Selain di Sumenep, Suara Dentuman Misterius juga Pernah Muncul di Tempat-Tempat Ini

Senin, 14 Agustus 2023 - 14:27 WIB
loading...
Selain di Sumenep, Suara...
Lokasi munculnya dentuman misterius di Sumenep. (Foto: Diwan MZ)
A A A
JAKARTA - Warga Madura khususnya di Sumenep belakangan dibuat heboh dengan suara dentuman misterius. Belum ada jawaban pasti atas fenomena ini.

Suara dentuman misterius yang diduga berasal dari dalam Bumi itu terjadi cukup lama dari jam 09.00 WIB hingga 11.00 WIB, Sabtu 12 Agustus 2023. Untuk antisipasi hal-hal yang tidak diinginkan, warga menjauh dari titik suara dentuman tersebut.

Para ahli Geologi hingga BMKG telah mengunjungi Desa Moncek, Sumenep, untuk menyelidiki asal suara misterius itu. Bahkan, Tim BMKG Stasiun Geofisika Tretes, Pasuruan, telah memasang seismograf di desa tersebut. Pemasangan alat ini untuk merekam getaran yang ada di lokasi terutama untuk mengetahui lokasi sumber suara misterius tersebut.

Beberapa peneliti dan analis menduga suara tersebut berasal dari keberadaan gua atau rongga di bawah tanah. Pasalnya, karakteristik tanah di desa Moncek banyak ditemukan batuan kapur.

Selain itu, penyebabnya juga diduga akibat adanya material yang saling berbenturan di dalam rongga. Sehingga menimbulkan bunyi seperti ketukan yang saat ini membuat geger warga.

Baca Juga: Dentuman Misterius Gemparkan Warga Buleleng Bali
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Buih Misterius Bermunculan...
Buih Misterius Bermunculan di Laut Australia
Prediksi Cuaca saat...
Prediksi Cuaca saat Malam Pergantian Tahun 2024 ke 2025 di Indonesia
Waspada! Bibit Siklon...
Waspada! Bibit Siklon Tropis 91S Bergerak di Selatan Barat Daya Jakarta
BMKG Prediksi Cuaca...
BMKG Prediksi Cuaca di Indonesia Tahun 2025 Akan Lebih Panas dari 2024
BMKG Klaim Gempa Megathrust...
BMKG Klaim Gempa Megathrust Jepang Minggu Ini Bisa Menjalar ke Indonesia
Jejak Kehidupan Awal...
Jejak Kehidupan Awal di Bumi Berusia 3,5 Miliar Tahun Ditemukan
Sahroni Dorong Polisi...
Sahroni Dorong Polisi Buktikan Negara Tidak Dikuasai Preman
Puncak Musim Kemarau...
Puncak Musim Kemarau Diprediksi Agustus 2025, BMKG: Berlangsung Lebih Singkat
Mau Jadi PNS BMKG? STMKG...
Mau Jadi PNS BMKG? STMKG Siap Buka Penerimaan Taruna Baru 2025
Rekomendasi
RCTI+ Luncurkan Deretan...
RCTI+ Luncurkan Deretan Drama Pendek Penuh Emosi untuk Perempuan Indonesia
Rahasia Keluarga Terungkap!...
Rahasia Keluarga Terungkap! Siap-siap Nonton Short Series Anakku Bukan Anakku
Letjen Djaka Dilantik...
Letjen Djaka Dilantik Jadi Dirjen Bea Cukai, Mensesneg: Sudah Mundur dari TNI
Berita Terkini
Mengapa Banyak Terjadi...
Mengapa Banyak Terjadi Gempa Bumi di Yunani? Ini Penjelasan Ilmiahnya
Melindungi Jejak Digital...
Melindungi Jejak Digital Anda: Panduan Mematikan Lokasi di iPhone
Cara Mengubah Kuota...
Cara Mengubah Kuota Lokal Tri Menjadi Kuota Utama, Apa Bisa?
Cara Menggunakan Translate...
Cara Menggunakan Translate di Discord, Ternyata Mudah!
Cara Akses PC dari Jarak...
Cara Akses PC dari Jarak Jauh Melalui iPhone, Ternyata Mudah!
Badai Korupsi PDNS Terjang...
Badai Korupsi PDNS Terjang Komdigi: Tim Internal Dibentuk, Meutya Hafid Tegaskan Bersih-bersih!
Infografis
10 Makanan Khas Lebaran...
10 Makanan Khas Lebaran di Indonesia selain Opor dan Ketupat
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved