Mark Zuckerberg Sebut Harga Apple Vision Pro Tidak Terjangkau Semua Orang

Jum'at, 09 Juni 2023 - 19:25 WIB
loading...
Mark Zuckerberg Sebut...
Mark Zuckerberg. Foto: Istimewa
A A A
JAKARTA - Apple mengumumkan Vision Pro, augmented-reality dan headset VR, dengan harga USD3.500 atau tujuh kali lebih mahal dari harga headset Quest 3 Meta mendatang.

CEO Meta Mark Zuckerberg mengaku, tidak terkejut dengan penemuan Apple itu. Meski demikian, dia mengaku kemajuan Apple karena melakukan sesuatu yang belum dipikirkan oleh Meta.

"Mereka tidak miliki terhadap kendala hukum dan fisika yang belum dieksplorasi dan dipikirkan oleh tim kami," katanya, dikutip dari The Variety, Jumat (9/6/2023).


Apple Vision Pro akan menggunakan tampilan resolusi lebih tinggi dari Meta Quest 3. Vision Pro akan memberikan 23 juta piksel di dua layar, lebih banyak piksel untuk setiap mata daripada TV 4K.

Tingginya harga dinilai sebanding dengan tampilan kelas atas dan semua teknologi yang mereka gunakan.

"Membutuhkan begitu banyak energi, sehingga sekarang Anda butuh baterai dan kawat yang terpasang padanya untuk menggunakannya. Mereka membuat pertukaran desain itu dan masuk akal," sambungnya.

Zuckerberg melanjutkan, pihaknya akan terus berinovasi untuk memastikan bahwa produk yang Meta hasilkan dapat diakses dan terjangkau bagi semua orang. Menurutnya, ini merupakan inti dari teknologi itu.



"Perbedaan yang lebih besar antara pendekatan Apple dan Meta terhadap VR dan AR adalah bahwa visi kami untuk Metaverse dan kehadiran pada dasarnya bersifat sosial," ungkap Zuckerberg.

Dilanjutkan dia, visi Meta adalah tentang orang yang berinteraksi dengan cara baru dan merasa lebih dekat dengan cara baru dan juga tentang menjadi aktif dan melakukan sesuatu.

"Sebaliknya, setiap demo yang Apple tunjukkan adalah seseorang yang duduk di sofa sendiri. Maksud saya, itu bisa menjadi visi masa depan komputasi, tetapi sepertinya itu bukan yang saya inginkan," tukasnya.

--
(san)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Cara Cek Layar iPhone...
Cara Cek Layar iPhone Terkena Shadow atau Dead Pixel, Ternyata Mudah
Apple Siapkan Perangkat...
Apple Siapkan Perangkat Andalan untuk Gantikan iPhone
Washington Gelar Sidang...
Washington Gelar Sidang Kasus Antimonopoli Meta
Akun Meta Teen Kini...
Akun Meta Teen Kini Tersedia di Facebook dan Messenger, Ini Fungsinya
Aplikasi Instagram untuk...
Aplikasi Instagram untuk iPad dalam Pengembangan, Ini Bocorannya
Meta Blokir Live Streaming...
Meta Blokir Live Streaming yang Dilakukan Remaja di Instagram
Kapitalisasi Pasar Apple...
Kapitalisasi Pasar Apple Rontok USD640 miliar dalam 3 Hari Akibat Tarif Trump
WhatsApp Siapkan Fitur...
WhatsApp Siapkan Fitur Baru untuk Panggilan Audio dan Video
Trump Bikin Apple Panik:...
Trump Bikin Apple Panik: Harga iPhone Bakal Naik Drastis, Sementara Penjualan Sedang Lesu
Rekomendasi
Rusak Pospol Lantas...
Rusak Pospol Lantas Ampera Palembang, Pengendara Motor Ditangkap
Genjot Produktivitas,...
Genjot Produktivitas, AMMAN Optimalkan Inovasi Teknologi
Wisatawan Asing Mulai...
Wisatawan Asing Mulai Berkurang, Ekonomi AS Diprediksi Rugi Rp1.511 Triliun
Berita Terkini
YouTube Akan Terjemahkan...
YouTube Akan Terjemahkan Bahasa secara Otomatis dengan AI
9 jam yang lalu
Perang Dagang dengan...
Perang Dagang dengan AS, China Yakin Akan Jadi Penguasa Teknologi Chip
16 jam yang lalu
Capek Antre Tiket Bus?...
Capek Antre Tiket Bus? Platform Ini Ubah Perjalananmu Jadi Lebih Asyik dan Hemat
1 hari yang lalu
Arkeolog Temukan Makam...
Arkeolog Temukan Makam Pangeran Firaun Userkaf dan atung Djoser
1 hari yang lalu
Robot Bergabung dengan...
Robot Bergabung dengan Manusia dalam Lomba Maraton di Beijing
1 hari yang lalu
Fenomena Cahaya Aneh...
Fenomena Cahaya Aneh Berwarna-warni Terlihat di Langit Kanada
2 hari yang lalu
Infografis
Mark Zuckerberg Ungkap...
Mark Zuckerberg Ungkap Rencana AI Google dan Apple Ciptakan Tuhan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved