Galaxy S22 Baru Rilis 9 Februari, Bocoran Galaxy S23 Sudah Beredar

Sabtu, 05 Februari 2022 - 20:33 WIB
loading...
Galaxy S22 Baru Rilis...
Gambar yang di duga sebagai bocoran Samsung Galaxy S23. Foto: ist
A A A
JAKARTA - Samsung Galaxy S22 Series bakal rilis 9 Februari 2022 mendatang. Tidak perlu menebak karakteristik smartphone flagship yang satu ini, karena sudah banyak beredar bocoran sebelumnya.

Tapi untuk Samsung Galaxy S23 Series tentu masih menjadi misteri. Dan baru-baru ini, pembocor gadget kenamaan, Ice Universe telah berhasil mengungkapnya.

Melansir dari Gizmochina, Sabtu (5/2), digadang-gadang Samsung Galaxy S23 bakal hadir dengan mengusung konsep baru. Layar yang digunakan adalah layar curved (melengkung) di keempat sisinya.

BACA JUGA: Ikuti Jejak Ghozali, NFT Seniman Lokal Karafuru Bikin Heboh OpenSea

Meski demikian, ini semua masih sebatas rumor belaka. Pihak Samsung sendiri tidak memberikan konfirmasi apapun.

Tentu saja, konsep seperti ini mengundang pertanyaan. Sebab, menggunakan layar tanpa bezel dan frame jelas berisiko. Tentu, pabrikan seperti Samsung akan berpikir dua kali untuk meluncurkan smartphone dengan konsep seperti itu.
(dan)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Heboh HP Tak Kasat Mata...
Heboh HP Tak Kasat Mata Viral di TikTok
Uji Kekuatan Smartphone,...
Uji Kekuatan Smartphone, Samsung Ciptakan Robot Pantat
Google Siapkan Fitur...
Google Siapkan Fitur Mode Desktop Mirip Samsung DeX untuk HP Android
Cara Mengganti Bahasa...
Cara Mengganti Bahasa di HP Samsung, Wajib Tahu!
Perplexity Tawarkan...
Perplexity Tawarkan AI kepada Samsung dan Lenovo
HP China Dituding Pakai...
HP China Dituding Pakai Teknologi Samsung, BOE Digugat
Lagi, KB Kookmin Bank...
Lagi, KB Kookmin Bank Fasilitasi Operasi Jantung dan Perawatan Medis Anak-anak Indonesia
Ini Tips agar Belanja...
Ini Tips agar Belanja Maksimal di Blibli Histeria 12.12
Baterai Solid-State...
Baterai Solid-State Samsung Game Changer Mobil Listrik: Tempuh 1.000 Km, Isi Daya 9 Menit
Rekomendasi
SMA di Pelosok Maluku...
SMA di Pelosok Maluku Utara Semakin Banyak Bisa Akses Internet
Semringah Dapat Bantuan...
Semringah Dapat Bantuan Komputer dari MNC Peduli dan MNC Sekuritas, Siswa: Kami Diajarkan Berbagai Hal Baru
Deretan 33 Kombes Pol...
Deretan 33 Kombes Pol Masuk Daftar Mutasi Polri Mei 2025
Berita Terkini
Timbulkan Kontroversi,...
Timbulkan Kontroversi, Grok Dikabarkan Gandeng Microsoft
Cara Mengubah Kuota...
Cara Mengubah Kuota Belajar Menjadi Kuota Utama XL, Apakah Bisa?
China Bocor Halus: Robot...
China Bocor Halus: Robot Humanoid Tiangong Jadi Open Source, Siapa Saja Boleh Gunakan dan Kembangkan!
Era Baru Internet Tanpa...
Era Baru Internet Tanpa Kartu Fisik, Begini Jurus XLSMART Dorong Adopsi eSIM!
Varian JN.1 Picu Lonjakan...
Varian JN.1 Picu Lonjakan Drastis Kasus Covid-19 di Asia
Keseringan Menggunakan...
Keseringan Menggunakan Ponsel Diklaim Menyebabkan Kepala Tertunduk
Infografis
3 Penyebab Para Jenderal...
3 Penyebab Para Jenderal Israel Sudah Tak Ingin Serang Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved