China Ciptakan Robot Kapal Selam Berteknologi Super Canggih

Senin, 12 Juli 2021 - 06:02 WIB
loading...
China Ciptakan Robot...
Teknologi robot kapal selam china. FOTO/ IST
A A A
China tengah mengembangkan kendaraan robot kapal selam berteknologi kecerdasan buatan (AI) yang dapat bersembunyi dan menyerang kapal selam musuh dengan torpedo tanpa harus dioperasikan oleh manusia.

Seperti dilansir dari Daily Mail, kendaraan bawah air tak berawak (UUV) dikembangkan melalui beberapa percobaan yang dilakukan lebih dari satu dekade lalu.

Kendaraan itu juga berhasil menggunakan teknologi AI untuk mendeteksi model kapal selam palsu dan menyerang dengan torpedo.

Eksperimen yang dilakukan di Selat Taiwan melihat UUV dikerahkan pada 30 kaki atau 9,1 meter di bawah permukaan air.

Kendaraan itu mampu mengidentifikasi lokasi kapal selam, mengubah arah, menetapkan target, dan menembakkan model dengan torpedo tak bersenjata.

UUV menggunakan sensor sonar dan kapal untuk mengumpulkan data yang dianalisis oleh komputer untuk menyelesaikan tugas.

Eksperimen tersebut dijelaskan dalam sebuah makalah oleh para peneliti dari Harbin Engineering University pada tahun 2010 dan terungkap minggu lalu.

Menurut sekelompok ilmuwan yang dipimpin oleh Profesor Liang Guolong, kebutuhan perang dasar laut di masa depan akan membawa perkembangan baru untuk kendaraan tanpa pengemudi.

Menurut Liang, UUV yang dikembangkan sejak 2010, dapat diprogram untuk beroperasi secara berkelompok dan melakukan serangan serentak pada satu sasaran.
(wbs)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
China Siap Lanjutkan...
China Siap Lanjutkan Misi Luar Angkasa Minggu ini
Diselimuti Jutaan Telur...
Diselimuti Jutaan Telur Raksasa, Gunung Berapi Bawah Laut Purba Ditemukan
AI Jadi Kunci LG untuk...
AI Jadi Kunci LG untuk Menguasai Pasar Peralatan Rumah Tangga di Asia
Perang Dagang dengan...
Perang Dagang dengan AS, China Yakin Akan Jadi Penguasa Teknologi Chip
Fenomena Cahaya Aneh...
Fenomena Cahaya Aneh Berwarna-warni Terlihat di Langit Kanada
Wikipedia Tawarkan Data...
Wikipedia Tawarkan Data ke Keggle untuk Melatih AI
China Negara Pertama...
China Negara Pertama yang Rutin Menggunakan Reaktor Nuklir Thorium
Ilmuwan Klaim Temukan...
Ilmuwan Klaim Temukan Bukti Keberadaan Alien
Lomba Balap Sperma untuk...
Lomba Balap Sperma untuk Tes Kesuburan Siap Digelar di AS
Rekomendasi
Terungkap Alasan PB...
Terungkap Alasan PB POBSI Hadirkan Juara Dunia Biliar ke Indonesia
Juara Dunia Fedor Gorst...
Juara Dunia Fedor Gorst Puji Kemajuan Biliar Indonesia, Optimistis akan Lahir Atlet Hebat
Panas! Eddie Hearn Walk...
Panas! Eddie Hearn Walk Out dari Konferensi Pers Jelang Duel Dendam Chris Eubank Jr vs Conor Benn
Berita Terkini
Dunia Gonjang-Ganjing,...
Dunia Gonjang-Ganjing, Kripto Kok Santai? Intip Rahasia Bitcoin Jadi Benteng Investasi di Tengah Krisis!
1 jam yang lalu
Fokus Masa Depan, LG...
Fokus Masa Depan, LG Bangun Jalinan Konektivitas dengan Mahasiswa
2 jam yang lalu
Kacamata Ray-Ban Dilengkapi...
Kacamata Ray-Ban Dilengkapi Teknologi Penerjemah Bahasa dan Mengirim Pesan
10 jam yang lalu
Hypernet Technologies...
Hypernet Technologies Mendukung Digitalisasi Administrasi Kesehatan Rumah Sakit
17 jam yang lalu
Tangkap Tren di Kalangan...
Tangkap Tren di Kalangan Gen Z, LG Subscribe Makin Diminati di Korea Selatan
20 jam yang lalu
Israel Kenalkan Robdozer,...
Israel Kenalkan Robdozer, Robot Pembunuh Berteknologi AI
22 jam yang lalu
Infografis
Tegang, Jet Tempur China...
Tegang, Jet Tempur China Kejar Pesawat AS Dekat Kapal Induk
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved