Xiaomi Makin Agresif di Segmen Entry-Level, Pertahankan Kepemimpinan Lewat Potongan Harga?

Selasa, 11 Juli 2023 - 14:30 WIB
loading...
Xiaomi Makin Agresif...
Enam Smartphone Redmi punya Harga Baru Sejak Juli 2023. (Foto: dok Xiaomi)
A A A
JAKARTA - Beberapa smartphone Redmi keluaran Xiaomi Indonesia terpantau memiliki harga baru terhitung sejak Juni hingga awal Juli 2023. Jika biasanya potongan harga lazim dilakukan untuk smartphone yang sudah beredar hingga satu tahun di pasar, Xiaomi Indonesia kali ini justru terlihat melakukan penyesuaian harga juga untuk produk baru seperti Redmi 12C dan Redmi A2 sebagai strategi untuk mempertahankan kepemimpinannya di pasar smartphone entry-level.

Sejumlah produk Redmi yang mengalami penyesuaian harga antara lain Redmi 12C, Redmi A2, Redmi 10 5G, Redmi 10C, Redmi A1, dan Redmi 10 2022. Melalui produk-produk Redmi tersebut, Xiaomi menghadirkan fitur-fitur terkini dan desain yang menawan, yang sejalan dengan tren terbaru di industri smartphone.

Seperti diketahui, Redmi merupakan lini produk dari Xiaomi yang kerap ditawarkan dengan konsep spesifikasi tinggi namun tetap mempertahankan harga yang terjangkau. Lewat penyesuaian harga terhadap produk-produknya, Xiaomi Indonesia nampaknya ingin mempertahankan kepemimpinan mereka di segmen entry-level.

Penyesuaian harga ini juga dilakukan dengan tujuan memberikan akses yang lebih luas kepada konsumen agar mereka dapat menikmati teknologi terkini tanpa harus mengorbankan kualitas atau fitur yang diinginkan.

Selain penyesuaian harga, Xiaomi juga terus mempertahankan komitmen untuk produk-produk entry-level tersebut, karena setiap produk Redmi memiliki garansi hingga 15 bulan dan rata-rata mendapat dukungan software update hingga 3 tahun.

Para pengguna smartphone Xiaomi dan Redmi tentunya tidak perlu merasa khawatir berkat layanan purna jual Xiaomi yang mencapai lebih dari 500+ titik layanan purna jual yang terdiri dari exclusive service center, multi-brand service center, serta service point yang menempatkan Xiaomi sebagai brand dengan jaringan purna jual terluas di Indonesia.

Berikut daftar smartphone Redmi dari Xiaomi Indonesia yang mengalami penyesuaian harga serta informasi lengkap terkait jaringan penjualannya;

Xiaomi Makin Agresif di Segmen Entry-Level, Pertahankan Kepemimpinan Lewat Potongan Harga?
(bga)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Resmi Hadir di Indonesia,...
Resmi Hadir di Indonesia, HUAWEI Mate X6 Miliki Body Ramping, Tangguh, dan Makin Multitasking
HUAWEI Mate X6: Maksimalkan...
HUAWEI Mate X6: Maksimalkan Produktivitas dan Nikmati Kemudahan Instal Google Apps dengan Cepat
Ketika Harga Xiaomi...
Ketika Harga Xiaomi 15 Ultra Lebih Mahal dari iPhone 16 Pro
Hadir di Indonesia,...
Hadir di Indonesia, HUAWEI Mate X6 Tawarkan Premium Service Hingga Rp4.344 Juta!
Total Football Galaxy...
Total Football Galaxy S25 Series, Travel Buddy Lengkap Menjawab Semua Kondisi
Riset: Mode Gelap pada...
Riset: Mode Gelap pada Smartphone hanya Bikin Baterai Tambah Boros
Hypernet Technologies...
Hypernet Technologies Sediakan Solusi IT Antiribet untuk UMKM
Pre-Order Sekarang!...
Pre-Order Sekarang! HUAWEI MatePad Pro 13.2 Tablet Flagship dengan Pengalaman Lebih dari Laptop Resmi Hadir
5 Tips Memilih Kipas...
5 Tips Memilih Kipas Angin Portable untuk Nonton Konser
Rekomendasi
Abrasi Sungai Mengancam...
Abrasi Sungai Mengancam Jalan di Aceh Barat, Bupati Tarmizi Tindak Cepat dengan Normalisasi!
6 Fakta Inggris Pernah...
6 Fakta Inggris Pernah Menjajah 90% Negara di Dunia
Menteri Agama Tegas:...
Menteri Agama Tegas: ASN Jangan Gunakan Fasilitas Negara untuk Mudik Lebaran!
Berita Terkini
Telkomsel Prestige SkyEase...
Telkomsel Prestige SkyEase Bikin Terbang ala Sultan: Dijemput, Dimanja di Lounge, Diantar ke Pesawat
1 jam yang lalu
Cara Mengatasi Ghost...
Cara Mengatasi Ghost Touch di HP realme, Perhatikan!
1 jam yang lalu
Siapkah Pendidik di...
Siapkah Pendidik di Indonesia Hadapi Era Kecerdasan Buatan/AI?
1 jam yang lalu
5 Negara yang Alami...
5 Negara yang Alami Gerhana Bulan Total di Bulan Maret 2025, dari Benua Amerika hingga Afrika
2 jam yang lalu
Google Chrome Akan Hilang...
Google Chrome Akan Hilang dari Perangkat Android?
2 jam yang lalu
Patogen Misterius yang...
Patogen Misterius yang Dikaitkan dengan Kutukan Mumi Terkuak
5 jam yang lalu
Infografis
10 Bandara InJourney...
10 Bandara InJourney Airports Terbaik di Asia Pasifik 2024!
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved