Kebakaran Hutan di Yunani Terus Meluas Akibat Cuaca Panas

Kamis, 27 Juli 2023 - 07:23 WIB
loading...
Kebakaran Hutan di Yunani...
Kebakaran Hutan di Yunani terus meluas. FOTO/ AFP
A A A
KAIRO - Kebakaran hutan selama seminggu di pulau resor Yunani Rhodes telah memaksa lebih banyak evakuasi.


Seperti dilansir dari AFP, Ini mengikuti angin kencang dan gelombang panas yang menyebabkan semak belukar dan hutan kering memicu tiga kebakaran besar di daerah sekitarnya.

Sementara itu, warga yang berada di wilayah terdampak juga turut membantu memadamkan api dengan menggunakan sekop, dahan pohon, alat pemadam kebakaran dan handuk.

Sementara bantuan terus berdatangan dari Uni Eropa dan beberapa negara lainnya.

Di antara bantuan yang diberikan adalah penggunaan pesawat pemadam kebakaran dari negara tetangga Turki yang juga ikut serta dalam upaya pemadaman kebakaran di Rhodes.

Menurut juru bicara pemerintah Pavlos Marinakis, rata-rata 50 kebakaran hutan terjadi setiap hari selama 12 hari terakhir di Yunani, sementara, Minggu lalu, tercatat 64 kebakaran baru.
(wbs)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Terumbu Karang Purba...
Terumbu Karang Purba Berusia 800 Tahun Ditemukan di Laut Merah
Piramida Bawah Air Diklaim...
Piramida Bawah Air Diklaim Lebih Tua dari yang Ada di Mesir
Kambing Misterius Ini...
Kambing Misterius Ini Mampu Hidup di Area Vulkanik selama 2 Abad Lebih
Ilmuwan Temukan Olo...
Ilmuwan Temukan Olo Warna Baru yang Belum Dilihat oleh Manusia
Lempeng Tektonik Berubah...
Lempeng Tektonik Berubah Drastis, Riset Klaim India Mulai Terbagi Jadi Dua
Jepang Kenalkan Rudal...
Jepang Kenalkan Rudal dengan Kecepatan Lebih dari 9.000 Km per-Jam
Hasil Riset Ungkap Tumbuhan...
Hasil Riset Ungkap Tumbuhan Bisa Menjerit saat Tersakiti
China Siap Lanjutkan...
China Siap Lanjutkan Misi Luar Angkasa Minggu ini
Diselimuti Jutaan Telur...
Diselimuti Jutaan Telur Raksasa, Gunung Berapi Bawah Laut Purba Ditemukan
Rekomendasi
Kejagung Geledah dan...
Kejagung Geledah dan Blokir Aset Tersangka TPPU Zarof Ricar
Hampir 30 Tahun Berlalu,...
Hampir 30 Tahun Berlalu, Pengawal Ini Bongkar Kengerian Malam Kematian Putri Diana
Kenapa Rusia Tidak Datang...
Kenapa Rusia Tidak Datang ke Pemakaman Paus Fransiskus?
Berita Terkini
X Dilaporkan Blokir...
X Dilaporkan Blokir Akun-akun Pengkritik Elon Musk
7 jam yang lalu
Terumbu Karang Purba...
Terumbu Karang Purba Berusia 800 Tahun Ditemukan di Laut Merah
13 jam yang lalu
Piramida Bawah Air Diklaim...
Piramida Bawah Air Diklaim Lebih Tua dari yang Ada di Mesir
21 jam yang lalu
China Bertekat Memperkuat...
China Bertekat Memperkuat Literasi Digital dan AI
21 jam yang lalu
Instagram Uji Coba Fitur...
Instagram Uji Coba Fitur Terkunci dengan Kode Akses Terbaru
22 jam yang lalu
Cara Mengatasi HP Xiaomi...
Cara Mengatasi HP Xiaomi Restart Sendiri, Pengguna Wajib Tahu
1 hari yang lalu
Infografis
Asap Kebakaran di Los...
Asap Kebakaran di Los Angeles Mengandung Racun Berbahaya
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved