Kesepian, Insinyur Microsoft Bekerja Sampingan sebagai Tukang Becak

Kamis, 25 Juli 2024 - 09:48 WIB
loading...
Kesepian, Insinyur Microsoft...
Insinyur Microsoft jadi tukang becak. FOTO/ MICROSOFT
A A A
NEW DELHI - Seorang insinyur di Bengaluru menarik perhatian netizen karena melakukan pekerjaan paruh waktu sebagai pengemudi becak untuk mengatasi masalah kesepian.

BACA JUGA - Tukang Becak Kaget Dibangunkan Perempuan Kerudung Merah

Berdasarkan postingan yang diunggah di platform X, seorang warganet bernama Venkatesh Gupta menyebut pria tersebut merupakan pegawai di raksasa teknologi, Microsoft.

“Perkenalkan, seorang insinyur perangkat lunak berusia 35 tahun yang bekerja di Microsoft Koramangala mengendarai becak untuk mengatasi kesepian di akhir pekan,” tulis postingan tersebut seperti dilanir dari Wion News,

Foto pria yang diambil dari belakang itu memperlihatkan dirinya mengenakan kemeja dengan tulisan 'hoodie' dan tulisan 'Microsoft'.

Postingan tersebut menjadi viral dan mendapat beragam komentar dari warganet.

“Saya tidak yakin apakah dia benar-benar seorang insinyur perangkat lunak. Namun, saya baru membaca berita tentang stres di tempat kerja sebelum melihat postingan ini,” kata salah satu pengguna media sosial.
(wbs)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Microsoft Tegaskan Tidak...
Microsoft Tegaskan Tidak Ada Bukti Israel Gunakan Teknologinya untuk Serang Gaza
Pesawat dari Barang...
Pesawat dari Barang Rongsok Bukti Inovasi Pakistan Tak Bisa Disepelekan
5 Proyek Filantropi...
5 Proyek Filantropi Bill Gates yang Didedikasikan untuk Kemanusian
Microsoft Melarang Karyawannya...
Microsoft Melarang Karyawannya Pakai DeepSeek
Dari Rafale hingga Tejas:...
Dari Rafale hingga Tejas: Intip Koleksi Jet Tempur Mematikan Milik India!
Bill Gates Berencana...
Bill Gates Berencana Sumbangkan Separuh Harta Kekayaanya
India Kerahkan Tank...
India Kerahkan Tank Tempur T-72 Rusia untuk Melawan Pakistan
Perbandingan Jumlah...
Perbandingan Jumlah Muslim antara India, Pakistan dan Indonesia
YouTuber India Ditangkap,...
YouTuber India Ditangkap, Dituding Jadi Agen Intelijen Pakistan
Rekomendasi
Mutu International Gandeng...
Mutu International Gandeng KTR Korea Perluas Layanan Sertifikasi Karbon Nasional
ASTA Institute Luncurkan...
ASTA Institute Luncurkan Cetak Biru Transformasi Daerah Berbasis Asta Cita
Danantara Bakal Pangkas...
Danantara Bakal Pangkas 888 BUMN dan Anak Usaha, Sisakan 200 Perusahaan
Berita Terkini
Varian JN.1 Picu Lonjakan...
Varian JN.1 Picu Lonjakan Drastis Kasus Covid-19 di Asia
Keseringan Menggunakan...
Keseringan Menggunakan Ponsel Diklaim Menyebabkan Kepala Tertunduk
Nama Baru Elon Musk...
Nama Baru Elon Musk di X Menyebabkan Kripto Tiba-tiba Melonjak
Heboh HP Tak Kasat Mata...
Heboh HP Tak Kasat Mata Viral di TikTok
Switch 2 Hadirkan Fitur...
Switch 2 Hadirkan Fitur Pencarian Joy Con 2 Mirip Apple Find My
China Berencana Bawa...
China Berencana Bawa Bakteri dari Luar Angkasa ke Bumi
Infografis
Ibtihal Aboussad Dipecat...
Ibtihal Aboussad Dipecat Microsoft karena Menentang Genosida di Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved