Kutub Utara dan Selatan, Mana yang Lebih Dingin?

Senin, 06 Juni 2022 - 13:44 WIB
loading...
Kutub Utara dan Selatan,...
Kutub Utara dan Kutub Selatan adalah tempat terdingin di Bumi karena posisinya di atas dan bawah planet menyebabkan tidak mendapatkan cahaya matahari. Foto/Ist
A A A
GREENLAND - Kutub Utara dan Kutub Selatan adalah tempat terdingin di Bumi karena posisinya di atas dan bawah planet menyebabkan tidak mendapatkan cahaya matahari. Kedua wilayah itu benar-benar dingin, namun mana yang jauh lebih dingin suhunya?

Di kedua tempat itu, matahari selalu terbenam rendah di cakrawala, bahkan di tengah musim panas. Selama musim dingin, matahari terletak begitu jauh di bawah cakrawala, tidak muncul selama berbulan-bulan pada suatu waktu.

Meskipun memiliki sejumlah faktor yang sama sehngga kedua kutub itu benar-benar dingin, ternyata Kutub Selatan tetap jauh lebih dingin daripada Kutub Utara. Menurut Lembaga Oseanografi Woods Hole, suhu rata-rata tahunan di Kutub Utara adalah minus 40 derajat Celcius pada di musim dingin dan 0 derajat Celcius di musim panas.



Sebaliknya, rata-rata Kutub Selatan jauh lebih dingin, dengan suhu rata-rata tahunan minus 60 derajat Celcius di musim dingin dan minus 28,2 derajat Celcius di musim panas. Alasan utama Kutub Selatan lebih dingin daripada Kutub Utara terletak pada perbedaan geografi di antara keduanya.

“Kutub Utara adalah lautan dan Kutub Selatan adalah sebuah benua,” kata Robin Bell, ilmuwan kutub di Lamont-Doherty Earth Observatory di Universitas Columbia di New York, kepada Live Science dikutip SINDOnews, Senin (6/6/2022).
Kutub Utara dan Selatan, Mana yang Lebih Dingin?


Arktik adalah lautan yang dikelilingi oleh daratan. Antartika adalah daratan yang dikelilingi oleh lautan. Air mendingin dan menghangat lebih lambat daripada daratan, menghasilkan suhu ekstrem yang lebih sedikit.



Bahkan ketika Samudra Arktik tertutup es, suhu perairannya yang relatif hangat memiliki efek moderat pada iklim di sana, membantu Arktik tetap lebih hangat daripada Antartika. Sementara Arktik terletak di permukaan laut, Antartika adalah benua tertinggi, dengan ketinggian rata-rata sekitar 2.300 meter, dan semakin tinggi, semakin dingin.
(wib)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
5 Negara dengan Polusi...
5 Negara dengan Polusi Udara Terkotor di Dunia
9 Negara dengan Polusi...
9 Negara dengan Polusi Udara Terburuk di Dunia
Subuh ke Magrib hanya...
Subuh ke Magrib hanya 1 Jam, Puasa di Murmansk Cuma 60 Menit
Suhu Panas di Australia...
Suhu Panas di Australia Akan Semakin Membara hingga 2050
Suhu Turun hingga 5...
Suhu Turun hingga 5 Derajat Celcius, Setengah Wilayah Inggris Diselimuti Salju
Berapa Persen Es Kutub...
Berapa Persen Es Kutub Utara yang Sudah Mencair? Mencapai Lebih dari 90 Persen
Kutub Utara Bergeser,...
Kutub Utara Bergeser, GPS dan Sinterklas Perlu Kalibrasi Ulang!
Gelombang Dingin Minus...
Gelombang Dingin Minus 4.1 Derajat Celsius Melanda Wilayah Jammu dan Kashmir
Belum Pernah Terjadi!...
Belum Pernah Terjadi! Suhu Samudra Atlantik Dekat Khatulistiwa Menurun
Rekomendasi
Mendikdasmen Wajibkan...
Mendikdasmen Wajibkan Guru Belajar Satu Hari dalam Seminggu, Ini Aturannya
GAC Aion Siap Meluncurkan...
GAC Aion Siap Meluncurkan L4 Robotaxi di Shanghai Auto Show 2025
Aion UT Bakal Masuk...
Aion UT Bakal Masuk Pasar Indonesia? Ini Bocoran Lengkapnya
Berita Terkini
YouTube Akan Terjemahkan...
YouTube Akan Terjemahkan Bahasa secara Otomatis dengan AI
53 menit yang lalu
Perang Dagang dengan...
Perang Dagang dengan AS, China Yakin Akan Jadi Penguasa Teknologi Chip
8 jam yang lalu
Capek Antre Tiket Bus?...
Capek Antre Tiket Bus? Platform Ini Ubah Perjalananmu Jadi Lebih Asyik dan Hemat
22 jam yang lalu
Arkeolog Temukan Makam...
Arkeolog Temukan Makam Pangeran Firaun Userkaf dan atung Djoser
1 hari yang lalu
Robot Bergabung dengan...
Robot Bergabung dengan Manusia dalam Lomba Maraton di Beijing
1 hari yang lalu
Fenomena Cahaya Aneh...
Fenomena Cahaya Aneh Berwarna-warni Terlihat di Langit Kanada
1 hari yang lalu
Infografis
13 Rudal dan Drone Iran...
13 Rudal dan Drone Iran yang Bisa Hancurkan Pangkalan AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved