Dilewati Lempeng Afrika dan Eurasia, Ini Penghuni Pegunungan Atlas Maroko yang Ditakuti

Rabu, 13 September 2023 - 09:37 WIB
loading...
Dilewati Lempeng Afrika...
Pegunungan Atlas di Maroko. FOTO/ DAILY
A A A
RABAT - Gempa besar yang terjadi di Maroko pada Jumat lalu (8/9/2023), guncangannya dirasakan hingga penggunungan Atlas.

BACA MJUGA - Gempa Maroko Tewaskan Ribuan Orang, Jokowi Sampaikan Belasungkawa

Gempa di Pegunungan Atlas merupakan peristiwa yang relatif sering terjadi. Pegunungan Atlas terletak di zona subduksi, di mana lempeng Afrika subduksi di bawah lempeng Eurasia. Zona subduksi ini merupakan sumber gempa bumi dan letusan gunung berapi.

Dan perlu diketahui di Gunung Tersebut adalah menjadi tetorial habitat Singa Berber yang dikabarkan sudah punah.

Pegunungan Atlas adalah barisan pegunungan di Afrika barat laut yang memanjang sekitar 2.400 km melalui Maroko, Aljazair, dan Tunisia. Itu adalah salah satu pegunungan tertinggi di dunia, dengan puncak tertingginya, Jbel Toubkal, setinggi 4.167 meter (13.665 kaki)

Dilewati Lempeng Afrika dan Eurasia, Ini Penghuni Pegunungan Atlas Maroko yang Ditakuti


Singa pegunungan atlas, atau singa berber, adalah subspesies singa yang telah punah di alam liar sekitar abad ke-20.

Singa ini dulunya berhabitat di Afrika Utara, dari Maroko sampai Mesir. Singa berber terakhir yang sempat terekam di alam bebas adalah pada tahun 1992 di Pegunungan Atlas. Sisa singa berber yang tersisa hanya dapat ditemui di kebun binatang dan sirkus.

Singa berber memiliki ciri-ciri fisik yang mirip dengan singa Afrika lainnya, dengan tubuh yang besar dan berotot, kepala yang besar, dan surai yang lebat di sekitar kepala dan leher jantan.

Namun, singa berber memiliki beberapa perbedaan, seperti ukurannya yang lebih kecil dan bulunya yang lebih pendek.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Bukti Nyata Gladiator...
Bukti Nyata Gladiator Bertarung dengan Singa Ditemukan
Bumi Bakal Terbakar...
Bumi Bakal Terbakar Matahari, Elon Musk Ngotot Pindahkan Manusia ke Mars
Danau Raksasa Tiba-tiba...
Danau Raksasa Tiba-tiba Muncul Kembali setelah 130 Tahun Menghilang
5 Fakta Singa Putih,...
5 Fakta Singa Putih, Salah Satunya jadi Simbol Budaya dan Spiritualitas
Fenomena Alam Pemicu...
Fenomena Alam Pemicu Ratusan Gempa Bumi per-Hari Terdeteksi
Lempeng Tektonik Berubah...
Lempeng Tektonik Berubah Drastis, Riset Klaim India Mulai Terbagi Jadi Dua
Gempa Bumi M6,2 Guncang...
Gempa Bumi M6,2 Guncang Aceh Akibat Aktivitas Deformasi Batuan Dalam Lempeng
Aceh Diguncang Gempa...
Aceh Diguncang Gempa Berkekuatan M6,2
Kepala BNPB: Waspadai...
Kepala BNPB: Waspadai Potensi Bencana Gempa Megathrust di Sumatera Barat
Rekomendasi
Tingkatkan Akses Pendidikan...
Tingkatkan Akses Pendidikan Tinggi, UI Kembangkan Pendidikan Berbasis Siber
Menekraf Percaya FSAI...
Menekraf Percaya FSAI Jadi Wadah Promosi Ekonomi Kreatif Indonesia-Australia
IPW Nilai Pengerahan...
IPW Nilai Pengerahan TNI di Kejaksaan Perlu Ditinjau Ulang
Berita Terkini
Harta Karun Kuno dalam...
Harta Karun Kuno dalam Jumlah Besar Ditemukan di Sebuah Bukit
Huawei Kenalkan Sistem...
Huawei Kenalkan Sistem Operasi HarmonyOS PC
Pesawat dari Barang...
Pesawat dari Barang Rongsok Bukti Inovasi Pakistan Tak Bisa Disepelekan
Mark Zuckerberg Tegaskan...
Mark Zuckerberg Tegaskan Era Sosmed Akan segera Berakhir
Temuan Obat Psikedelik...
Temuan Obat Psikedelik di Andes, Bukti Pengunaan Kimia Lebih Tua dari Suku Inca
Nintendo Switch 2 Ditenagai...
Nintendo Switch 2 Ditenagai NVIDIA Tegra T239, Ini Kecanggihannya
Infografis
Amerika Serikat dan...
Amerika Serikat dan Houthi Sepakat Melakukan Gencatan Senjata
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved