Rover Perseverance Siap Diluncurkan, Misi NASA Duduki Mars Selangkah Lagi

Rabu, 29 Juli 2020 - 21:20 WIB
loading...
Rover Perseverance Siap...
Markas besar NASA di Amerika Serikat. FOTO/ IST
A A A
CALIFORNIA - NASA semakin dekat dengan peluncuran misi Mars 2020. Pasalnya, beberapa bari sebelum peluncuran robot penjelajah (rover) Perseverance telah melewati tinjauan terakhir kesiapan peluncurannya.

"Tinjauan kesiapan akhir peluncuran selesai, dan kami siap untuk meluncur," kata Administrator NASA Jim Bridenstine dikutip dari laman Space, Rabu (29/7/2020)..(Baca Juga: Bantuan OJK ke Pemerintah Soal Titip Uang Negara ke Himbara hingga BPD )

Rencananya, rover Perseverance akan terbang menggunakan roket Atlas V milik United Launch Alliance Kamis (30/7) dari Stasiun Angkatan Udara Cape Canaveral Florida, Amerika Serikat, pukul 07.50 waktu setempat.

Menurut prediksi, cuaca sepertinya mendukung peluncuran misi ambisius ini. Launch Weather Officer, Jessica Williams, mengatakan, kemungkinan terjadinya cuaca buruk di hari peluncuran hanya 20%.

Tapi jika terjadi sesuatu yang tidak diinginkan menjelang peluncuran, NASA memiliki waktu hingga 15 Agustus untuk mencoba peluncuran ulang.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Varian JN.1 Picu Lonjakan...
Varian JN.1 Picu Lonjakan Drastis Kasus Covid-19 di Asia
China Berencana Bawa...
China Berencana Bawa Bakteri dari Luar Angkasa ke Bumi
China Siap Bangun Superkomputer...
China Siap Bangun Superkomputer di Luar Angkasa, Lagi-lagi AS Kalah
Tertua di Dunia, Seni...
Tertua di Dunia, Seni Lukis Sulawesi Diklaim Dibuat oleh Nenek Moyang Manusia
Struktur Raksasa di...
Struktur Raksasa di Mars Jadi PR Besar Astronom untuk Mengungkapnya
Ini Penyebab Lautan...
Ini Penyebab Lautan Pertama di Bumi Tidak Berwarna Biru
Cek Jadwal OSN 2025...
Cek Jadwal OSN 2025 untuk Jenjang SD, SMP, dan SMA
Harvard Teliti UFO Lewat...
Harvard Teliti UFO Lewat Galileo Project, Ilmuwan Avi Loeb Jadi Sorotan
Gaya Komunikasi Prabowo...
Gaya Komunikasi Prabowo Dinilai Lugas dan Nasionalistik
Rekomendasi
Hujan Deras Iringi Pemakaman...
Hujan Deras Iringi Pemakaman Ibrahim Sjarief Assegaf Suami Najwa Shihab
Gak Cuma Lucu, Samuel...
Gak Cuma Lucu, Samuel Fernandtio Sajikan Sketsa yang Bikin Kamu Mikir dan Tersenyum!
Chevron Mau Masuk Lagi...
Chevron Mau Masuk Lagi ke Indonesia, Incar Blok-blok Migas Raksasa
Berita Terkini
China Bocor Halus: Robot...
China Bocor Halus: Robot Humanoid Tiangong Jadi Open Source, Siapa Saja Boleh Gunakan dan Kembangkan!
Era Baru Internet Tanpa...
Era Baru Internet Tanpa Kartu Fisik, Begini Jurus XLSMART Dorong Adopsi eSIM!
Varian JN.1 Picu Lonjakan...
Varian JN.1 Picu Lonjakan Drastis Kasus Covid-19 di Asia
Keseringan Menggunakan...
Keseringan Menggunakan Ponsel Diklaim Menyebabkan Kepala Tertunduk
Nama Baru Elon Musk...
Nama Baru Elon Musk di X Menyebabkan Kripto Tiba-tiba Melonjak
Heboh HP Tak Kasat Mata...
Heboh HP Tak Kasat Mata Viral di TikTok
Infografis
Amerika Serikat Umumkan...
Amerika Serikat Umumkan Siap Perang dengan China!
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved