Indosat Ooredoo Latih Penyandang Disabilitas Ketrampilan Coding

Sabtu, 05 Desember 2020 - 19:45 WIB
loading...
Indosat Ooredoo Latih...
Pelatihan coding virtual bagi penyandang disabilitas secara virtual selama pandemi penting agar mereka tetap produktif.
A A A
JAKARTA - Pandemi tidak menyurutkan semangat para developer penyandang disabilitas untuk mengikuti Indosat Ooredoo Digital Camp (IDCamp) Virtual Bootcamp untuk Disabilitas 2020. Perhelatan tersebut dihelat di momen Hari Disabilitas Internasional pada 3 Desember silam.

Syaratnya mudah. Yakni, WNI usia maksimal 29 tahun, IDCamp selama 2 tahun berturut-turut telah memberi beasiswa pelatihan coding secara online kepada lebih dari 64 ribu talenta muda Indonesia. Termasuk diantaranya 109 developer penyandang disabilitas berhasil lulus menyandang sertifikasi coding tingkat pemula pada 2019.

Indosat Ooredoo Digital Camp (IDCamp) 2020 yang telah digelar sejak 30 Maret lalu telah memberikan beasiswa pelatihan coding secara online kepada 38 ribu talenta.

Peningkatannya hampir 50% dibandingkan tahun pertama pelaksanaannya di 2019, dengan jumlah peserta dari penyandang disabilitas sebesar 2,1%.

Peserta IDCamp dari penyandang disabilitas didominasi kelompok usia 19-21 tahun sebanyak 34.4% dengan porsi peserta perempuan sebesar 14.5%. Sebanyak 63.8% masih berprofesi sebagai pelajar dan mahasiswa, dimana hampir 15.7% diantaranya belum memiliki pekerjaan tetap. Hanya 10.8% saja yang tinggal di DKI Jakarta, sisanya tersebar di seluruh wilayah Indonesia.
(dan)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Cara Registrasi Kartu...
Cara Registrasi Kartu Indosat Ooredoo bagi Pengguna Baru: Panduan Lengkap dan Mudah
Perbandingan Harga Paket...
Perbandingan Harga Paket Internet Starlink Vs Indosat
6 Cara Cek Pulsa Indosat,...
6 Cara Cek Pulsa Indosat, Ternyata Sangat Mudah!
Cara Cek Nomor Indosat...
Cara Cek Nomor Indosat Ooredoo, Jangan Bingung!
2 Cara Tukar Poin Indosat...
2 Cara Tukar Poin Indosat Jadi Kuota, Mudah dan Praktis
Kenaikan Trafik Data...
Kenaikan Trafik Data Diprediksi Mencapai 20 Persen Selama Periode Libur Lebaran 2023
Berkolaborasi dengan...
Berkolaborasi dengan Ndarboy, IM3 Luncurkan Sinyal Tresna
Didukung Ericsson, Indosat...
Didukung Ericsson, Indosat Ooredoo Hutchison Hadirkan Pengalaman 5G Kelas Dunia di Formula E
3 Cara Beli Masa Aktif...
3 Cara Beli Masa Aktif Indosat, Salah Satunya Bisa Dapat Gratis Loh!
Rekomendasi
Kenaikan Tiket KA Usai...
Kenaikan Tiket KA Usai Lebaran, KAI Daop 1 Jakarta: Terapkan Batas Atas dan Batas Bawah
Raffi Ahmad Doakan Ruben...
Raffi Ahmad Doakan Ruben Onsu yang Mualaf: Semoga Keberkahan Selalu Menyertai
Klasemen Grup C Piala...
Klasemen Grup C Piala Asia U-17 setelah Timnas Indonesia Permalukan Korea Selatan
Berita Terkini
Fosil Hewan Tertua di...
Fosil Hewan Tertua di Dunia Dickinsonia Ini Berumur 558 Juta Tahun!
11 menit yang lalu
Daftar Terlengkap Game...
Daftar Terlengkap Game Nintendo Switch 2 2025: Tanggal Rilis, Harga, dan Fitur
1 jam yang lalu
Alasan Jangan FOMO Pre-Order...
Alasan Jangan FOMO Pre-Order Nintendo Switch 2 Sekarang!
2 jam yang lalu
Kelebihan dan Kekurangan...
Kelebihan dan Kekurangan Nintendo Switch 2, Baca Sebelum Membeli!
2 jam yang lalu
Nintendo Switch 2: Jadwal...
Nintendo Switch 2: Jadwal Rilis, Harga, dan Alasan Indonesia Belum Kebagian
3 jam yang lalu
Microsoft Disebut Menunda...
Microsoft Disebut Menunda Pembangunan Data Center Secara Global, Jakarta Ikut Terdampak?
4 jam yang lalu
Infografis
Frank Lampard Kembali...
Frank Lampard Kembali Latih Chelsea hingga Akhir Musim
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved