Cara Bikin Fitur 'Shopping' Instagram Bagi Pebisnis dan Kreator

Kamis, 08 Oktober 2020 - 19:03 WIB
loading...
Cara Bikin Fitur Shopping...
Cara Bikin Fitur Shopping Instagram. FOTO/ IST
A A A
JAKARTA - Instagram baru saja meluncurkan fitur Instagram Shopping di Indonesia. Fitur ini sedang dirilis secara bertahap.

Belum diketahui apa yang menyebabkan situs tersebut tumbang.

Namun beberapa pengguna Twitter berspekulasi hal ini merupakan ulah dari para peretas yang protes setelah DPR dan pemerintah resmi mengesahkan RUU Omnibus Law Cipta Kerja menjadi Undang-Undang.

"Kami roll out secara bertahap, akan kami kerjakan secepat mungkin karena kami tahu bahwa ini akan sangat membantu teman-teman pebisnis dan kreator di Indonesia," ujar Country Director Facebook Indonesia, Pieter Lydian saat konferensi pers beberapa waktu lalu.

Untuk menggunakan fitur Shopping, pertama-tama pelaku bisnis harus membuat Toko melalui Commerce Manager.

Setelah berhasil, selanjutnya pelaku bisnis dapat mengajukan permohonan untuk mengaktifkan fitur Instagram Shopping dengan mengikuti langkah-langkah berikut ini:

1. Buka pengaturan profil dengan menekan ikon tiga baris yang terdapat di laman profil Instagram, lalu pilih Pengaturan.
2. Pilih Bisnis dan klik Siapkan Instagram Shopping
3. Ikuti langkah-langkah yang tertera dan ajukan peninjauan untuk akun.

Demi menjaga keamanan pengguna di platform Instagram, seluruh proses peninjauan untuk permohonan fitur Shopping dilakukan oleh manusia (human reviewer) untuk meminimalisir kesalahan.

Oleh karena itu, proses peninjauan ini biasanya memerlukan waktu beberapa hari, bahkan terkadang dapat memerlukan waktu yang lebih lama.

4. Untuk melihat status peninjauan akun bisnis, kunjungi Belanja di Pengaturan.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Instagram Uji Coba Fitur...
Instagram Uji Coba Fitur Terkunci dengan Kode Akses Terbaru
Meta Gunakan AI untuk...
Meta Gunakan AI untuk Deteksi Umur Pengguna di Bawah Umur
Ambisi Indonesia-Rusia...
Ambisi Indonesia-Rusia Bikin Internet Ngebut tapi Murah Meriah
Washington Gelar Sidang...
Washington Gelar Sidang Kasus Antimonopoli Meta
Akun Meta Teen Kini...
Akun Meta Teen Kini Tersedia di Facebook dan Messenger, Ini Fungsinya
Aplikasi Instagram untuk...
Aplikasi Instagram untuk iPad dalam Pengembangan, Ini Bocorannya
Meta Blokir Live Streaming...
Meta Blokir Live Streaming yang Dilakukan Remaja di Instagram
Inovasi Aplikasi Isi...
Inovasi Aplikasi Isi Pulsa dan Paket Data, Pasar Kuota Miliki Ribuan Transaksi Sehari
Meta Tidak Izinkan Pengguna...
Meta Tidak Izinkan Pengguna Menyimpan File Video Live di Facebook
Rekomendasi
Heboh Orang Tua Murid...
Heboh Orang Tua Murid SD di Lebak Bawa Meja dan Kursi dari Rumah ke Sekolah, Bupati Semprot Disdik
Dibuntuti Paparazzi,...
Dibuntuti Paparazzi, Justin Bieber Khawatir Alami Nasib Tragis seperti Putri Diana
Tragedi Polisi Tidur...
Tragedi Polisi Tidur Raksasa di Klaten! Viral, Makan Korban, Akhirnya Rata dengan Tanah!
Berita Terkini
Terumbu Karang Purba...
Terumbu Karang Purba Berusia 800 Tahun Ditemukan di Laut Merah
2 jam yang lalu
Piramida Bawah Air Diklaim...
Piramida Bawah Air Diklaim Lebih Tua dari yang Ada di Mesir
10 jam yang lalu
China Bertekat Memperkuat...
China Bertekat Memperkuat Literasi Digital dan AI
11 jam yang lalu
Instagram Uji Coba Fitur...
Instagram Uji Coba Fitur Terkunci dengan Kode Akses Terbaru
12 jam yang lalu
Cara Mengatasi HP Xiaomi...
Cara Mengatasi HP Xiaomi Restart Sendiri, Pengguna Wajib Tahu
23 jam yang lalu
10 Game Terburuk di...
10 Game Terburuk di Dunia, Penuh Bug dan Grafis Mengecewakan
1 hari yang lalu
Infografis
Paus Fransiskus, Pembawa...
Paus Fransiskus, Pembawa Perubahan dan Keterbukaan Gereja Katolik
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved