Ini Deretan Aplikasi Android Pendukung Ibadah Puasa di Bulan Ramadhan

Minggu, 25 April 2021 - 14:01 WIB
loading...
A A A
2. Umma

Aplikasi lainnya adalah Umma, yang telah diunduh lebih dari 10 juta pengguna di Google Play Store.

Banyak fitur yang ditawarkan Umma, mulai dari Al-Qur’an digital, jadwal adzan, arah kiblat, kumpulan doa-doa, serta podcast yang membahas konten Islami.

Selanjutnya, ada fitur kumpulan artikel mengenai keislaman yang bisa menambah pengetahuan selama menjalani Ramadhan.

3. Mutabaah

Selanjutnya ada aplikasi Mutabaah. Fitur yang disediakan di dalamnya yakni checklist daftar ibadah yang dilakukan selama menjalani Ramadhan.

Tak hanya jadwal sholat, di aplikasi ini juga ada dzikir pagi hingga sedekah yang masuk dalam daftar ibadah yang dilakukan.



Aplikasi ini cukup ringan dengan pemasangan awal hanya membutuhkan 9,7MB memori tersedia.

Daftar yang tersedia bisa diisi setiap harinya, dan akan ada rekapan mingguan.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Cara Menghapus Aplikasi...
Cara Menghapus Aplikasi Bawaan HP Android: Bebaskan Ruang, Maksimalkan Performa!
SafetyCore Fitur untuk...
SafetyCore Fitur untuk Menangkal Konten Berbahaya Diperkenalkan
Greenlab Luncurkan GISIS,...
Greenlab Luncurkan GISIS, Sistem Manajemen Laboratorium Terintegrasi Pertama
Cara Mudah dan Cepat...
Cara Mudah dan Cepat Top Up Diamond di Situs topupff.org
Google Play Store Akan...
Google Play Store Akan Bersih-bersih Aplikasi Berbagi
OurWorlds Teknologi...
OurWorlds Teknologi untuk Hadirkan Kembali Sejarah dan Budaya Masa Lalu
Gratis, Ini 5 Aplikasi...
Gratis, Ini 5 Aplikasi Belajar Bahasa Arab Online
Canggih, Aplikasi MEGA-Army...
Canggih, Aplikasi MEGA-Army Mampu Identifikasi Alutsista Musuh secara Cepat
Aplikasi Identifikasi...
Aplikasi Identifikasi Burung, Kenali Lewat Suara Kicauan
Rekomendasi
Website Resmi Pemkab...
Website Resmi Pemkab Bandung Diretas, Muncul Tulisan Slot Gacor
Ketua Komisi VI DPR...
Ketua Komisi VI DPR Harap Ramadan Jadi Momentum Perbaikan Pertamina
PP Syarikat Islam Serahkan...
PP Syarikat Islam Serahkan Donasi untuk Gaza Palestina Rp1 Miliar
Berita Terkini
Terjadi di Zaman Nabi,...
Terjadi di Zaman Nabi, Fenomena Alam Ini Jadikan Organ Tubuh seperti Kaca
3 jam yang lalu
Pantai di Iran Tiba-tiba...
Pantai di Iran Tiba-tiba Berubah Warna Menjadi Merah Darah
7 jam yang lalu
Indonesia Hapus 1,3...
Indonesia Hapus 1,3 Juta Konten Berbahaya Terkait Pornografi dan Judi Online
9 jam yang lalu
Rinnai Indonesia Luncurkan...
Rinnai Indonesia Luncurkan Smart HOB RB-A2660G(B), Dilengkapi Teknologi Automatic Menu
11 jam yang lalu
Cara Mengatasi Bootloop...
Cara Mengatasi Bootloop di HP Oppo yang Langsung Tokcer
15 jam yang lalu
4 Cara Menghapus Aplikasi...
4 Cara Menghapus Aplikasi Bawaan Realme Anti Ribet
17 jam yang lalu
Infografis
Pertemuan Putin dan...
Pertemuan Putin dan Trump Digelar Bulan Ini di Arab Saudi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved