Langgar Privasi Pelanggan, Tesla Digugat ke Pengadilan California

Minggu, 09 April 2023 - 10:03 WIB
loading...
Langgar Privasi Pelanggan,...
Ilustrasi mobil Tesla. Foto: Istimewa
A A A
JAKARTA - Seorang warga San Franscisco, bernama Henry Yeh, melakukan gugatan class action terhadap Tesla. Pemilik Tesla model Y ini menyatakan, pihak Tesla telah melanggar privasi pelanggan.

Dilansir dari Dawn, gugatan dilayangkan di Pengadilan Distrik Amerika Serikat (AS), Distrik Utara California.

Pengacara Henry Yeh, Jack Fitzgerald mengatakan, gugatan dilayangkan setelah Reuters melaporkan adanya kelompok karyawan Tesla yang membagikan video dan gambar yang direkam oleh kamera mobil pada 2019-2022.



"Tuan Yeh marah pada gagasan, bahwa kamera Tesla dapat digunakan untuk melanggar privasi keluarganya, yang dilindungi dengan cermat oleh Konstitusi California," katanya, dikutip Minggu (9/4/2023).

Dilanjutkan dia, Yeh melakukan gugatan atas nama pribadi, sesama pengguna Tesla, dan masyarakat umum.

Sementara itu, dalam laporannya Reuters menyatakan, beberapa karyawan Tesla dapat melihat pelanggan mencuci pakaian dan hal-hal yang sangat intim. Bahkan, melihat anak-anak mereka.



"Kepentingan orang tua dalam privasi anak-anak mereka adalah salah satu kepentingan paling mendasar. Kami meminta pengadilan untuk memerintahkan Tesla bersalah, karena melanggar privasi pelanggan," tukasnya.

Sayang, hingga berita ini diturunkan pihak Tesla masih belum memberikan keterangan.
(san)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Elon Musk Tegaskan Akan...
Elon Musk Tegaskan Akan Bertahan di Gedung Putih hingga Misi DOGE Tuntas
Biografi Nikola Tesla,...
Biografi Nikola Tesla, Ilmuwan yang Karyanya Banyak Diklaim Orang Lain
Kontroversi Elon Musk...
Kontroversi Elon Musk Bikin Pengguna Tesla Menyesal? Ini Faktanya!
Kim Kardashian Ingin...
Kim Kardashian Ingin Sekali Bercumbu dengan Robot Tesla
Drama Robot Optimus...
Drama Robot Optimus Tesla: Antara Realitas dan Pertunjukan
Elon Musk Siap Hadirkan...
Elon Musk Siap Hadirkan Robot Pelayan Optimus
Ngomongin Argentina,...
Ngomongin Argentina, Elon Musk dan Orang Terkaya di India Saling Serang
Elon Musk Bakal Jadi...
Elon Musk Bakal Jadi Triliuner Pertama di Dunia
Elon Musk Terima Gelar...
Elon Musk Terima Gelar Triliuner Pertama di Dunia
Rekomendasi
Muncul Pertama usai...
Muncul Pertama usai Lengser, Biden Kecam Kebijakan Trump
Saksikan Malam Ini The...
Saksikan Malam Ini The Prime Show Dokter Mesum, Fenomena Gunung Es? bersama Dhiandra Mugni, Hanya di iNews
3 Fakta Arab Saudi Bakal...
3 Fakta Arab Saudi Bakal Lunasi Semua Utang Suriah ke Bank Dunia
Berita Terkini
Daftar Kode Redeem FF...
Daftar Kode Redeem FF Free Fire Max Rabu 16 April 2025, Klaim Sekarang!
5 jam yang lalu
Ambisi Indonesia-Rusia...
Ambisi Indonesia-Rusia Bikin Internet Ngebut tapi Murah Meriah
8 jam yang lalu
Era Baru Telah Dimulai...
Era Baru Telah Dimulai dengan Kehadiran HUAWEI Mate XT | ULTIMATE DESIGN di Indonesia, Smartphone Triple Foldable yang Mengguncang Industri
9 jam yang lalu
Sambut A Minecraft Movie,...
Sambut A Minecraft Movie, Cinepolis Cinemas Luncurkan Virtual Cinema Experience
21 jam yang lalu
Warga AS Borong Produk...
Warga AS Borong Produk China di TikTok dan Amazon
22 jam yang lalu
Washington Gelar Sidang...
Washington Gelar Sidang Kasus Antimonopoli Meta
1 hari yang lalu
Infografis
Prabowo Bakal Ungsikan...
Prabowo Bakal Ungsikan 1.000 Warga Palestina ke Indonesia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved