Ilmuwan Ciptakan Kembali Peluit Kematian Suku Aztec, Hadirkan Suara Paling Mengerikan

Kamis, 28 September 2023 - 09:51 WIB
loading...
A A A
Mungkin kerangka aslinya dikuburkan dengan perangkat tersebut sebagai perlindungan, untuk menakuti roh jahat saat mereka meninggalkan dunia ini. Namun peluit tersebut mungkin juga digunakan oleh para pejuang untuk 'menimbulkan ketakutan di hati musuh' pada awal pertempuran.

Bentuk peluitnya meniru bentuk laring manusia. Setelah pengguna meniupkannya, udara terbelah menjadi dua, menciptakan gelombang suara berosilasi yang bersirkulasi di sekitar ruangan besar sebelum keluar dari lubang kedua.
Ilmuwan Ciptakan Kembali Peluit Kematian Suku Aztec, Hadirkan Suara Paling Mengerikan


Beberapa peluit memiliki bola di dalam ruangannya, sering kali terbuat dari gabus, yang memantul dan semakin mendistorsi suaranya. Dalam video tersebut, Orgill menguji versi modern dari Aztec Death Whistle yang dibuat menggunakan printer 3D dari perusahaan AS HeyGears.

Baca juga; Profil Suku Indian Cherokee, Suku Muslim Penghuni Asli Benua Amerika

Mereka menghasilkan suara yang berbeda-beda tergantung pada seberapa besar objeknya dan di mana tepatnya ditempatkan di bibir saat ditiup. Musisi Meksiko Quijas Yxayotl berpendapat peluit kematian digunakan untuk upacara khusus, termasuk Hari Orang Mati, dan dalam peperangan.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Harta Karun Kuno dalam...
Harta Karun Kuno dalam Jumlah Besar Ditemukan di Sebuah Bukit
Ilmuwan Temukan Bukti...
Ilmuwan Temukan Bukti Peradaban Kuno di Planet Mars
Kastil Berusia 640 Tahun...
Kastil Berusia 640 Tahun Ditemukan di Bawah Bangunan Hotel
Kota Kuno China Ditemukan...
Kota Kuno China Ditemukan dalam Keadaan Utuh di Dasar Danau
Patung Mirip Alien Berusia...
Patung Mirip Alien Berusia 7.000 Tahun Ditemukan di Kuwait
4 Suku Primitif di Hutan...
4 Suku Primitif di Hutan Amazon: Perjuangan untuk Bertahan Hidup di Tengah Ancaman Modernitas
Benarkah Kapal Nabi...
Benarkah Kapal Nabi Nuh Kayunya Berasal dari Indonesia?
Patung Mirip Alien Berusia...
Patung Mirip Alien Berusia 7.000 Tahun Ditemukan di Kuwait
Cerita Ayu Dyah Pasha...
Cerita Ayu Dyah Pasha Pertama Kali Jadi Pengisi Suara Film: Menantang!
Rekomendasi
BI Potong Proyeksi Pertumbuhan...
BI Potong Proyeksi Pertumbuhan Ekonomi Indonesia 2025 Jadi 4,6-5,4 Persen
Polemik TNI Jaga Kejaksaan,...
Polemik TNI Jaga Kejaksaan, DPP PGNR Sebut Sudah Prosedural
Heboh Nicholas Saputra...
Heboh Nicholas Saputra Perdana Posting Foto Topless Basah-Basahan, Netizen Geger!
Berita Terkini
Cara Mengubah Kuota...
Cara Mengubah Kuota Belajar Menjadi Kuota Utama XL, Apakah Bisa?
China Bocor Halus: Robot...
China Bocor Halus: Robot Humanoid Tiangong Jadi Open Source, Siapa Saja Boleh Gunakan dan Kembangkan!
Era Baru Internet Tanpa...
Era Baru Internet Tanpa Kartu Fisik, Begini Jurus XLSMART Dorong Adopsi eSIM!
Varian JN.1 Picu Lonjakan...
Varian JN.1 Picu Lonjakan Drastis Kasus Covid-19 di Asia
Keseringan Menggunakan...
Keseringan Menggunakan Ponsel Diklaim Menyebabkan Kepala Tertunduk
Nama Baru Elon Musk...
Nama Baru Elon Musk di X Menyebabkan Kripto Tiba-tiba Melonjak
Infografis
Ilmuwan Temukan Gelombang...
Ilmuwan Temukan Gelombang Kematian, Proses Awal Meninggal Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved