Liga Esports IEL University Super Series 2021 Season 3 Resmi Dimulai

Rabu, 14 Oktober 2020 - 07:31 WIB
loading...
A A A
Ada 2 gim terkenal yang diperlombakan yaitu Dota 2 dan PUBG Mobile. Memasuki Januari 2021, dimulailah babak penyisihan yang digelar secara online dengan melibatkan 32 kampus hingga didapat perwakilan tim yang akan bertanding di liga Grand Final pada bulan Mei 2021.

Beberapa kampus yang berpartisipasti diantaranya adalah Universitas Dinamika, UPN Veteran Jatim, Universitas Surabaya, Universitas Ciputra, Institut Teknologi Sepuluh Nopember, Institut Teknologi Telkom Surabaya, UIN Sunan Ampel, Universitas Sam Ratulangi, STMIK Pontianak, Universitas Tanjungpura, Universitas Kaltara, Universitas Borneo Tarakan, Universitas
Diponegoro, Universitas Kristen Duta Wacana, Universitas Atma Jaya Yogyakarta, Universitas Gadjah Mada, Universitas Negeri Yogyakarta, Institut Pertanian Bogor, Universitas Lampung, Universitas Andalas, Universitas Bunda Mulia, Universitas Gunadarma, Universitas Multimedia Nusantara, Universitas Indonesia, Institut Bisnis dan Informatika Kwik Kian Gie, Trisakti School
of Management, Binus University, Universitas Negeri Jakarta, Universitas Bung Karno, Universitas Kristen Maranatha, Universitas Pendidikan Indonesia, dan Telkom University.

IEL University Super Series 2021 juga mengadakan Masterclass Webinar mengenai peluang karir di bidang Esports, IEL Star Talent Hunt, dan ajang IEL Cosplay Championship untuk mendukung tujuan utama acara yaitu passion menjadi profession yang disupport oleh Escafest.

Dengan adanya kesempatan ini,diharapkan dapat membuka peluang bagi para mahasiswa untuk dapat mengembangkan industri Esports di Indonesia. IEL University Super Series Season 3 2020 didukung oleh sponsor utama Super Soccer, Vidio sebagai official OTT Platform dan Bukalapak sebagai Official E-commerce Partner.
(wbs)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Sambut A Minecraft Movie,...
Sambut A Minecraft Movie, Cinepolis Cinemas Luncurkan Virtual Cinema Experience
Elon Musk dan Tantangan...
Elon Musk dan Tantangan Etika dalam Gaming
Bantu Pemain Menang,...
Bantu Pemain Menang, Microsoft Luncurkan Copilot for Gaming
5 Game Seru untuk Mengisi...
5 Game Seru untuk Mengisi Waktu Libur Leberan 2025
Cara Gamer Memandang...
Cara Gamer Memandang AI Ternyata Sangat Mengejutkan
Ragnarok Classic: Nostalgia...
Ragnarok Classic: Nostalgia Ditingkatkan, Update 5.0 dengan Job dan Dungeon Baru
Xbox Siap Kenalkan Copilot...
Xbox Siap Kenalkan Copilot AI untuk Gaming
Kisah Alwikobra, Legenda...
Kisah Alwikobra, Legenda Free Fire dari Pesantren Gapai Prestasi Global
Daftar Kode Redeem FF...
Daftar Kode Redeem FF Free Fire Max Sabtu 8 Maret 2025, Klaim Sekarang!
Rekomendasi
IHSG Akhir Pekan Dibuka...
IHSG Akhir Pekan Dibuka Hijau ke 6.660, Unilever Pimpin Top Gainers
KTM Hentikan Impor Motor...
KTM Hentikan Impor Motor China CFMOTO ke Eropa
Raja Charles III Mulai...
Raja Charles III Mulai Jalankan Rencana Turun Takhta, Siapkan Transisi Kekuasaan
Berita Terkini
Thailand Uji Coba Teknologi...
Thailand Uji Coba Teknologi Peringatan Bencana lewat Smartphone
56 menit yang lalu
Hasil Riset Ungkap Tumbuhan...
Hasil Riset Ungkap Tumbuhan Bisa Menjerit saat Tersakiti
2 jam yang lalu
Dunia Gonjang-Ganjing,...
Dunia Gonjang-Ganjing, Kripto Kok Santai? Intip Rahasia Bitcoin Jadi Benteng Investasi di Tengah Krisis!
3 jam yang lalu
Fokus Masa Depan, LG...
Fokus Masa Depan, LG Bangun Jalinan Konektivitas dengan Mahasiswa
5 jam yang lalu
Kacamata Ray-Ban Dilengkapi...
Kacamata Ray-Ban Dilengkapi Teknologi Penerjemah Bahasa dan Mengirim Pesan
13 jam yang lalu
Hypernet Technologies...
Hypernet Technologies Mendukung Digitalisasi Administrasi Kesehatan Rumah Sakit
19 jam yang lalu
Infografis
3 Calon Pemain Naturalisasi...
3 Calon Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia Berdarah Jerman
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved