4 Hewan Berbulu Paling Halus, Nomor 3 Lebih Halus dari Rambut Manusia

Kamis, 14 April 2022 - 18:56 WIB
loading...
4 Hewan Berbulu Paling...
Hewan berbulu halus sangat menarik dan menggemaskan. Bulu tersebut pada hewan sebenarnya berfungsi untuk menghangatkan tubuh.Foto/Dok/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Hewan berbulu halus sangat menarik dan menggemaskan. Bulu tersebut pada hewan sebenarnya berfungsi untuk menghangatkan tubuh.

Tahukah Anda apa saja hewan yang memiliki bulu paling halus ? Dilansir dari A-Z animals, berikut empat hewan yang memiliki bulu paling halus;

1. Kelinci Angora
4 Hewan Berbulu Paling Halus, Nomor 3 Lebih Halus dari Rambut Manusia


Kelinci angora dianggap lebih lembut daripada kelinci jenis lain. Kelinci Angora dikembangbiakkan khusus karena bulunya lembut, halus, dan panjang. Biasanya digunakan untuk membuat wol Angora.

Kelinci Angora harus dirawat setiap hari agartidak kusut dan tetap bersih. Bulu yang tidak terawat membuat tidak nyaman, bahkan menyebabkan sakit. Saat kelinci merawat dirinya sendiri, mereka akhirnya menelan sedikit bulunya.

Jika bulu menumpuk di sistem pencernaan, kelinci tidak akan bisa melewatinya dan menyebabkan penyumbatan fatal. Jadi, mencukur bulu kelinci harus dilakukan secara teratur.



2. Kucing Ragamuffin
4 Hewan Berbulu Paling Halus, Nomor 3 Lebih Halus dari Rambut Manusia


Kucing ragamuffin memiliki bulu mirip dengan kelinci Angora. Bedanya, kucing ragamuffin tidak perlu membutuhkan banyak perawatan karena bulunya tidak mudah kusut. Anda hanya perlu membersihkan seminggu sekali.

Kucing ragamuffin memiliki berbagai warna pada bulunya, pada ketika dilahirkan bulunya hanya berwarna putih. Setelah dewasa kucing ragamuffin baru memperoleh warna sampai usia empat tahun. Nah, kucing ragamuffin yang dirawat dengan baik dapat hidup sampai usia 18 tahun.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Ekosistem Makhluk-makhluk...
Ekosistem Makhluk-makhluk Misterius Ditemukan di Dasar Laut
5 Hewan Endemik China...
5 Hewan Endemik China yang Mengejutkan, Salah Satunya Panda Raksasa
Ribuan Kuda Liar Digunakan...
Ribuan Kuda Liar Digunakan Australia untuk Menjaga Alam
Jarang Diketahui, Ini...
Jarang Diketahui, Ini 7 Hewan Paling Kebal Racun yang Mengejutkan
lmuwan Ungkap Penyebab...
lmuwan Ungkap Penyebab 1 Keluarga Berjalan seperti Beruang
Hewan Sepanjang 45 Meter...
Hewan Sepanjang 45 Meter Lebih Ditemukan Meliuk-liuk di Pantai Australia
Penguin Kawin Cerai...
Penguin Kawin Cerai dan Selingkuh? Ternyata Drama Percintaan Juga Ada di Dunia Hewan!
Setelah 100 Tahun Ngumpet,...
Setelah 100 Tahun Ngumpet, Tapir Amerika Selatan Akhirnya Nongol
5 Hewan Paling Sering...
5 Hewan Paling Sering Selingkuh, Banyak Betina yang Sering Kawin dengan Banyak Pejantan
Rekomendasi
Israel Siapkan Skenario...
Israel Siapkan Skenario Serangan Terbatas ke Fasilitas Nuklir Iran
AS Persoalkan Barang...
AS Persoalkan Barang Bajakan di Indonesia, Ini Respons Kemendag
Meghan Markle Berulah...
Meghan Markle Berulah Lagi, Tingkahnya Buat Keluarga Kerajaan Naik Pitam
Berita Terkini
Fenomena Cahaya Aneh...
Fenomena Cahaya Aneh Berwarna-warni Terlihat di Langit Kanada
2 jam yang lalu
Wikipedia Tawarkan Data...
Wikipedia Tawarkan Data ke Keggle untuk Melatih AI
8 jam yang lalu
China Negara Pertama...
China Negara Pertama yang Rutin Menggunakan Reaktor Nuklir Thorium
9 jam yang lalu
Daftar Kode Redeem FF...
Daftar Kode Redeem FF Free Fire Max Sabtu 10 April 2025, Klaim Sekarang!
21 jam yang lalu
Spesies Serangga Baru...
Spesies Serangga Baru Ditemukan, Dinamai Singapura
21 jam yang lalu
Ilmuwan China Bikin...
Ilmuwan China Bikin Memori Tercepat di Dunia Poxiao: Tembus 400 Pikodetik, Bikin AI Berpikir Secepat Manusia
1 hari yang lalu
Infografis
Negara Paling Korup...
Negara Paling Korup di Asia Tenggara, Indonesia Nomor Berapa?
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved