Ini 6 Hewan yang Bisa Berubah Kelamin, Nomor 5 Siapa Sangka

Selasa, 19 April 2022 - 21:03 WIB
loading...
Ini 6 Hewan yang Bisa...
Ikan badut salah satu hewan yang bisa berubah kelamin. Foto/dok
A A A
JAKARTA - Hewan yang bisa berubah kelamin menjadi salah satu bukti bahwa alam ini selalu memiliki keunikannya sendiri. Dalam kasus ini, ada beberapa hewan yang bisa mengubah jenis kelaminnya serta ada juga hewan yang bisa menggunakan kedua jenis kelamin tersebut secara bersamaan.

Beberapa fenomena ini umumnya terjadi karena proses alami yang menawarkan fleksibilitas reproduksi spesies. Selain itu, ada juga faktor eksternal seperti meningkatnya suhu global sehingga membuat perubahan pada karakteristik hewan tersebut.

Dilansir dari situs Treehugger, berikut beberapa hewan yang bisa berubah kelamin:

1. Siput Pisang

Memiliki warna kuning cerah serta panjang sekitar 10 inci, hewan yang berbentuk seperti cacing ini merupakan hermafrodit simultan. Artinya adalah siput pisang ini tidak bisa berubah kelamin secara bergonta ganti, melainkan dapat menggunakan organ reproduksi pria dan wanita pada saat yang bersamaan.



Siput Pisang bisa melakukan pembuahan sendiri, namun sebagian besar hewan ini memilih untuk mencari pasangan. Saat tiba musim kawin, dua siput pisang akan meringkuk dan terlibat pertukaran sperma yang masing-masing membuahi telurnya.

2. Ikan Elang

Hawkfish atau biasa dikenal dengan Ikan Elang juga menjadi salah satu hewan yang bisa merubah kelaminnya. Jenis ikan berwarna cerah ini biasanya memiliki kelamin perempuan dan dapat berubah menjadi laki-laki ketika sebuah kondisi yang mengharuskannya berubah kelamin.

Hal ini dikarenakan hawkfish jantan mengambil terlalu banyak betina, sehingga memaksa hawkfish betina berubah kelamin menjadi jantan. Satu hal yang membedakan ikan elang dengan hewan hermafrodit lain adalah bisa beralih kembali ke jenis kelamin aslinya.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Fenomena Cahaya Aneh...
Fenomena Cahaya Aneh Berwarna-warni Terlihat di Langit Kanada
Gunung Berapi di Alaska...
Gunung Berapi di Alaska Akan Meletus Dahsyat, Ini Tanda-tandanya
7 Kota dengan Suhu Terpanas...
7 Kota dengan Suhu Terpanas di Dunia yang Bikin Kulit Terasa Terpanggang
Fosil Hewan Tertua di...
Fosil Hewan Tertua di Dunia Dickinsonia Ini Berumur 558 Juta Tahun!
Gempa Myanmar Hancurkan...
Gempa Myanmar Hancurkan Kota Purba di Mandalay
Racun di Danau Laguna...
Racun di Danau Laguna Verde Diklaim seperti Air di Mars
Lautan Pertama di Bumi...
Lautan Pertama di Bumi yang Tidak Berwarna Biru Ditemukan
Ekosistem Makhluk-makhluk...
Ekosistem Makhluk-makhluk Misterius Ditemukan di Dasar Laut
Batu-batu di Bawah Samudra...
Batu-batu di Bawah Samudra Pasifik Ungkap Awal Mula Bumi Tercipta
Rekomendasi
Siswa SMKN 29 Jakarta...
Siswa SMKN 29 Jakarta Dilatih Keselamatan Kerja dan Kelestarian Lingkungan
Iran Siap Buat Program...
Iran Siap Buat Program Nuklirnya Lebih Transparan dengan Imbalan Pencabutan Sanksi
Dedi Mulyadi Perintahkan...
Dedi Mulyadi Perintahkan Biro Hukum Lawan Putusan PTUN terkait SMAN 1 Bandung
Berita Terkini
YouTube Akan Terjemahkan...
YouTube Akan Terjemahkan Bahasa secara Otomatis dengan AI
20 jam yang lalu
Perang Dagang dengan...
Perang Dagang dengan AS, China Yakin Akan Jadi Penguasa Teknologi Chip
1 hari yang lalu
Capek Antre Tiket Bus?...
Capek Antre Tiket Bus? Platform Ini Ubah Perjalananmu Jadi Lebih Asyik dan Hemat
1 hari yang lalu
Arkeolog Temukan Makam...
Arkeolog Temukan Makam Pangeran Firaun Userkaf dan atung Djoser
1 hari yang lalu
Robot Bergabung dengan...
Robot Bergabung dengan Manusia dalam Lomba Maraton di Beijing
2 hari yang lalu
Fenomena Cahaya Aneh...
Fenomena Cahaya Aneh Berwarna-warni Terlihat di Langit Kanada
2 hari yang lalu
Infografis
6 Produk Buatan China...
6 Produk Buatan China yang Digemari Konsumen Amerika Serikat
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved