Inovasi Aplikasi Isi Pulsa dan Paket Data, Pasar Kuota Miliki Ribuan Transaksi Sehari
10 Rekomendasi Aplikasi...
10 Rekomendasi Aplikasi Jual Properti Terbaik
WhatsApp Siap Luncurkan...
WhatsApp Siap Luncurkan Fitur Canggih untuk Membalas Pesan Group
Rekomendasi Aplikasi...
Rekomendasi Aplikasi Lari dan Jogging untuk Android
Admin WhatsApp Ditembak...
Admin WhatsApp Ditembak Mati Anggota Group usai Dikeluarkan dari Group
Cara Menghapus Aplikasi...
Cara Menghapus Aplikasi Bawaan HP Android: Bebaskan Ruang, Maksimalkan Performa!
Bank di Arab Saudi Dilarang...
Bank di Arab Saudi Dilarang Gunakan WhatsApp
Rekomendasi
PWNU Jakarta Minta Jangan...
PWNU Jakarta Minta Jangan Terulang Lagi Macet Horor di Tanjung Priok
Rayakan Hari Bumi 2025,...
Rayakan Hari Bumi 2025, Alfamart Tanam 20.000 Mangrove di Pesisir Semarang
Seluruh Pekerja di Ekosistem...
Seluruh Pekerja di Ekosistem MBG Dilindungi BPJS Ketenagakerjaan
Berita Terkini
Meta Gunakan AI untuk...
Meta Gunakan AI untuk Deteksi Umur Pengguna di Bawah Umur
1 jam yang lalu
YouTube Akan Terjemahkan...
YouTube Akan Terjemahkan Bahasa secara Otomatis dengan AI
1 hari yang lalu
Perang Dagang dengan...
Perang Dagang dengan AS, China Yakin Akan Jadi Penguasa Teknologi Chip
1 hari yang lalu
Capek Antre Tiket Bus?...
Capek Antre Tiket Bus? Platform Ini Ubah Perjalananmu Jadi Lebih Asyik dan Hemat
1 hari yang lalu
Arkeolog Temukan Makam...
Arkeolog Temukan Makam Pangeran Firaun Userkaf dan atung Djoser
2 hari yang lalu
Robot Bergabung dengan...
Robot Bergabung dengan Manusia dalam Lomba Maraton di Beijing
2 hari yang lalu
Infografis
Cara Mudah Mengatasi...
Cara Mudah Mengatasi dan Mencegah Kenakalan Remaja
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved