Rover Perseverance Siap Diluncurkan, Misi NASA Duduki Mars Selangkah Lagi
loading...

Markas besar NASA di Amerika Serikat. FOTO/ IST
A
A
A
CALIFORNIA - NASA semakin dekat dengan peluncuran misi Mars 2020. Pasalnya, beberapa bari sebelum peluncuran robot penjelajah (rover) Perseverance telah melewati tinjauan terakhir kesiapan peluncurannya.
"Tinjauan kesiapan akhir peluncuran selesai, dan kami siap untuk meluncur," kata Administrator NASA Jim Bridenstine dikutip dari laman Space, Rabu (29/7/2020)..(Baca Juga: Bantuan OJK ke Pemerintah Soal Titip Uang Negara ke Himbara hingga BPD )
Rencananya, rover Perseverance akan terbang menggunakan roket Atlas V milik United Launch Alliance Kamis (30/7) dari Stasiun Angkatan Udara Cape Canaveral Florida, Amerika Serikat, pukul 07.50 waktu setempat.
Menurut prediksi, cuaca sepertinya mendukung peluncuran misi ambisius ini. Launch Weather Officer, Jessica Williams, mengatakan, kemungkinan terjadinya cuaca buruk di hari peluncuran hanya 20%.
Tapi jika terjadi sesuatu yang tidak diinginkan menjelang peluncuran, NASA memiliki waktu hingga 15 Agustus untuk mencoba peluncuran ulang.
"Tinjauan kesiapan akhir peluncuran selesai, dan kami siap untuk meluncur," kata Administrator NASA Jim Bridenstine dikutip dari laman Space, Rabu (29/7/2020)..(Baca Juga: Bantuan OJK ke Pemerintah Soal Titip Uang Negara ke Himbara hingga BPD )
Rencananya, rover Perseverance akan terbang menggunakan roket Atlas V milik United Launch Alliance Kamis (30/7) dari Stasiun Angkatan Udara Cape Canaveral Florida, Amerika Serikat, pukul 07.50 waktu setempat.
Menurut prediksi, cuaca sepertinya mendukung peluncuran misi ambisius ini. Launch Weather Officer, Jessica Williams, mengatakan, kemungkinan terjadinya cuaca buruk di hari peluncuran hanya 20%.
Tapi jika terjadi sesuatu yang tidak diinginkan menjelang peluncuran, NASA memiliki waktu hingga 15 Agustus untuk mencoba peluncuran ulang.
Lihat Juga :