Redmi K50 Series Resmi Diluncurkan, Ini Spesifikasi dan Harganya

Rabu, 16 Februari 2022 - 18:18 WIB
loading...
Redmi K50 Series Resmi...
Redmi akan meluncurkan series K50 dengan empat model yang berbeda. Foto/dok
A A A
BEIJING - Redmi akan meluncurkan series K50 dengan empat model yang berbeda, yakni K50, K50 Pro, K50 Pro+, dan K50 Gaming Edition. Namun kabar terbaru menyebutkan kalau dari empat model tersebut, baru edisi K50 Gaming yang akan diluncurkan di China.

Dilansir Gizmochina, Rabu (16/2/2022), sebelumnya Redmi akan merilis empat model dari series K50. Namun nampaknya, baru K50 Gaming Edition yang akan diluncurkan di China sore ini.

Untuk tampilan dan desain, Redmi K50 akan menghadirkan desain baru. K50 Gaming Edition dikabarkan akan memiliki desain belakang yang berbeda yang menampilkan semua sensor kamera secara vertikal, satu demi satu.

Redmi K50 Gaming Edition akan memiliki sistem tiga kamera belakang dengan lensa utama Sony IMX686 64MP, sensor ultra lebar 13MP, dan lensa tersier 2MP. Di bagian depan, ia akan memiliki kamera selfie 20MP.

BACA: Samsung Galaxy S22 Gunakan Google Messages RCS untuk Gantikan SMS
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Hindari Ganguan Mental,...
Hindari Ganguan Mental, Banyak Orang Kembali ke HP Jadul
Cara Memindahkan Data...
Cara Memindahkan Data dari HP Lama ke HP Baru, Lakukan Pencadangan Data Terlebih Dahulu
Huawei Kenalkan Sistem...
Huawei Kenalkan Sistem Operasi HarmonyOS PC
Cara Mengatasi HP Redmi...
Cara Mengatasi HP Redmi Fastboot dengan Fitur Bawaan
Cara Mengatasi HP Redmi...
Cara Mengatasi HP Redmi Fastboot Beserta Penyebabnya
Efektifkan Solusi eSIM...
Efektifkan Solusi eSIM Komdigi Atasi Penipuan Online? Pakar Siber Beberkan Faktanya!
Smartphone dan Komputer...
Smartphone dan Komputer akan Bebas dari Tarif Trump
Jelang Lebaran Ini,...
Jelang Lebaran Ini, iPhone 16 Sudah Tersedia melalui Official Store di Shopee Mall
Sindo Digital Literacy...
Sindo Digital Literacy Gelar Workshop Bareng Xiaomi, Optimalkan Smartphone untuk Jadi Konten Kreator
Rekomendasi
Heboh Nicholas Saputra...
Heboh Nicholas Saputra Perdana Posting Foto Topless Basah-Basahan, Netizen Geger!
PKPEN Apresiasi Komitmen...
PKPEN Apresiasi Komitmen Prabowo Berantas Korupsi
Ayah Darius Sinathrya,...
Ayah Darius Sinathrya, Pudjono Sugiardho Kartoprawiro Meninggal Dunia
Berita Terkini
Cara Mengubah Kuota...
Cara Mengubah Kuota Belajar Menjadi Kuota Utama XL, Apakah Bisa?
China Bocor Halus: Robot...
China Bocor Halus: Robot Humanoid Tiangong Jadi Open Source, Siapa Saja Boleh Gunakan dan Kembangkan!
Era Baru Internet Tanpa...
Era Baru Internet Tanpa Kartu Fisik, Begini Jurus XLSMART Dorong Adopsi eSIM!
Varian JN.1 Picu Lonjakan...
Varian JN.1 Picu Lonjakan Drastis Kasus Covid-19 di Asia
Keseringan Menggunakan...
Keseringan Menggunakan Ponsel Diklaim Menyebabkan Kepala Tertunduk
Nama Baru Elon Musk...
Nama Baru Elon Musk di X Menyebabkan Kripto Tiba-tiba Melonjak
Infografis
Kapolri Mutasi 67 Perwira...
Kapolri Mutasi 67 Perwira Tinggi dan Perwira Menengah
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved