10 Fenomena Alam Misterius yang Membius Mata Manusia

Selasa, 28 Januari 2025 - 07:19 WIB
loading...
A A A
Gurun Namib di Namibia cukup unik karena terdapat bercak-bercak melingkar aneh di seluruh wilayah seluas 2.500 kilometer. Pada tahun 2017, matematikawan Corina Tarnita mengklaim bahwa hal itu terjadi akibat kombinasi dua faktor: tanaman kekurangan air dan menghasilkan bintik-bintik, yang kemudian 'diambil alih' oleh rayap. Ekosistem aneh dikatakan menjadi penyebab fenomena tersebut.

8. Turquoise Ice (Rusia)

Danau Baikal di Rusia merupakan danau air tawar jernih tertua, terdalam, dan terbesar di dunia. Membeku selama musim dingin ketika suhu di bawah nol. Formasi es berwarna biru kehijauan berkilauan bak permata di bawah terik matahari.

9. Petir Abadi Catatumbo (Venezuela)

Titik pertemuan Sungai Catatumbo dan Danau Maracaibo di Venezuela dianggap sebagai 'ibu kota' petir dunia. Petir menyambar daerah itu 1,6 juta kali setahun.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Struktur Raksasa di...
Struktur Raksasa di Mars Jadi PR Besar Astronom untuk Mengungkapnya
Ini Penyebab Lautan...
Ini Penyebab Lautan Pertama di Bumi Tidak Berwarna Biru
Tanggal Datangnya Kiamat...
Tanggal Datangnya Kiamat Resmi Ditentukan Berdasarkan Hitungan Ilmuwan Belanda
Bumi Miring 31,5 Inci,...
Bumi Miring 31,5 Inci, Ilmuwan Sebut Akibat Aktivitas Manusia
Peran Penting Sungai...
Peran Penting Sungai Nil dalam Kejayaan Kerajaan Firaun Terungkap
Lebih Dulu Bumi atau...
Lebih Dulu Bumi atau Matahari? Ini Penjelasan Menurut Sains
Utamakan Pemasok Lokal-Nasional,...
Utamakan Pemasok Lokal-Nasional, BUMI Pilih Barang dan Jasa dalam Negeri
Nissan Tunda Bangun...
Nissan Tunda Bangun Pabrik Baterai Mobil Listrik di Jepang
Banjir Rob Ancam Pesisir...
Banjir Rob Ancam Pesisir Utara Jakarta Akibat Fenomena Bulan Purnama, Ini Wilayah Terdampak
Rekomendasi
Demo Terbesar Bela Palestina...
Demo Terbesar Bela Palestina Pecah di Belanda, Massa Merahkan Jalan Den Haag
Gara-gara Sandal, Saudara...
Gara-gara Sandal, Saudara Kembar di Lampung Tengah Aniaya Santri hingga Tewas
Mantan Kadiv Humas Polri...
Mantan Kadiv Humas Polri Dilantik Jadi Sekjen DPD RI, Ini Sosoknya
Berita Terkini
Babak Baru Inovasi LG...
Babak Baru Inovasi LG di Indonesia: Ketika Kecerdasan Buatan Merajai Produk Premium
Bye-Bye Qualcomm? Xiaomi...
Bye-Bye Qualcomm? Xiaomi Lahirkan Chip Monster XRING 01 setelah 10 Tahun Bertapa di Lab!
Struktur Raksasa di...
Struktur Raksasa di Mars Jadi PR Besar Astronom untuk Mengungkapnya
Ini Penyebab Lautan...
Ini Penyebab Lautan Pertama di Bumi Tidak Berwarna Biru
ByteDance Bertekad Kalahkan...
ByteDance Bertekad Kalahkan Meta Tahun 2025
Snapdragon 7 Gen 4 Resmi...
Snapdragon 7 Gen 4 Resmi Hadir Dilengkapi Teknologi AI
Infografis
10 Pengusaha Sukses...
10 Pengusaha Sukses yang Memulai Bisnis di Usia 50 Tahun ke Atas
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved