YouTube Akan Punya Fitur Deteksi Produk dan Otomatis Beri Rekomendasi

Rabu, 24 Maret 2021 - 14:01 WIB
loading...
YouTube Akan Punya Fitur...
Ilustrasi Youtube. FOTO/ Ist
A A A
JAKARTA - YouTube selalu bereksperimen dengan fitur-fitur yang ada di dalam platformnya.

Salah satu yang terbaru, perusahaan berbagi video itu menguji daftar produk otomatis yang terdeteksi di video yang diupload ke YouTube.

"Kami sedang bereksperimen dengan fitur baru yang menampilkan daftar produk yang terdeteksi di beberapa video, serta produk terkait," kata pihak YouTube dikutip dari The Verge, Rabu (24/3/2021).

Secara garis besar fitur akan bisa mendeteksi produk di dalam video dan secara otomatis akan merekomendasikan konten serupa.

Fitur tersebut akan muncul di antara video yang direkomendasikan, bagi pengguna yang menggulir ke bawah sambil menonton video.

Perusahaan mengaku ingin penggunanya mendapatkan keterangan lebih lengkap mengenai produk yang diulas di dalam sebuah video.

YouTube sebelumnya telah menguji coba fitur ini pada pertengahan 2020 lalu dan kini diperluas untuk pengguna YouTube berbasis di Amerika Serikat.

Langkah ini dimaksudkan untuk memberi Google bagiannya sendiri dari pasar tautan afiliasi yang sangat menguntungkan.

Daftar ini dapat berfungsi sebagai algoritme rekomendasi kedua, dengan YouTube menyajikan video yang menampilkan produk serupa.
(wbs)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
YouTube Akan Terjemahkan...
YouTube Akan Terjemahkan Bahasa secara Otomatis dengan AI
Ambisi Indonesia-Rusia...
Ambisi Indonesia-Rusia Bikin Internet Ngebut tapi Murah Meriah
Shorts YouTube Jadi...
Shorts YouTube Jadi Ancam Popularitas TikTok
Yahoo Jual TechCrunch,...
Yahoo Jual TechCrunch, Ini Alasannya
YouTube Premium Kini...
YouTube Premium Kini Beri Pilihan Kualitas Audio
Inovasi Aplikasi Isi...
Inovasi Aplikasi Isi Pulsa dan Paket Data, Pasar Kuota Miliki Ribuan Transaksi Sehari
Cara Memperbaiki YouTube...
Cara Memperbaiki YouTube Tiba-tiba Memutar Shorts
YouTube Perketat Aturan...
YouTube Perketat Aturan Soal Konten Judi Online
Kolaborasi Pemerintah...
Kolaborasi Pemerintah dan Swasta Adalah Kunci Perkuat Ketahanan Siber
Rekomendasi
Lawan Tarif Trump, Kemendag...
Lawan Tarif Trump, Kemendag Siapkan 21 Perjanjian Dagang Baru dengan Berbagai Negara
Iran Tawarkan Kemitraan...
Iran Tawarkan Kemitraan Energi Nuklir dengan AS
Della Maddalena Haus...
Della Maddalena Haus Gelar: Tantang Belal Muhammad di UFC 315 dan Bidik Islam Makhachev!
Berita Terkini
Jepang Kenalkan Rudal...
Jepang Kenalkan Rudal dengan Kecepatan Lebih dari 9.000 Km per-Jam
7 jam yang lalu
Desain 4 Model iPhone...
Desain 4 Model iPhone 17 Bocor, Begini Bentuknya
11 jam yang lalu
Thailand Uji Coba Teknologi...
Thailand Uji Coba Teknologi Peringatan Bencana lewat Smartphone
17 jam yang lalu
Hasil Riset Ungkap Tumbuhan...
Hasil Riset Ungkap Tumbuhan Bisa Menjerit saat Tersakiti
18 jam yang lalu
Dunia Gonjang-Ganjing,...
Dunia Gonjang-Ganjing, Kripto Kok Santai? Intip Rahasia Bitcoin Jadi Benteng Investasi di Tengah Krisis!
20 jam yang lalu
Fokus Masa Depan, LG...
Fokus Masa Depan, LG Bangun Jalinan Konektivitas dengan Mahasiswa
21 jam yang lalu
Infografis
Musuh-musuh Utama AS...
Musuh-musuh Utama AS dan NATO akan Gelar Latihan Perang
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved