Resmi Meluncur, Cek Detail Keunggulan Oppo Find X3 Pro di Sini!

Kamis, 11 Maret 2021 - 22:34 WIB
loading...
A A A
Jaringan 5G
Oppo Find X3 Pro ditenagai prosesor Qualcomm® Snapdragon™ 888, sehingga ponsel kuat untuk menangani game paling berat sekalipun. Prosesor ini memiliki chipset octa-core 64-bit yang menawarkan kecepatan CPU hingga 2,84GHz, yang merupakan peningkatan kinerja hingga 25% dibandingkan sebelumnya.
Resmi Meluncur, Cek Detail Keunggulan Oppo Find X3 Pro di Sini!

Sedangkan Adreno 660 GPU memberikan tampilan grafis yang fantastis, dengan peningkatan performa rendering hingga 35%. Unit juga memiliki sistem pendingin vapour chamber ultra-tipis yang mampu menjaga suhu perangkat agar tetap rendah dengan efisien.

Menghadirkan Dual Mode 5G, Find X3 Pro mendukung jaringan NSA dan SA 5G untuk kecepatan internet yang dapat diandalkan. Fitur ini juga mendukung 13 band 5G serta kartu SIM Dual-5G.

Dengan teknologi 5G, pengguna dapat melakukan streaming video HDR 10+ sambil mendengarkan speaker stereo bertenaga Dolby Atmos, lengkap dengan Ambient Sound Detection untuk menciptakan pengalaman layaknya menonton bioskop melalui Find X3 Pro.

Baterai Lebih Tahan Lama
Meskipun terlihat ramping dari luar, handphone unggulan merek China ini memiliki baterai 4.500 mAh yang dapat diandalkan sepanjang hari. Dengan SuperVOOC 2.0 Flash Charging, daya baterai dapat terisi hingga 40% hanya dalam 10 menit.
Resmi Meluncur, Cek Detail Keunggulan Oppo Find X3 Pro di Sini!

"Dengan pengisian daya super cepat nirkabel AirVOOC 30W, Find X3 Pro mampu mencapai 100% daya baterai hanya dalam waktu 80 menit. Dengan teknologi 10W reverse wireless charging, pengguna juga dapat berbagi daya dengan sesama pengguna Find X3 Pro. Sementara itu, TÜV Rheinland Certified Safe Fast-Charge System menjamin keamanan perangkat saat pengisian daya baterai dengan cepat," kata Lie Liu.
(iqb)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Cara Instal Custom ROM...
Cara Instal Custom ROM di Semua HP Android, Baca Dulu!
Cara Masuk dan Keluar...
Cara Masuk dan Keluar Recovery Mode di HP Android
Bagaimana Cara Logcat...
Bagaimana Cara Logcat di HP Android?
Android 16 Beta Mulai...
Android 16 Beta Mulai Diuji Coba, Ini Kecanggihannya
Apa Itu Recovery Mode...
Apa Itu Recovery Mode di HP Android?
Bocoran Ponsel yang...
Bocoran Ponsel yang Akan Meluncur di Tahun 2025: Perang Inovasi Makin Memanas!
Mudahkan Login setelah...
Mudahkan Login setelah Pengaturan Ulang, Google Hadirkan Fitur Baru Android
Android 16 Akan Hadir...
Android 16 Akan Hadir Lebih Awal di Kuartal Kedua 2025
Mudah, Ini Cara Menghilangkan...
Mudah, Ini Cara Menghilangkan Iklan di HP Advan
Rekomendasi
Dikritik Naik Helikopter...
Dikritik Naik Helikopter saat Tinjau Banjir, Pramono: Bukan untuk Gagah-gagahan
Liburan Hemat dengan...
Liburan Hemat dengan Kereta! Diskon Rp25.000 Bikin Perjalanan Makin Nyaman
Lonjakan Drastis Pemudik...
Lonjakan Drastis Pemudik Kendaraan Listrik: PLN Siaga Penuh dengan 1.000 SPKLU di Jalur Trans Jawa-Sumatra!
Berita Terkini
Cara Mengatasi Port...
Cara Mengatasi Port Charger iPhone Rusak
26 menit yang lalu
Pemerintah AS Siagakan...
Pemerintah AS Siagakan Perangkat Detektor kebohongan untuk Karyawannya
2 jam yang lalu
AS Klaim Temukan 4 Calon...
AS Klaim Temukan 4 Calon Terkuat Pembeli TikTok
2 jam yang lalu
Kastil Berusia 640 Tahun...
Kastil Berusia 640 Tahun Ditemukan di Bawah Bangunan Hotel
3 jam yang lalu
Gunakan Starlink, Elon...
Gunakan Starlink, Elon Musk Ancam Ukraina untuk Berhenti Perang
8 jam yang lalu
Jerman Ciptakan Teknologi...
Jerman Ciptakan Teknologi yang Diklaim Bisa Hidupkan Orang Mati
12 jam yang lalu
Infografis
Ramai di Medsos, Berikut...
Ramai di Medsos, Berikut Hukum Cek Khodam Menurut Para Ulama
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved