Cara Mengubah Bahasa Roblox Menjadi Bahasa Indonesia dengan Mudah

Selasa, 29 Agustus 2023 - 11:01 WIB
loading...
Cara Mengubah Bahasa...
Cara mengubah bahasa Roblox menjadi bahasa Indonesia cukup mudah. Foto/Dok. Roblox
A A A
JAKARTA - Cara mengubah bahasa Roblox cukup mudah. Roblox sendiri merupakan platform game yang bisa dimainkan oleh segala usia, mulai dari anak-anak hingga dewasa.

Secara umum, aplikasi ini biasa menampilkan bahasa Inggris. Terkadang pengguna usia anak-anak akan lebih merasa kesulitan ketika berada pada beranda Roblox.



Agar mudah dipahami, maka harus mengubah bahasa dari platform ini menjadi bahasa Indonesia. Namun jika belum mengetahui caranya, Anda bisa menyimak dengan betul ulasan berikut ini.

Cara Mengubah Bahasa Roblox Menjadi Bahasa Indonesia

Karena platform Roblox bisa dimainkan melalui PC dan Android, cara mengubah bahasanya pun sedikit berbeda. Berikut caranya.

1. Cara mengubah bahasa Roblox di Android


- Langkah pertama, yakni dengan membuka Roblox di Android dan melanjutkannya dengan mengetuk icon More Options di bawah dan ketuk menu Settings.

- Kemudian pilih menu Account Info. Di menu ini, nantinya terdapat pengaturan yang bisa mengkonfigurasi username, password, email dan juga bahasa.

- Jika sudah, scroll ke bawah sampai menemukan menu Language. Kalau sudah ketemu, Anda bisa ketuk opsi English.

- Lalu semua bahasa yang di support platform game Roblox akan muncul. Silakan Anda ubah ke Bahasa Indonesia.

- Langkah terakhir, yakni dengan keluar dari halaman Settings. Lalu pastikan bahasanya telah diganti menjadi bahasa Indonesia.

Lantas bagaimana jika bahasa belum terganti? Silakan Anda hidupkan ulang ponsel atau coba update aplikasi Roblox. Biasanya hal ini terjadi karena terdapat bug di sistem Roblox dan perlu di restart kembali.

2. Cara mengubah bahasa Roblox di PC


- Pertama, buka browser lalu akses situs Roblox. Pastikan sudah login ke Roblox, Lalu ketuk icon Pengaturan dan klik Settings.

- Setelah masuk ke halaman Settings, Anda bisa pilih tab Account Info.

- Kemudian scroll ke bawah dan klik opsi yang ada di menu Language.

- Setelah itu, ganti bahasanya menjadi bahasa Indonesia. Nantinya semua bahasa di akun Roblox Anda akan terganti secara otomatis.

- Namun sangat disarankan untuk menutup Roblox terlebih dahulu kemudian buka kembali, agar Roblox nya di-refresh.

Itulah beberapa cara yang bisa dicoba untuk mengubah bahasa Inggris menjadi bahasa Indonesia baik menggunakan ponsel Android maupun dengan PC. Semoga bermanfaat!
(okt)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
5 Alasan Menggunakan...
5 Alasan Menggunakan GoPay Games untuk Top Up Game Online
Sambut A Minecraft Movie,...
Sambut A Minecraft Movie, Cinepolis Cinemas Luncurkan Virtual Cinema Experience
Bos Epic Games Sebut...
Bos Epic Games Sebut Apple dan Google Lakukan Monopoli dan Berbisnis ala Mafia
Bantu Pemain Menang,...
Bantu Pemain Menang, Microsoft Luncurkan Copilot for Gaming
5 Game Seru untuk Mengisi...
5 Game Seru untuk Mengisi Waktu Libur Leberan 2025
Cara Gamer Memandang...
Cara Gamer Memandang AI Ternyata Sangat Mengejutkan
Ragnarok Classic: Nostalgia...
Ragnarok Classic: Nostalgia Ditingkatkan, Update 5.0 dengan Job dan Dungeon Baru
Xbox Siap Kenalkan Copilot...
Xbox Siap Kenalkan Copilot AI untuk Gaming
Kisah Alwikobra, Legenda...
Kisah Alwikobra, Legenda Free Fire dari Pesantren Gapai Prestasi Global
Rekomendasi
Gudang Barang Pecah...
Gudang Barang Pecah Belah di Malang Kebakaran, Warga Panik
3 Langkah Rusia untuk...
3 Langkah Rusia untuk Merebut Crimea dari Ukraina, Apa Saja?
Prudential Dukung Keberlanjutan...
Prudential Dukung Keberlanjutan Lingkungan di Kepulauan Seribu
Berita Terkini
Diselimuti Jutaan Telur...
Diselimuti Jutaan Telur Raksasa, Gunung Berapi Bawah Laut Purba Ditemukan
5 jam yang lalu
Apa Itu Rumah Modular?...
Apa Itu Rumah Modular? Smart Cottage LG yang Jadi Tempat Tinggal Masa Depan Berteknologi Canggih
6 jam yang lalu
AI Jadi Kunci LG untuk...
AI Jadi Kunci LG untuk Menguasai Pasar Peralatan Rumah Tangga di Asia
7 jam yang lalu
Meta Gunakan AI untuk...
Meta Gunakan AI untuk Deteksi Umur Pengguna di Bawah Umur
22 jam yang lalu
YouTube Akan Terjemahkan...
YouTube Akan Terjemahkan Bahasa secara Otomatis dengan AI
1 hari yang lalu
Perang Dagang dengan...
Perang Dagang dengan AS, China Yakin Akan Jadi Penguasa Teknologi Chip
2 hari yang lalu
Infografis
Perbandingan Jumlah...
Perbandingan Jumlah Menteri di Indonesia dengan Negara Maju
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved