Menjelang Peluncuran, Wujud Nyata Honor X10 Muncul Menyapa Pasar

Minggu, 17 Mei 2020 - 15:00 WIB
loading...
Menjelang Peluncuran,...
Tampak wujud nyata dari desain Honor X10 yang akan diluncurkan pada 20 Mei 2020. Foto/ist
A A A
SHENZHEN - Honor X10 akan dikenalkan Huawei pada 20 Mei mendatang. Namun tiga hari menjelang peluncuran, gambar nyatanya telah muncul memamerkan smartphone dalam tiga warna, yaitu biru, oranye, dan hitam. (Baca juga: Lebih Tahan Banting, Honor X10 Gunakan Kamera Pop-up Dual-Rail )

Handphone tampaknya memiliki bodi kaca dan Anda dapat melihat pengaturan tiga kamera ditempatkan di sudut kiri atas di dalam persegi panjang. Lengkap bersama flash LED dan teks yang bertuliskan "Super Night Vision".
Menjelang Peluncuran, Wujud Nyata Honor X10 Muncul Menyapa Pasar

Laman GSM Arena menyebutkan, publik juga dapat melihat logo AI di bawah kamera. Lebih jauh ke bawah, ada lebih banyak teks yang mengonfirmasi Honor X10 akan datang dengan kamera utama filter RYYB.

Dari kebocoran sebelumnya, kita tahu handphone menggunakan kamera utama 40MP yang digabungkan dengan ultrawide 8 MP (FOV 120 derajat) dan unit makro 2 MP.

Gambar hari ini tidak menunjukkan kepada kita sisi depan Honor X10, tapi gambar resmi mengungkapkan ponsel memamerkan layar takik. Unit juga hadir dengan kamera self-up pop-up, yang dikabarkan memiliki resolusi 16 MP.
Menjelang Peluncuran, Wujud Nyata Honor X10 Muncul Menyapa Pasar

Spesifikasi lain dari Honor X10 di antaranya, LCD 6,63 inci, RAM 6 GB, penyimpanan internal 64 GB/128 GB, pembaca sidik jari yang dipasang di samping, dan baterai 4.300 mAh dengan pengisian cepat 22,5W.

Honor juga diharapkan meluncurkan varian Pro pada 20 Mei, yang dikabarkan hadir bersama layar 90Hz, kamera SuperZoom 8 MP dengan zoom optik 5x, dan pengisian nirkabel 20W sambil tetap mempertahankan spesifikasi X10 biasa.
(iqb)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Resmi Hadir di Indonesia,...
Resmi Hadir di Indonesia, HUAWEI Mate X6 Miliki Body Ramping, Tangguh, dan Makin Multitasking
HUAWEI Mate X6: Maksimalkan...
HUAWEI Mate X6: Maksimalkan Produktivitas dan Nikmati Kemudahan Instal Google Apps dengan Cepat
Hadir di Indonesia,...
Hadir di Indonesia, HUAWEI Mate X6 Tawarkan Premium Service Hingga Rp4.344 Juta!
Honor Ungkap Ambisi...
Honor Ungkap Ambisi Mengubah Dunia lewat Ekosistem AI Terintegrasi
Bye-bye Z Fold6? Huawei...
Bye-bye Z Fold6? Huawei Mate X6 Siap Guncang Pasar Smartphone Lipat di Indonesia
HUAWEI Mate X6: Ramping...
HUAWEI Mate X6: Ramping dan Kokoh dengan Kamera Terbaik di Industri Atasi Masalah pada Ponsel Lipat
Honor X9c 5G: Baterai...
Honor X9c 5G: Baterai 3 Hari, Kamera 108 MP, RAM 12 GB, Baterai 6.600 mAh dan 66W, Harga Rp4 Jutaan
Bagaimana Cara Logcat...
Bagaimana Cara Logcat di HP Android?
Pre-Order Sekarang!...
Pre-Order Sekarang! HUAWEI MatePad Pro 13.2 Tablet Flagship dengan Pengalaman Lebih dari Laptop Resmi Hadir
Rekomendasi
PBB: Blokade Israel...
PBB: Blokade Israel Picu Kelaparan Tercepat dalam Sejarah Modern
Pengamat Militer Sebut...
Pengamat Militer Sebut Seskab Dapat Ditempati Prajurit TNI Aktif
Kolaborasi PNM dan Kementerian...
Kolaborasi PNM dan Kementerian UMKM Perkuat Literasi Usaha Nasabah
Berita Terkini
Terjadi di Zaman Nabi,...
Terjadi di Zaman Nabi, Fenomena Alam Ini Jadikan Organ Tubuh seperti Kaca
2 jam yang lalu
Pantai di Iran Tiba-tiba...
Pantai di Iran Tiba-tiba Berubah Warna Menjadi Merah Darah
5 jam yang lalu
Indonesia Hapus 1,3...
Indonesia Hapus 1,3 Juta Konten Berbahaya Terkait Pornografi dan Judi Online
8 jam yang lalu
Rinnai Indonesia Luncurkan...
Rinnai Indonesia Luncurkan Smart HOB RB-A2660G(B), Dilengkapi Teknologi Automatic Menu
10 jam yang lalu
Cara Mengatasi Bootloop...
Cara Mengatasi Bootloop di HP Oppo yang Langsung Tokcer
14 jam yang lalu
4 Cara Menghapus Aplikasi...
4 Cara Menghapus Aplikasi Bawaan Realme Anti Ribet
15 jam yang lalu
Infografis
Peta Israel Raya, Provokasi...
Peta Israel Raya, Provokasi Zionis atau Rencana Nyata?
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved