AS Tuduh China dan Iran Gunakan OpenAI dan Meta untuk Kejahatan

Senin, 24 Februari 2025 - 10:05 WIB
loading...
AS Tuduh China dan Iran...
AS Tuduh China dan Iran pakai AI untuk Kejahatan. FOTO/ CNET
A A A
NEW YORK - Investigasi yang dilakukan Amerika Serikat menuding Iran dan China menggunakan kecerdasan buatan (AI) buatan AS untuk melakukan aktivitas jahat, dengan tujuan diam-diam memperluas pengaruh narasi propaganda mereka.



Seperti dilansir NDTV, laporan OpenAI mengungkapkan bahwa aktor ancaman dari China dan Iran telah menggunakan berbagai cara untuk memanfaatkan model AI dari seperti OpenAI dan Meta, demi menyebarkan propaganda anti-Amerika.

Dalam salah satu kasus, sebuah akun di platform AI ChatGPT menghasilkan komentar yang menyerang Cai Xia, seorang pembangkang China. Namun, artikel-artikel tersebut tidak berhasil menarik banyak perhatian dari pembaca.

Selain itu, aktor ancaman tersebut menggunakan ChatGPT untuk menghasilkan berita panjang berbahasa Spanyol yang berisi propaganda anti-Amerika.

Artikel-artikel ini kemudian diterbitkan oleh media arus utama di Amerika Latin, dengan beberapa di antaranya menggunakan nama pribadi sebagai penulis, sementara yang lain mencantumkan perusahaan China sebagai sumber.

OpenAI menekankan bahwa ini adalah pertama kalinya aktor ancaman asal Tiongkok, menggunakan model AI buatan AS untuk menyisipkan artikel panjang di media arus utama Barat, dengan sasaran audiens di Amerika Latin untuk menyebarkan propaganda anti-Amerika.

Dalam kasus lain, sekelompok akun ChatGPT memanfaatkan model OpenAI untuk menerjemahkan dan membuat komentar guna mempromosikan situs web phishing..
(wbs)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Wikipedia Tawarkan Data...
Wikipedia Tawarkan Data ke Keggle untuk Melatih AI
China Negara Pertama...
China Negara Pertama yang Rutin Menggunakan Reaktor Nuklir Thorium
Chip Nubbin Siap Bawa...
Chip Nubbin Siap Bawa Manusia Masuk ke Dimensi Alam Tak Kasat Mata
Saham Perusahaan Teknologi...
Saham Perusahaan Teknologi AS Anjlok Imbas Tarif Trump
Ilmuwan Gunakan AI untuk...
Ilmuwan Gunakan AI untuk Bicara dengan Lumba-lumba
China Hentikan Ekspor...
China Hentikan Ekspor Unsur Tanah dan Magnet untuk Industri Chip AS
Donald Trump Pastikan...
Donald Trump Pastikan HP dan Barang Elektronik Tak Akan Bebas dari Tarif Baru
Barang Elektronik Tak...
Barang Elektronik Tak Akan Bebas dari Tarif Impor Trump, Ini Alasannya
CoPilot Microsoft Kini...
CoPilot Microsoft Kini Bisa Mencari File Dokumen di Windows 11
Rekomendasi
Kisah Agustin Ningsih,...
Kisah Agustin Ningsih, Mantan Karyawan yang Kini Sukses Jadi Beauty Creator Berkat Shopee Live
Gerindra Jateng Mulai...
Gerindra Jateng Mulai Panaskan Mesin Partai Pemilu 2029
China Desak AS Akhiri...
China Desak AS Akhiri Perang Dagang, tapi Juga Siap Meladeni
Berita Terkini
Robot Bergabung dengan...
Robot Bergabung dengan Manusia dalam Lomba Maraton di Beijing
12 jam yang lalu
Fenomena Cahaya Aneh...
Fenomena Cahaya Aneh Berwarna-warni Terlihat di Langit Kanada
15 jam yang lalu
Wikipedia Tawarkan Data...
Wikipedia Tawarkan Data ke Keggle untuk Melatih AI
21 jam yang lalu
China Negara Pertama...
China Negara Pertama yang Rutin Menggunakan Reaktor Nuklir Thorium
22 jam yang lalu
Daftar Kode Redeem FF...
Daftar Kode Redeem FF Free Fire Max Sabtu 10 April 2025, Klaim Sekarang!
1 hari yang lalu
Spesies Serangga Baru...
Spesies Serangga Baru Ditemukan, Dinamai Singapura
1 hari yang lalu
Infografis
Trump Serius Ancam Iran...
Trump Serius Ancam Iran dengan Kekuatan Militer AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved