Maluku Diguncang Gempa, IOTWMS Keluarkan Peringatan Tsunami

Jum'at, 27 Mei 2022 - 18:07 WIB
loading...
Maluku Diguncang Gempa,...
Gempa Bumi hantam Maluku, IOTWMS Keluarkan Peringatan Tsunami Dikeluarkan. FOTO/ AFP
A A A
MALUKU - Sistem Peringatan dan Mitigasi Tsunami Samudra Hindia (Indian Ocean Tsunami Warning and Mitigation System (IOTWMS) mengeluarkan peringatan tsunami menyusul gempa bumi berkekuatan 6,5 skala richter yang melanda pantai Maluku, Jumat Pagi (27/5/2022).

Seperti dilansir dari AFP, Badan organisasi tsunami tersebut juga menginformasikan bahwa gempa tersebut kemungkinan dapat menghasilkan gelombang tsunami yang dapat mempengaruhi kawasan Samudera Hindia.



Badan Survei Geologi Amerika Serikat (USGS) menyebutkan, gempa terjadi di kedalaman 51,4 kilometer dari ujung timur Pulau Timor yang terbagi antara Timor Timur dan Indonesia.

Timor Leste yang terletak di Cincin Api Pasifik rawan gempa. Negara berpenduduk 1,3 juta jiwa ini menjadi negara termuda di Asia Tenggara yang baru saja merayakan 20 tahun kemerdekaannya.

Februari lalu, gempa berkekuatan 6,2 skala richter yang melanda Sumatera Utara menewaskan sejumlah orang.

Pada tahun 2004, gempa bumi berkekuatan 9,1 skala Richter melanda pantai Sumatera dan memicu tsunami yang menewaskan 220.000 orang di seluruh wilayah, termasuk sekitar 170.000 di Indonesia.
(wbs)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Fenomena Cahaya Aneh...
Fenomena Cahaya Aneh Berwarna-warni Terlihat di Langit Kanada
Gunung Berapi di Alaska...
Gunung Berapi di Alaska Akan Meletus Dahsyat, Ini Tanda-tandanya
7 Kota dengan Suhu Terpanas...
7 Kota dengan Suhu Terpanas di Dunia yang Bikin Kulit Terasa Terpanggang
Gempa Myanmar Hancurkan...
Gempa Myanmar Hancurkan Kota Purba di Mandalay
Peta Geologi Bumi dengan...
Peta Geologi Bumi dengan Lempeng Tektonik Terbaru Diterbitkan
Racun di Danau Laguna...
Racun di Danau Laguna Verde Diklaim seperti Air di Mars
Lautan Pertama di Bumi...
Lautan Pertama di Bumi yang Tidak Berwarna Biru Ditemukan
Batu-batu di Bawah Samudra...
Batu-batu di Bawah Samudra Pasifik Ungkap Awal Mula Bumi Tercipta
Cuaca Kering Picu Kebakaran...
Cuaca Kering Picu Kebakaran Hutan Besar di Korea Selatan
Rekomendasi
Gregoria Mariska Jatuh...
Gregoria Mariska Jatuh Sakit, Bagaimana Nasibnya di Piala Sudirman 2025?
5 Gejala Batu Ginjal...
5 Gejala Batu Ginjal yang Terlihat saat Buang Air Kecil
HNSI Dorong Pemerintah...
HNSI Dorong Pemerintah Pakai Teknologi Alternatif Bantu Nelayan
Berita Terkini
Arkeolog Temukan Makam...
Arkeolog Temukan Makam Pangeran Firaun Userkaf dan atung Djoser
10 jam yang lalu
Robot Bergabung dengan...
Robot Bergabung dengan Manusia dalam Lomba Maraton di Beijing
1 hari yang lalu
Fenomena Cahaya Aneh...
Fenomena Cahaya Aneh Berwarna-warni Terlihat di Langit Kanada
1 hari yang lalu
Wikipedia Tawarkan Data...
Wikipedia Tawarkan Data ke Keggle untuk Melatih AI
1 hari yang lalu
China Negara Pertama...
China Negara Pertama yang Rutin Menggunakan Reaktor Nuklir Thorium
1 hari yang lalu
Daftar Kode Redeem FF...
Daftar Kode Redeem FF Free Fire Max Sabtu 10 April 2025, Klaim Sekarang!
1 hari yang lalu
Infografis
Indonesia Negara Kedua...
Indonesia Negara Kedua Paling Rentan Digulung Tsunami
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved