Bukan Paus Biru, Ternyata Ini Hewan Terberat di Bumi dengan Bobot Mencapai Ratusan Ton

Kamis, 03 Agustus 2023 - 13:43 WIB
loading...
Bukan Paus Biru, Ternyata...
Ilustrasi Perucetus colossus di habitat aslinya dengan perkiraan panjang tubuh 20 meter. (Foto: Alberto Gennari)
A A A
JAKARTA - Rekor Paus Biru sebagai hewan terbesar di bumi dengan panjang lebih dari 25 meter dan bobot 4,5 ton, terpatahkan.

Baru-baru ini ilmuwan menemukan fosil hewan purba di gurun Ica di Peru selatan, dengan ukuran tubuh berkali-kali lipat lebih besar dari paus biru.

"Ini adalah kerangka mamalia terberat yang pernah ditemukan sejauh ini, mungkin vertebrata terberat yang pernah ada," ujar Alberto Collareta, ahli paleontologi di Universitas Pisa.

Dikutip dari Science Focus, Kamis (3/8/2023) hewan yang disebut dengan nama Perucetus colossus ini memiliki panjang tubuh sekitar 20 meter dengan bobot mencapai 85 hingga 340 ton. Makhluk ini diperkirakan hidup di perairan pantai pada 40 juta tahun lalu. Faktanya, Perucetus colossus telah lama punah.



Collareta dan rekannya menggambarkan, tidak seperti kebanyakan paus, Perucetus colossus memiliki tulang yang lebih berat dan kemungkinan besar. Diduga juga spesies raksasa laut tersebut merupakan hewan pemakan bangkai yang berenang lambat.
Di luar ukurannya yang besar, Perucetus colossus juga punya fakta menarik yang mengagetkan para peneliti. Yaitu, memiliki kaki depan untuk berjalan di dasar laut dan kaki belakang yang kecil.

"Jika kita melihat perkiraan paling konservatif dari 85 ton [untuk hewan yang baru ditemukan], kita pasti berada di perkiraan kasar paus biru, yang merupakan hewan terbesar yang diketahui hingga saat ini," kata Eli Amson, spesialis fosil mamalia.



“Mungkin ada beberapa individu paus biru yang jauh lebih besar, tapi mungkin dari spesies baru ini juga ada individu yang jauh lebih besar pula," tuturnya.
(msf)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Hidupkan Gajah Purba,...
Hidupkan Gajah Purba, Ilmuwan Ciptakan Tikus Berbulu Lebat
Jarang Diketahui, Ini...
Jarang Diketahui, Ini 7 Hewan Paling Kebal Racun yang Mengejutkan
Ratusan Paus Pembunuh...
Ratusan Paus Pembunuh Terdampar di Pantai Tasmania
Profil Ignaz Semmelweis,...
Profil Ignaz Semmelweis, Dokter yang Dianggap Gila karena Menyarankan Cuci Tangan bagi Tenaga Medis
Misteri Plesiosaurus...
Misteri Plesiosaurus Terungkap: Monster Loch Ness dengan Kulit ala Lumba-lumba dan Sisik Keras Komodo
Begini Rasanya Dimakan...
Begini Rasanya Dimakan Ular Anaconda Hidup-hidup
Ilmuwan Temukan Gua...
Ilmuwan Temukan Gua Raksasa yang Dibuat Kungkang Seukuran Truk
Kelabang Sebesar Mobil...
Kelabang Sebesar Mobil Ditemukan, Wujudnya Bikin Merinding
Nenek Moyang Harimau...
Nenek Moyang Harimau Jawa Ditemukan dalam Keadaan Utuh
Rekomendasi
Cegah Dehumanisasi,...
Cegah Dehumanisasi, Pengembangan Teknologi Harus Diperkuat Nilai Kehidupan Sosial
Satu Dekade, Lionel...
Satu Dekade, Lionel Group Komit Beri Pelayanan Terbaik ke Pelanggan dan Mitra Bisnis
Hamas Siap Serahkan...
Hamas Siap Serahkan Tawanan Israel dan 4 Jasad yang Ditahan di Gaza
Berita Terkini
Telkomsel Prestige SkyEase...
Telkomsel Prestige SkyEase Bikin Terbang ala Sultan: Dijemput, Dimanja di Lounge, Diantar ke Pesawat
10 jam yang lalu
Cara Mengatasi Ghost...
Cara Mengatasi Ghost Touch di HP realme, Perhatikan!
11 jam yang lalu
Siapkah Pendidik di...
Siapkah Pendidik di Indonesia Hadapi Era Kecerdasan Buatan/AI?
11 jam yang lalu
5 Negara yang Alami...
5 Negara yang Alami Gerhana Bulan Total di Bulan Maret 2025, dari Benua Amerika hingga Afrika
11 jam yang lalu
Google Chrome Akan Hilang...
Google Chrome Akan Hilang dari Perangkat Android?
11 jam yang lalu
Patogen Misterius yang...
Patogen Misterius yang Dikaitkan dengan Kutukan Mumi Terkuak
15 jam yang lalu
Infografis
Ada Indonesia, Ini Negara...
Ada Indonesia, Ini Negara dengan Angkatan Laut Terkuat di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved