Korea Utara Tumbang, Tinggal Dua Negara yang Belum Terpapar Covid-19

Minggu, 15 Mei 2022 - 07:00 WIB
loading...
Korea Utara Tumbang,...
Covid-19 telah memapar banyak negara di dunia hingga kini. Cuma dua negara yang masih berstatus Covid Free. Foto/IST
A A A
JAKARTA - Kasus Covid-19 yang terjadi di Korea Utara menyisakan dua negara yang hingga kini masih belum terpapar Covid-19. Hadirnya Covid-19 di negara yang dipimpin oleh Kim Jong-un itu sekaligus membuktikan bahwa metoda isolasi total yang dilakukan Korea Selatan dalam mencegah penyebaran Covid-19 tidak manjut.

Kini dua negara yang belum terpar virus korona adalah Tuvalu dan Turkmenistan. Hal itu disebutkan DW berdasarkan laporan yang dikompilasi oleh John Hopkins University di Amerika Serikat.

Menurut DW, pada 10 Januari 2022 WHO merilis daftar 10 negara yang masih belum terpapar virus Covid-19. Diketahui 10 negara yang dirilis oleh WHO saat itu adalah Tuvalu, Turkmenistan, Korea Utara, Tokelau, Saint Helena, Pitcairn Islands, Niue, Nauru, Kiribati, dan Cook Islands. Hanya saja dalam waktu yang sangat singkat jumlah itu langsung berkurang banyak menyisakan dua negara, Tuvalu dan Turkmenistan.

Ketiadaan kasus Covid-19 di Tuvalu dan Turkmenistan memang menakjubkan. Pasalnya bahkan negara seketat Korea Utara masih bisa kena.

Baca juga : Makin Berat, Bawa Mobil Bentley Kini Harus Gunakan SIM Sopir Truk

Korea Utara Tumbang, Tinggal Dua Negara yang Belum Terpapar Covid-19


Situs BMJ menyebutkan ketiadaan kasus di Turkmenistan terjadi karena data kasus Covid-19 di negara muslim itu sangat rahasia. Pemerintah Turkmenistan sama sekali tidak pernah merilis informasi Covid-19.

"Tidak ada statistik yang bisa dipertanggung jawabkan di Turkmenistan, membuat para analis ada beberapa faktor kenapa hal itu dilakuan," tulis BMJ.

Faktor pertama adanya depopulasi yang sangat besar di Turkmenistan. Saat ini warga Turkmenistan justru banyajk yang pindah ke Rusia, Uzbekistan dan Turki untuk mendapatkan hidup yang lebih baik. Hal itu yang membuat Turkmenistan tidak pernah merilis informasi mengenai data kependudukan dan kasus Covid-19. "Sensus terakhir yang dilakuan di Turkmenistan terjadi pada 2012," jelas BMJ.

Meski demikian BMJ menyebutkan Turkmenistan adalah negara pertama di dunia yang mewajibkan vaksin Covid-19 sebagai kewajiban untuk semua masyarakat yang telah dewasa. Langkah itu diapresiasi mengingat adanya silang pendapat di antara warga mengenai mandatori vaksin Covid-19.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Satu Lagi Varian Baru...
Satu Lagi Varian Baru Virus Corona Bikin Was-was Ahli Kesehatan
CIA Punya Bukti Covid-19...
CIA Punya Bukti Covid-19 Berasal dari Bocornya Laboratorium di China
Wuhan Resmi Bebas dari...
Wuhan Resmi Bebas dari Covid-19, Ini Datanya
China Tegaskan Tidak...
China Tegaskan Tidak Ada Penyakit Menular Baru setelah Covid-19
Sama-sama dari China,...
Sama-sama dari China, Ahli Pastikan HMPV Berbeda dengan Covid-19
Apa itu Virus HMPV yang...
Apa itu Virus HMPV yang Merebak di China, Ini Penjelasan Ilmiahnya
Australia Kirim Kapal...
Australia Kirim Kapal Perang untuk Misi yang Targetkan Korea Utara
Dipantau Kim Jong-un,...
Dipantau Kim Jong-un, Korea Utara Gelar Latihan Serangan Balik Nuklir
Korea Utara Tembakkan...
Korea Utara Tembakkan Rudal Balistik ke Laut Jepang, Terbang 800 Km
Rekomendasi
Sekolah Masa Kini, Menumbuhkan...
Sekolah Masa Kini, Menumbuhkan Karakter dan Keterampilan Hidup lewat 5C
Trump Tiba di Arab Saudi,...
Trump Tiba di Arab Saudi, Disambut Putra Mahkota Mohammed bin Salman
Siapa Abdullah Ocalan?...
Siapa Abdullah Ocalan? Politikus Kurdi yang Pernah Membesarkan PKK, tapi Akhirnya Membubarkannya
Berita Terkini
Logo Google Diperbarui...
Logo Google Diperbarui dengan Warna Gradasi Baru
Dibanderol Rp28 Juta,...
Dibanderol Rp28 Juta, HP Lipat Kelas Sultan Oppo Find N5 Ludes Bak Kacang Goreng, Apa Sebabnya?
Lebih Dahulu Gelap atau...
Lebih Dahulu Gelap atau Terang? Berikut Penjelasan Lengkapnya
Reaksi Kasih Sayang...
Reaksi Kasih Sayang Ibu Gajah ketika Anaknya Tewas Ditabrak Truk
Anjing dan Kucing Berevolusi...
Anjing dan Kucing Berevolusi hingga Terlihat Mirip karena Alasan Aneh Ini
Harta Karun Kuno dalam...
Harta Karun Kuno dalam Jumlah Besar Ditemukan di Sebuah Bukit
Infografis
Ini 3 Negara Musuh AS...
Ini 3 Negara Musuh AS yang Tidak Terkena Tarif Impor Trump
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved