CCTV Canggih EZVIZ C3N Siap Amankan Janda Bolong dari Tangan Nakal

Senin, 14 Desember 2020 - 13:19 WIB
loading...
A A A
Penglihatan Malam Hari
Malam hari menjadi periode paling rawan bagi keamanan tanaman hias, di mana minimnya pencahayaan dan aktivitas masyarakat membuat tanaman hias lepas dari pengawasan. EZVIZ C3N mampu menangkap tayangan jernih dengan resolusi hingga Full High Definition 1080p baik siang hari maupun malam hari, berkat dua lampu inframerah dan dua lampu sorot terintegrasi ke dalam perangkat.

Kombinasi lampu sorot dan inframerah memberikan kapabilitas C3N untuk 3 mode penglihatan malam, mode pertama black and white yang memanfaatkan lampu inframerah, mode kedua color night vision yang memberikan penglihatan malam berwarna dengan memanfaatkan lampu sorot, dan mode ketiga smart night vision yang secara otomatis beralih dari tayangan hitam putih ke tayangan berwarna dengan menyalakan lampu sorot seketika terdeteksi gerakan manusia di area sekitar.

“Fungsi otomatis ini dapat memberikan perlindungan lebih proaktif kepada pengguna untuk mengusir kedatangan tamu tak diundang yang berniat mencuri tanaman hias atau merekam lebih jelas wajah pelaku tersebut,” papar Howard.

Penggunaan Mudah Sederhana
Fungsi perangkat serbaguna, teknologi canggih, dan kualitas terbaik ini semakin dilengkapi dengan pemasangan atau instalasi yang sangat mudah. EZVIZ C3N menggunakan koneksi nirkabel (WiFi) sehingga tidak membutuhkan koneksi fisik kabel yang terhubung dengan perangkat. Instalasi EZVIZ C3N caranya mudah dengan menggunakan perlengkapan yang sudah tersedia di dalam kemasan produk dan sumber daya 12V/1A yang dihubungkan melalui satu kabel.

Setelah perangkat terpasang dengan baik, pengaturan perangkat, tayangan kamera, pengaturan sensor deteksi, dan beragam fitur lainnya dapat diakses melalui aplikasi EZVIZ di perangkat smartphone masing-masing pengguna.

“Gaya hidup dan tren masyarakat akan selalu mengalami perubahan dan permintaan setiap waktunya. Meningkatnya permintaan akan membawa tantangan bagi produk dan tren tersebut, maka dari itu teknologi akan selalu hadir menjadi solusi menjawab masalah dan kebutuhan tambahan yang muncul dari gaya hidup tersebut. EZVIZ C3N merupakan perangkat smart camera outdoor canggih yang mampu meningkatkan pengawasan dan keamanan dari pemilik tanaman hias kesayangan, serta sekaligus keamanan hunian masyarakat Indonesia pada umumnya,” tutur Howard.

Untuk pembeliannya juga mudha. EZVIZ C3N dan berbagai produk smart home dapat dilakukan secara online melalui EZVIZ Official Store di Tokopedia dan Shoppe, serta EZVIZ Flagship Store di Lazada. (Baca juga: Dijenguk Munarman, Habib Rizieq Ingatkan Kasus Penembakan 6 Pengawalnya )
(iqb)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Barang Elektronik Tak...
Barang Elektronik Tak Akan Bebas dari Tarif Impor Trump, Ini Alasannya
Banyak Pilihan Perangkat...
Banyak Pilihan Perangkat Elektronik, AQUA Hadirkan Sweat Heart
Bantah Menutup Pabrik,...
Bantah Menutup Pabrik, Sanken Pastikan Akan Tetap Produksi Alat Elektronik
Toshiba Gandeng Distributor...
Toshiba Gandeng Distributor Baru untuk Hard Drives Internal di Pasar Indonesia
HDMI 2.2 Bakal Meluncur...
HDMI 2.2 Bakal Meluncur di CES 2025, Ini Bocorannya
Saingi Amazon, Apple...
Saingi Amazon, Apple Luncurkan Bel Pintu Canggih Berteknologi Face ID
Toshiba Kenalkan Hard...
Toshiba Kenalkan Hard Drive Super Canggih Berbasis HAMR
CCTV Apple Bisa Kenali...
CCTV Apple Bisa Kenali Identitas Orang walau Pakai Topeng Siap Diluncurkan
Aksesori Rumah Tangga...
Aksesori Rumah Tangga untuk Pengguna Penyandang Disabilitas Dihadirkan
Rekomendasi
Bareskrim Tangguhkan...
Bareskrim Tangguhkan Penahanan 4 Tersangka Kasus Pagar Laut Tangerang, Termasuk Kades Kohod
Kejutan! Pangsuma FC...
Kejutan! Pangsuma FC Hancurkan Black Steel FC 4-1, Tantang Bintang Timur Surabaya di Semifinal!
Sahabat Sejati Entong...
Sahabat Sejati Entong dan Memed, Saksikan Petualangan Animasi Entong di MNCTV
Berita Terkini
Kacamata Ray-Ban Dilengkapi...
Kacamata Ray-Ban Dilengkapi Teknologi Penerjemah Bahasa dan Mengirim Pesan
5 jam yang lalu
Hypernet Technologies...
Hypernet Technologies Mendukung Digitalisasi Administrasi Kesehatan Rumah Sakit
11 jam yang lalu
Tangkap Tren di Kalangan...
Tangkap Tren di Kalangan Gen Z, LG Subscribe Makin Diminati di Korea Selatan
14 jam yang lalu
Israel Kenalkan Robdozer,...
Israel Kenalkan Robdozer, Robot Pembunuh Berteknologi AI
17 jam yang lalu
LG Smart Park, Pabrik...
LG Smart Park, Pabrik Futuristik yang Dilengkapi IoT, AI, Robot hingga 4IR
20 jam yang lalu
China Siap Lanjutkan...
China Siap Lanjutkan Misi Luar Angkasa Minggu ini
21 jam yang lalu
Infografis
Arkeolog Temukan Wajah...
Arkeolog Temukan Wajah Asli Pribumi Eropa Barat dari dalam Gua
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved