Intip Spesifikasi Samsung Galaxy S24, Bawa Fitur Eksklusif

Minggu, 19 November 2023 - 16:31 WIB
loading...
Intip Spesifikasi Samsung...
Menjelang waktu peluncuran yang semakin dekat, bocoran Samsung Galaxy S24 pun semakin santer. Foto/Tech Radar
A A A
JAKARTA - Menjelang waktu peluncuran yang semakin dekat, bocoran Samsung Galaxy S24 pun semakin santer. Terbaru, smartphone flagship tersebut dikabatkan akan menghadirkan berbagai fitur eksklusif.

Dikutip dari laman Techradar, Minggu (19/11/2023), pengembang aplikasi bernama Alessandro Paluzzi mengungkapkan, Samsung Galaxy S24 akan mendapat fitur aplikasi media sosial ekslusif. Hal ini bisa dilihat dalam kode yang disembunyikan di aplikasi Instagram terbaru untuk Android yang menunjukkan kehadiran layar splash.

Fitur ini untuk pengguna dapat mengaktifkan pintasan ke kamera Instagram yang muncul di layar kunci. Dengan kata lain, akan ada akses instan ke Instagram tanpa harus membuka kunci perangkat.



Meskipun ini tidak semenarik kamera 200MP, Paluzzi memastikan bahwa fitur ini akan tersedia untuk semua model Galaxy S24. Untuk diketahui, ini bukan pertama kalinya Instagram dan Samsung bekerja sama dalam menghadirkan fitur eksklusif.

Sebelumnya, yakni tahun 2010 lalu Instagram juga menghadirkan 'Mode Instagram' khusus untuk Samsung Galaxy S10. Samsung Galaxy S24 sendiri secara spesifikasi dirumorkan bakal membawa prosesor Qualcomm Snapdragon 8 Gen 3, dan dilengkapi chip Samsung Exynos 2400.

Samsung sudah sering menggunakan campuran chip Snapdragon dan Exynos di jajaran Galaxy S sebelumnya. Meskipun smartphone Samsung Galaxy S23 semuanya menggunakan chip dari Qualcomm.

Kabar lain menyebut perangkat Samsung Galaxy S24 mungkin juga mendapatkan versi khusus dari Snapdragon 8 Gen 3. Hanya saja sedikit berbeda dengan chipset yang dipasang pada Android terbaik lainnya.



Menurut keterangan rahasia Yogesh Brar, akan ada versi untuk Galaxy dari Snapdragon 8 Gen 3 yang dipesan lebih dahulu. Kemungkinan akan dirilis ke pabrikan lain sebagai varian chip 'Plus' pada 2024 nanti.

Brar mengatakan prosesornya akan dioptimalkan untuk kinerja AI yang lebih baik. Tapi perlu diingat bahwa ini masih sebatas bocoran semata, untuk lebih jelasnya tunggu peluncurannya nanti.
(wib)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Meta Gunakan AI untuk...
Meta Gunakan AI untuk Deteksi Umur Pengguna di Bawah Umur
Perplexity Tawarkan...
Perplexity Tawarkan AI kepada Samsung dan Lenovo
Washington Gelar Sidang...
Washington Gelar Sidang Kasus Antimonopoli Meta
Efektifkan Solusi eSIM...
Efektifkan Solusi eSIM Komdigi Atasi Penipuan Online? Pakar Siber Beberkan Faktanya!
Akun Meta Teen Kini...
Akun Meta Teen Kini Tersedia di Facebook dan Messenger, Ini Fungsinya
Aplikasi Instagram untuk...
Aplikasi Instagram untuk iPad dalam Pengembangan, Ini Bocorannya
Cara Split Screen di...
Cara Split Screen di HP OPPO dengan 2 Langkah Mudah
Meta Blokir Live Streaming...
Meta Blokir Live Streaming yang Dilakukan Remaja di Instagram
HP China Dituding Pakai...
HP China Dituding Pakai Teknologi Samsung, BOE Digugat
Rekomendasi
Pohon Tumbang, Rekayasa...
Pohon Tumbang, Rekayasa Lalin Diterapkan di Tol Jagorawi Akses Keluar Karanggan KM 24
Sinopsis Sinetron Terbelenggu...
Sinopsis Sinetron Terbelenggu Rindu Eps 218: Maudy Hilang Kendali, Arkana Jalani Operasi
Kejagung Serahkan Dokumen...
Kejagung Serahkan Dokumen Kasus Direktur JakTV ke Dewan Pers
Berita Terkini
Hypernet Technologies...
Hypernet Technologies Mendukung Digitalisasi Administrasi Kesehatan Rumah Sakit
2 jam yang lalu
Tangkap Tren di Kalangan...
Tangkap Tren di Kalangan Gen Z, LG Subscribe Makin Diminati di Korea Selatan
5 jam yang lalu
Israel Kenalkan Robdozer,...
Israel Kenalkan Robdozer, Robot Pembunuh Berteknologi AI
7 jam yang lalu
LG Smart Park, Pabrik...
LG Smart Park, Pabrik Futuristik yang Dilengkapi IoT, AI, Robot hingga 4IR
10 jam yang lalu
China Siap Lanjutkan...
China Siap Lanjutkan Misi Luar Angkasa Minggu ini
11 jam yang lalu
Diselimuti Jutaan Telur...
Diselimuti Jutaan Telur Raksasa, Gunung Berapi Bawah Laut Purba Ditemukan
19 jam yang lalu
Infografis
Spesifikasi Rudal Fattah...
Spesifikasi Rudal Fattah Iran yang Mampu Tembus Iron Dome Israel
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved