Latih Keakuratan Kamu dalam Berbagai Tingkat Kesulitan dengan Bermain Game Magic Pang!

Rabu, 13 Oktober 2021 - 12:26 WIB
loading...
Latih Keakuratan Kamu...
Magic Pang merupakan game spin-off dari game Lost World. FOTO/ IST
A A A
JAKARTA - Hai sobat gamers! Ada game di RCTI+ yang bisa membuat kamu ketagihan dan membuatmu melupakan rasa bosanmu nih. Game ini juga bisa mengatur akurasimu dalam membidik sasaran loh! Kira-kira game seperti apa ya ini? Yuk simak lebih lanjut di bawah ini!

Magic Pang merupakan game spin-off dari game Lost World, di mana para pemain akan memainkan karakter dari game Lost World pula. Dalam permainan ini, total akan ada 3 maps dengan tingkat kesulitan berbeda, sehingga kamu bisa melatih sekaligus menguji tingkat keakuratan kamu dalam berbagai tingkat kesusahan yang berbeda tersebut! Maps paling mudah adalah Echo Map, maps dengan kesulitan sedang adalah Smartie Map, dan maps kesulitan paling tinggi adalah Lucy Map. Pun, masing-masing maps terdiri dari 60 stage.

Kamu tidak perlu melalui tahap yang rumit untuk bisa memainkan permainan ini loh! Unduhlah aplikasi RCTI+ terlebih dulu, lalu kamu bisa langsung menikmati keseruan Magic Pang dengan memilih game ini di fitur Games+ setelah log in. Dalam permainan ini, kamu harus menembakkan dan menghancurkan balok dengan menggunakan berbagai senjata yang tersedia.

Cukup dengan mengarahkan kursor dan panah pada gadgetmu di sebelah kiri layar, dan tekan tombol “Fire” untuk menembakkan senjatamu. Kamu akan semakin memperoleh skor yang tinggi jika berhasil menghancurkan balok-balok yang ada dalam jumlah banyak. Selain itu, kamu juga bisa memainkan Magic Pang ini bersama teman-teman, pun bisa saling adu skor juga!

Tidak perlu repot, kamu bisa menikmati game ini hanya dengan mengunduh aplikasi RCTI+ di Play Store atau App Store. Yuk segera nikmati keseruannya! Kamu bisa memainkan game Magic Pang atau game lainnya, menonton film, sinetron, drama Korea, atau hiburan lainnya hanya dengan satu aplikasi saja. Mainkan game Magic Pang dan rasakan keseruan bermainnya! Siap-siap ketagihan, ya!
(wbs)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Sambut A Minecraft Movie,...
Sambut A Minecraft Movie, Cinepolis Cinemas Luncurkan Virtual Cinema Experience
Bantu Pemain Menang,...
Bantu Pemain Menang, Microsoft Luncurkan Copilot for Gaming
5 Game Seru untuk Mengisi...
5 Game Seru untuk Mengisi Waktu Libur Leberan 2025
Cara Gamer Memandang...
Cara Gamer Memandang AI Ternyata Sangat Mengejutkan
Ragnarok Classic: Nostalgia...
Ragnarok Classic: Nostalgia Ditingkatkan, Update 5.0 dengan Job dan Dungeon Baru
Xbox Siap Kenalkan Copilot...
Xbox Siap Kenalkan Copilot AI untuk Gaming
Kisah Alwikobra, Legenda...
Kisah Alwikobra, Legenda Free Fire dari Pesantren Gapai Prestasi Global
10 Game Terbaik Sepanjang...
10 Game Terbaik Sepanjang Masa, Mobile Legend dan Free Fire Tidak Termasuk
Warner Bros Games Tutup...
Warner Bros Games Tutup Studio Monolith Productions
Rekomendasi
RSIJ Cempaka Putih,...
RSIJ Cempaka Putih, FKUI, dan RSCM Kerja Sama Pendidikan dan Layanan Kesehatan
Kejagung: Djuyamto Sempat...
Kejagung: Djuyamto Sempat Titip Tas Berisi HP dan Uang Dolar ke Satpam Pengadilan
Pembunuh Aipda Fajar...
Pembunuh Aipda Fajar Dipindah ke Polda Sultra karena Faktor Keamanan
Berita Terkini
Bukti Terkuat Adanya...
Bukti Terkuat Adanya Kehidupan di Luar Bumi Ditemukan
6 jam yang lalu
Saham Perusahaan Teknologi...
Saham Perusahaan Teknologi AS Anjlok Imbas Tarif Trump
7 jam yang lalu
Apple Siapkan Perangkat...
Apple Siapkan Perangkat Andalan untuk Gantikan iPhone
8 jam yang lalu
Hypernet dan Huawei...
Hypernet dan Huawei Jalin Kemitraan Strategis untuk Pemberdayaan Digital UKM
17 jam yang lalu
Jawaban Kenapa Kucing...
Jawaban Kenapa Kucing Berwarna Oranye Punya Banyak Kelebihan Akhirnya Terungkap
19 jam yang lalu
Cumi-cumi Raksasa Dipertontonkan...
Cumi-cumi Raksasa Dipertontonkan Hidup-hidup untuk Pertama Kalinya
21 jam yang lalu
Infografis
Peralatan Militer dari...
Peralatan Militer dari Berbagai Pangkalan AS Dikirim ke Israel
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved