Ternyata Hal Ini yang Membuat Pendiri Telegram Ditangkap

Kamis, 29 Agustus 2024 - 22:31 WIB
loading...
Ternyata Hal Ini yang...
Pendiri Telegram, Pavel Durov. FOTO/ DAILY
A A A
PARIS - Pendiri Telegram Pavel Durov telah dibawa ke hadapan hakim investigasi untuk diinterogasi menyusul penangkapannya di Prancis akhir pekan lalu.



Se[erti dilansir dari DPA Kamiis (29/8/2024), proses formal, yang dapat mengarah ke persidangan pidana jika penyelidik yakin terdapat cukup bukti, dapat dilakukan terhadap Durov setelah sesi interogasi oleh hakim.

Penahanan Durov, yang dicari di Prancis setelah tiba di Bandara Le Bourget di Paris pada hari Sabtu dari Azerbaijan, dilaporkan diperpanjang pada Minggu malam.

Penangkapannya terjadi di tengah penyelidikan awal terhadap kurangnya moderasi dan kerja sama Telegram dengan penegak hukum mengenai perdagangan narkoba, penipuan, dan pelanggaran terkait pelecehan anak di platform media sosial, menurut media lokal.

Dalam pernyataan yang dikeluarkan setelah penangkapan Durov, Telegram mengatakan layanan pesan online-nya mematuhi hukum Uni Eropa (UE) dan tidak melanggar peraturan apa pun.

Menurut jaksa, pihak berwenang Prancis telah meluncurkan penyelidikan awal terhadap Durov sejak beberapa waktu lalu, ia diduga terlibat dalam perdagangan narkoba, penipuan dan beberapa pelanggaran terkait pelecehan anak karena kurangnya intervensi pada Telegram dan kurangnya kerja sama dengan pihak berwenang.

Awalnya tidak jelas mengapa Durov, yang lahir di Rusia dan memegang kewarganegaraan Prancis, melakukan perjalanan ke Paris saat dicari di Prancis.

Telegram, aplikasi perpesanan populer, telah lama menghadapi tuduhan tidak mengambil sikap tegas terhadap ujaran kebencian dan aktivitas ilegal lainnya.
(wbs)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Konten Telegram Kini...
Konten Telegram Kini Bisa Disebar lewat Google Cast
Meta Tidak Izinkan Pengguna...
Meta Tidak Izinkan Pengguna Menyimpan File Video Live di Facebook
Daftar Kecerdasan Buatan...
Daftar Kecerdasan Buatan Canggih yang Siap Dihadirkan Meta
Meta Rayu Donald Trump...
Meta Rayu Donald Trump Terkait Buntut Kerusuhan Capitol
Mark Zuckerberg Siapkan...
Mark Zuckerberg Siapkan 1,3 Juta GPU untuk Hadapi Gempuran AI
Meta Berikan Rp1,6 Miliar...
Meta Berikan Rp1,6 Miliar untuk Penemu Bug di Facebook
Meta Dicurigai Gunakan...
Meta Dicurigai Gunakan Buku Bajakan untuk Melatih AI
Cara Menghapus Komentar...
Cara Menghapus Komentar di Instagram Sekaligus Banyak, Mudah Banget!
Format Unggahan di Instagram...
Format Unggahan di Instagram Jadi 4:5, Warganet Protes Karena Feed Berantakan!
Rekomendasi
Super Tim Patrick Kluivert:...
Super Tim Patrick Kluivert: Armada Elite di Balik Timnas Indonesia
Kim Soo Hyun Akhirnya...
Kim Soo Hyun Akhirnya Akui Pacari Kim Sae Ron, Picu Kemarahan Publik
Dasco Sebut Solusi Pengangkatan...
Dasco Sebut Solusi Pengangkatan CPNS-PPPK Diumumkan Pekan Depan
Berita Terkini
Google Chrome Akan Hilang...
Google Chrome Akan Hilang dari Perangkat Android?
10 menit yang lalu
Patogen Misterius yang...
Patogen Misterius yang Dikaitkan dengan Kutukan Mumi Terkuak
3 jam yang lalu
Sebagian Besar Kerak...
Sebagian Besar Kerak Bumi yang Hilang Ditemukan, di Sini Letaknya
4 jam yang lalu
China Luncurkan AI Baru...
China Luncurkan AI Baru Manus, Pintar Analisis Pasar Saham
8 jam yang lalu
Terjadi di Zaman Nabi,...
Terjadi di Zaman Nabi, Fenomena Alam Ini Jadikan Organ Tubuh seperti Kaca
12 jam yang lalu
Pantai di Iran Tiba-tiba...
Pantai di Iran Tiba-tiba Berubah Warna Menjadi Merah Darah
15 jam yang lalu
Infografis
BUMN Dipangkas Jadi...
BUMN Dipangkas Jadi 30, Ini Perusahaan yang Bakal Dimerger
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved