Sony Pastikan Game di PS 5 Tidak Ada Batasan Wilayah

Rabu, 11 November 2020 - 11:27 WIB
loading...
Sony Pastikan Game di...
PlayStation 5. foto/ ist
A A A
JAKARTA - Sony akan meluncurkan dan mulai menjual konsol generasi terbarunya yakni PlayStation 5(PS5). (Baca juga: UI Peringkat Pertama PT Inovatif Kategori Manajemen Inovasi )

Jelang kemunculannya banyak pertanyaan mengenai PS5, salah satunya adalah mengenai region game di PS5. Banyak yang bertanya apakah game bebas dari batasan wilayah atau tidak.(Baca juga: Dibuka Jokowi, I2E Pamerkan Produk Unggulan Inovasi Perguruan Tinggi )

Dalam kolom FAQ, dikutip dari Engadget, Rabu (11/11/2002), Sony menjawab bahwa game yang ada di PS5 akan bebas batasan wilayah. Artinya, pengguna tidak perlu khawatir apakah game yang mereka beli dari negara lain akan bisa dipakai di PS5 atau tidak.

Sebelumnya, game-game pada PlayStation 4 juga sudah bebas dari batasan wilayah.

Bagi para penggemar game di PlayStation, tentu hal ini tidak terlalu mengejutkan, pasalnya PS5 akan mendukung layanan PlayStation Now.

Meskipun PS5 tidak akan bisa menjalankan game milik PS3 dan PS2, setidaknya masih ada cara bagi pengguna untuk kembali ke perpustakaan gamem lama di konsol terbaru Sony ini.

Sony telah lama mengklaim sebagian besar game PlayStation 4 akan bisa digunakan di PS5 dengan sangat sedikit pengecualian. Beberapa game Ubisoft mungkin juga tidak berjalan di konsol, tetapi detailnya tidak jelas.

Sementara untuk kemampuan multi-player antar generasi konsol disebutkan akan bekerja secara default.

"Baik Anda memainkan game di PS4 multi-player di PS4 atau PS5 (melalui kompabilitas mundur), Anda akan dapat bermain dengan pemain lainnya di salah satu konsol pada gim yang sama," kata Sony.

Sedangkan untuk PlayStation Plus, Sony mengonfirmasi bahwa pengguna masih akan mendapatkan dua game PS4 gratis per bulan di masa mendatang.
(wbs)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Elon Musk dan Tantangan...
Elon Musk dan Tantangan Etika dalam Gaming
Bantu Pemain Menang,...
Bantu Pemain Menang, Microsoft Luncurkan Copilot for Gaming
5 Game Seru untuk Mengisi...
5 Game Seru untuk Mengisi Waktu Libur Leberan 2025
Kisah Alwikobra, Legenda...
Kisah Alwikobra, Legenda Free Fire dari Pesantren Gapai Prestasi Global
Daftar Kode Redeem FF...
Daftar Kode Redeem FF Free Fire Max Sabtu 8 Maret 2025, Klaim Sekarang!
10 Game Terbaik Sepanjang...
10 Game Terbaik Sepanjang Masa, Mobile Legend dan Free Fire Tidak Termasuk
Arkana Rilis Games Ahli...
Arkana Rilis Games Ahli Neraka Typoon, Kenalkan Dunia Mistis Indonesia
China Batasi Anak-anak...
China Batasi Anak-anak Bermain Game hanya 15 Jam Sebulan
Tanggal Kelahiran Game...
Tanggal Kelahiran Game Pokemon Presents Bocor, Ini Detail Permainannya
Rekomendasi
Siapa Petinju Terbaik...
Siapa Petinju Terbaik di Tahun 1920-an?
Kejati Lampung Tetapkan...
Kejati Lampung Tetapkan 2 Tersangka Korupsi Pembangunan Jalan Tol, Kerugian Negara Rp2 Miliar
Pertagas dan Husky-CNOOC...
Pertagas dan Husky-CNOOC Madura Limited Kolaborasi Optimalisasi Lapangan Gas BD
Berita Terkini
YouTube Akan Terjemahkan...
YouTube Akan Terjemahkan Bahasa secara Otomatis dengan AI
8 jam yang lalu
Perang Dagang dengan...
Perang Dagang dengan AS, China Yakin Akan Jadi Penguasa Teknologi Chip
16 jam yang lalu
Capek Antre Tiket Bus?...
Capek Antre Tiket Bus? Platform Ini Ubah Perjalananmu Jadi Lebih Asyik dan Hemat
1 hari yang lalu
Arkeolog Temukan Makam...
Arkeolog Temukan Makam Pangeran Firaun Userkaf dan atung Djoser
1 hari yang lalu
Robot Bergabung dengan...
Robot Bergabung dengan Manusia dalam Lomba Maraton di Beijing
1 hari yang lalu
Fenomena Cahaya Aneh...
Fenomena Cahaya Aneh Berwarna-warni Terlihat di Langit Kanada
2 hari yang lalu
Infografis
5 Negara Islam dengan...
5 Negara Islam dengan Kekuatan Militer Terkuat di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved