Cara Membuat Twibbon Sendiri dengan Mudah dan Gratis, Cuma Beberapa Langkah!

Selasa, 18 Juli 2023 - 16:27 WIB
loading...
Cara Membuat Twibbon...
Cara Membuat Twibbon Sendiri dengan Mudah dan Gratis. FOTO/ CNET
A A A
JAKARTA - Cara membuat twibbon sendiri bisa dilakukan dengan dengan mudah dan gratis. Tak perlu khawatir karena tidak mahir menggunakan aplikasi editing, saat ini telah tersedia sejumlah platform yang memudahkannya.

BACA JUGA -

Pada perkembangannya, Twibbon biasa digunakan masyarakat ketika merayakan sebuah acara atau hari penting. Sebagai contoh, sebut saja seperti perayaan hari kemerdekaan, hari raya keagamaan, dan lain sebagainya.

Sekadar informasi, Twibbon bisa dikenali sebagai bingkai foto digital yang dilengkapi kata-kata atau ucapan tertentu. Jika bosan mengunduh milik orang lain, Anda juga bisa membuatnya sendiri secara gratis.

Seiring kemajuan teknologi, telah banyak muncul platform yang membantu proses desain atau editing secara online. Dari sekian banyak, salah satu yang bisa digunakan adalah Canva.

Platform tersebut menyediakan berbagai fitur yang bisa dimanfaatkan pengguna secara gratis. Sebagai contoh, salah satunya bisa digunakan untuk membuat twibbon. Berikut cara membuat Twibbon sendiri melalui Canva.

Cara Membuat Twibbon Sendiri dengan Mudah dan Gratis (H2)

-Pertama, silahkan akses Canva melalui browser atau bisa juga mengunduh aplikasinya lebih dulu.

-Setelah masuk, silahkan daftar akun atau login (jika sudah punya akun) terlebih dahulu.

-Jika ingin membuat twibbon, bisa telusuri pada kolom search dengan kata kunci ‘twibbon’.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Rekomendasi Tablet Terbaik...
Rekomendasi Tablet Terbaik untuk Lebaran 2025
Cara Cek Touchscreen...
Cara Cek Touchscreen HP Infinix dengan Akurat dengan Berbagai Mode
Cara Memperbaiki YouTube...
Cara Memperbaiki YouTube Tiba-tiba Memutar Shorts
Rekomendasi Aplikasi...
Rekomendasi Aplikasi Lari dan Jogging untuk Android
Cara Mengatasi Bootloop...
Cara Mengatasi Bootloop di HP Oppo yang Langsung Tokcer
4 Cara Menghapus Aplikasi...
4 Cara Menghapus Aplikasi Bawaan Realme Anti Ribet
Cara Menonaktifkan Mode...
Cara Menonaktifkan Mode Aman Samsung yang Paling Mudah Dicoba
Cara Mengatasi Layar...
Cara Mengatasi Layar iPhone Ada Bayangan Hitam
Cara Masuk dan Keluar...
Cara Masuk dan Keluar Recovery Mode di HP Android
Rekomendasi
Mohamed Salah: Antara...
Mohamed Salah: Antara Kontrak Baru dan Rekor yang Mustahil Dipecahkan di Liverpool
Sinopsis Sinetron Mencintaimu...
Sinopsis Sinetron Mencintaimu Sekali Lagi Eps 96: Fakta yang Diketahui Lingga
Wisuda Akbar Hafiz Indonesia...
Wisuda Akbar Hafiz Indonesia 2025: Generasi Qur'ani Menginspirasi Melalui Ketekunan dan Keberanian
Berita Terkini
Benarkah Kapal Nabi...
Benarkah Kapal Nabi Nuh Kayunya Berasal dari Indonesia? Simak Pembahasan Lengkapnya
1 jam yang lalu
Kenapa Bumbu Indomie...
Kenapa Bumbu Indomie di Jawa dan Sumatera Berbeda? Ternyata Ini Penyebabnya
3 jam yang lalu
Mengapa Wajah Manusia,...
Mengapa Wajah Manusia, Neanderthal, dan Simpanse Sangat Berbeda?
6 jam yang lalu
Bill Gates Beri Peringatan:...
Bill Gates Beri Peringatan: AI Akan Ambil Alih Pekerjaan Manusia, Kecuali 2 Profesi Ini!
6 jam yang lalu
Geger Dunia Animasi:...
Geger Dunia Animasi: Studio Ghibli Ngamuk Soal AI? Surat Palsu Beredar, Kebenaran Terungkap!
8 jam yang lalu
Viral! Ini Cara Ubah...
Viral! Ini Cara Ubah Foto Jadi Animasi ala Studio Ghibli Pakai ChatGPT 4o, Bisa Jadi Seindah Spirited Away!
9 jam yang lalu
Infografis
Mudah Dilakukan, Ini...
Mudah Dilakukan, Ini Cara Melihat Formasi CPNS dan PPPK 2024
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved