Perkembangan dan Jenis Mouse Komputer dari Awal hingga Sekarang

Rabu, 24 Maret 2021 - 12:00 WIB
loading...
Perkembangan dan Jenis...
Mouse jenis ini digunakan pada komputer di era pentium 1 sampai pentium 3, yang memiliki sembilan di ujungnya dan disambungkan di bagian belakang motherboard. Foto/Ist.
A A A
JAKARTA - Seiring perkembangan zaman, teknologi pun semakit berkembang. Misalnya, pada perangkat elektronik, sangat terlihat perubahannya yang menyesuaikan kemajuan teknologi.

Komputer merupakan salah satu perangkat elektronik yang juga terus mengalami perkembangan. Wujudnya pun berubah-ubah, dari layar, papan kunci atau keyboard, maupun tetikus atau mouse.



Perubahan bentuk mouse juga sangat menarik. Ada beberapa jenis mouse yang pernah diciptakan sepanjang terciptanya perangkat komputer.

Berikut ini jenis-jenis mouse yang pernah digunakan di dunia, mengutip dari Instagram resmi Kementerian Komunikasi dari Informatika (Kominfo), Rabu (24/3/2021).

Bus Mouse
Perkembangan dan Jenis Mouse Komputer dari Awal hingga Sekarang


Mouse yang dapat terkoneksi melalui bus dan terintegrasi pada ISA add-in card.

Serial Mouse
Perkembangan dan Jenis Mouse Komputer dari Awal hingga Sekarang


Mouse jenis ini digunakan pada komputer di era pentium 1 sampai pentium 3, yang memiliki sembilan di ujungnya dan disambungkan di bagian belakang motherboard.

PS/2 Mouse
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Lenovo Hadirkan 2 Laptop...
Lenovo Hadirkan 2 Laptop Bersertifikasi TKDN Indonesia Pertama
Smartphone, Komputer,...
Smartphone, Komputer, dan Alat Elektronik Akan Bebas dari Tarif Trump
HP Menerjemahkan AI...
HP Menerjemahkan AI Jadi Pengalaman Bermakna Bentuk Masa Depan Pekerjaan
Buntut Tarif Baru Trump,...
Buntut Tarif Baru Trump, Razer Tutup Layanan Online di AS
Hadir di Indonesia,...
Hadir di Indonesia, HUAWEI Mate X6 Tawarkan Premium Service Hingga Rp4.344 Juta!
Apple Siap Luncurkan...
Apple Siap Luncurkan MacBook Air Minggu Ini, Berikut Bocorannya
Pre-Order Sekarang!...
Pre-Order Sekarang! HUAWEI MatePad Pro 13.2 Tablet Flagship dengan Pengalaman Lebih dari Laptop Resmi Hadir
Cara Mengatasi Touchpad...
Cara Mengatasi Touchpad Laptop Tidak Berfungsi, Lakukan Langkah Ini!
Bill Gates Sebut Intel...
Bill Gates Sebut Intel Sudah Terlindas Kemajuan Zaman
Rekomendasi
Minat Investor RI Tumbuh...
Minat Investor RI Tumbuh ke Pasar Global, Trading Saham AS dalam Genggaman
Kebakaran Menggila di...
Kebakaran Menggila di Israel, Apa yang Sebenarnya Terjadi?
Bank Aladin dan Muhammadiyah...
Bank Aladin dan Muhammadiyah Kerja Sama Perkuat Ekosistem Keuangan Syariah
Berita Terkini
Bahan Kimia dalam Plastik...
Bahan Kimia dalam Plastik Dikaitkan dengan Kematian Akibat Penyakit Jantung
5 jam yang lalu
15 Kebakaran Hutan Terbesar...
15 Kebakaran Hutan Terbesar dalam Sejarah Dunia, Israel Nomor Berapa?
8 jam yang lalu
Lenovo Hadirkan 2 Laptop...
Lenovo Hadirkan 2 Laptop Bersertifikasi TKDN Indonesia Pertama
9 jam yang lalu
Hiu Goblin Superlangka...
Hiu Goblin Superlangka Difilmkan untuk Pertama Kalinya
10 jam yang lalu
Menambang Bitcoin Diklaim...
Menambang Bitcoin Diklaim Kini Tidak Lagi Menguntungkan
12 jam yang lalu
Rekomendasi HP Android...
Rekomendasi HP Android dengan Kamera setara iPhone
14 jam yang lalu
Infografis
Rendang dan Gulai Masuk...
Rendang dan Gulai Masuk Daftar Rebusan Terenak di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved