Spesifikasi dan Harga Infinix Zero 5G 2023, Ponsel Gahar dengan Kapasitas RAM hingga 13GB

Rabu, 22 Februari 2023 - 19:03 WIB
loading...
Spesifikasi dan Harga...
Infinix Zero 5G 2023 baru saja diluncurkan di Indonesia beberapa waktu lalu. Foto DOK ist
A A A
JAKARTA - Infinix Zero 5G 2023 baru saja diluncurkan di Indonesia beberapa waktu lalu. Sesuai dengan namanya, ponsel ini telah dibekali dukungan jaringan 5G.

Sergio Ticoalu selaku Manager Regional Pemasaran Terintegrasi Infinix Asia Tenggara sebelumnya menyampaikan bahwa perangkat baru ini membawa performa mumpuni, namun tetap value for money.

Baca juga : Begini Spesifikasi Harga Infinix Zero 20 dan Infinix Zero Ultra

Dilansir dari laman GSMArena, Rabu (22/2/2023), berikut spesifikasi dan harga Infinix Zero 5G 2023.

1. Layar dan Dimensi

Infinix Zero 5G 2023 hadir dengan layar LCD IPS 6,78 inci dengan resolusi 1.080x2.460 piksel. Sementara itu, untuk kecepatan refresh rate mencapai 120Hz dengan tingkat kecerahan 500 nits.

Kemudian, pada bagian dimensi perangkat ini memiliki tinggi 168,7 mm, lebar 76,5 mm (lebar), serta ketebalan 8,83 mm. Sedangkan beratnya mencapai 201 gram.

2. Chipset
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Cara Mengunci Aplikasi...
Cara Mengunci Aplikasi di HP Infinix, Penting Dipahami!
Telkomsel Akselerasi...
Telkomsel Akselerasi Lebih dari 200 BTS 5G di Surabaya, Kecepatan Maksimum Tembus 480 Mbps
Cara Menggandakan Aplikasi...
Cara Menggandakan Aplikasi di HP Infinix
Cara Cek Touchscreen...
Cara Cek Touchscreen HP Infinix dengan Akurat dengan Berbagai Mode
4 Cara Cek IMEI HP Infinix,...
4 Cara Cek IMEI HP Infinix, Ternyata Mudah!
Telkomsel Hadirkan Jaringan...
Telkomsel Hadirkan Jaringan 5G di Destinasi Wisata Sumatera Utara: Danau Toba hingga Nias
Kakanwil Ditjenpas Riau:...
Kakanwil Ditjenpas Riau: Zero Narkoba dan Ponsel Harga Mati
Detik-Detik Ponsel Harga...
Detik-Detik Ponsel Harga Rp15 Juta Raib Digondol Bule Pencuri di Jombang
Demi Gaya di Hari Lebaran,...
Demi Gaya di Hari Lebaran, Sewa Ponsel Mewah jadi Solusi para Remaja
Rekomendasi
Kejari Jakpus Tetapkan...
Kejari Jakpus Tetapkan 5 Tersangka Korupsi PDNS, Ada Mantan Dirjen Kominfo
Rumah BUMN Pertamina...
Rumah BUMN Pertamina Tojo Una Una Angkat Kapasitas Ekonomi Perempuan Bajo
Kisah Anasha, Siswi...
Kisah Anasha, Siswi Indonesia yang Diterima di 11 Kampus Terbaik Luar Negeri
Berita Terkini
Awas! Charger Murah...
Awas! Charger Murah Bisa Jadi Bom Waktu? Kenali Ciri Charger GaN Berkualitas yang Aman!
Layar Ajaib di Charger...
Layar Ajaib di Charger Ponsel, Mampukah Menarik Konsumen yang Haus Teknologi?
Anker Charger 140W dan...
Anker Charger 140W dan Zolo Charger 30W, Charger Jawara yang Mengubah Cara Kita Menyuntik Daya!
Terobosan Keamanan Data,...
Terobosan Keamanan Data, Equnix Hadirkan Solusi Key Management Inovatif
Kemampuan Kacamata Pintar...
Kemampuan Kacamata Pintar Android XR Resmi Diperlihatkan
Hypernet Technologies...
Hypernet Technologies dan Lippo Mall Kemang Jalin Kolaborasi lewat Tenant Gathering
Infografis
Kota dengan Durasi Puasa...
Kota dengan Durasi Puasa Ramadan Terlama dan Tersingkat di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved