Arkeolog Temukan Jejak Perkampungan Terapung Tertua di Eropa

Sabtu, 12 Agustus 2023 - 08:28 WIB
loading...
Arkeolog Temukan Jejak...
Jejak Perkampungan Terapung Tertua di Eropa. foto/ IFL
A A A
MILAN - Para arkeolog meyakini kawasan Danau Ohrid di Albania yang dijuluki 'Mutiara Balkan' pernah menjadi lokasi desa terapung sekitar 8.000 tahun lalu.



Penemuan tersebut menjadikannya Danau Ohrid sebagai desa terapung tertua di Eropa sejauh ini.

Analisis penanggalan dari situs tersebut menunjukkan bahwa perkampungan itu dibangun antara 6.000 dan 5.800 SM.

"Ini beberapa ratus tahun lebih tua dari situs desa di atas air yang sebelumnya dikenal di daerah Mediterania dan Alpen," kata Albert Hafner, profesor arkeologi dari University of Bern, Swiss seperti dilansir Unilad.

Selama empat tahun terakhir, Hafner dan tim arkeolog Swiss dan Albania telah melakukan penggalian di Lin, yang melintasi perbatasan pegunungan Makedonia Utara dan Albania.

Pemukiman tersebut diyakini menampung antara 200 hingga 500 keluarga dengan rumah panggung yang dibangun di atas permukaan danau atau di daerah yang sering dilanda banjir.

Bahkan, selama penyelaman para arkeolog menemukan ribuan papan berduri atau pancang yang ditanam di dasar danau yang berfungsi sebagai mekanisme pertahanan desa di atas air.

Danau Ohrid adalah salah satu danau tertua di dunia dan telah ada lebih dari satu juta tahun.
(wbs)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Terumbu Karang Purba...
Terumbu Karang Purba Berusia 800 Tahun Ditemukan di Laut Merah
Piramida Bawah Air Diklaim...
Piramida Bawah Air Diklaim Lebih Tua dari yang Ada di Mesir
Kambing Misterius Ini...
Kambing Misterius Ini Mampu Hidup di Area Vulkanik selama 2 Abad Lebih
Ilmuwan Temukan Olo...
Ilmuwan Temukan Olo Warna Baru yang Belum Dilihat oleh Manusia
Lempeng Tektonik Berubah...
Lempeng Tektonik Berubah Drastis, Riset Klaim India Mulai Terbagi Jadi Dua
Jepang Kenalkan Rudal...
Jepang Kenalkan Rudal dengan Kecepatan Lebih dari 9.000 Km per-Jam
Hasil Riset Ungkap Tumbuhan...
Hasil Riset Ungkap Tumbuhan Bisa Menjerit saat Tersakiti
China Siap Lanjutkan...
China Siap Lanjutkan Misi Luar Angkasa Minggu ini
Diselimuti Jutaan Telur...
Diselimuti Jutaan Telur Raksasa, Gunung Berapi Bawah Laut Purba Ditemukan
Rekomendasi
DPR Apresiasi Pemerintahan...
DPR Apresiasi Pemerintahan Prabowo Dorong Pemerataan Pembangunan Luar Pulau Jawa
Meski Digaji Rp37 Juta,...
Meski Digaji Rp37 Juta, Tentara Israel Mengaku Dieksploitasi dan Risikonya Sangat Berat
Kronologi Yuke Dewa...
Kronologi Yuke Dewa 19 Diduga Tabrak Anak Kecil di Tasikmalaya, Beri Bantuan Rp10 Juta
Berita Terkini
Terumbu Karang Purba...
Terumbu Karang Purba Berusia 800 Tahun Ditemukan di Laut Merah
4 jam yang lalu
Piramida Bawah Air Diklaim...
Piramida Bawah Air Diklaim Lebih Tua dari yang Ada di Mesir
12 jam yang lalu
China Bertekat Memperkuat...
China Bertekat Memperkuat Literasi Digital dan AI
13 jam yang lalu
Instagram Uji Coba Fitur...
Instagram Uji Coba Fitur Terkunci dengan Kode Akses Terbaru
13 jam yang lalu
Cara Mengatasi HP Xiaomi...
Cara Mengatasi HP Xiaomi Restart Sendiri, Pengguna Wajib Tahu
1 hari yang lalu
10 Game Terburuk di...
10 Game Terburuk di Dunia, Penuh Bug dan Grafis Mengecewakan
1 hari yang lalu
Infografis
10 Negara Penghasil...
10 Negara Penghasil Emas Terbesar di Dunia, Termasuk Indonesia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved