A76 OPPO Seri A Pertama dengan SuperVOOC, Ini Spesifikasinya!

Jum'at, 18 Februari 2022 - 16:48 WIB
Pengguna masih bisa mendapat mode Portrait dengan bokeh. Baik kamera depan maupun belakang pada OPPO A76 mendukung teknologi HDR.

OPPO A76 tersedia dalam dua pilihan warna, yakni Glowing Blue dan Glowing Black, dengan pilihan konfigurasi 6GB RAM dan 128BG ROM di Indonesia.

Perangkat ini akan tersedia secara bertahap di seluruh Indonesia dan mulai dapat dibeli hari ini Jumat (18/2) dengan harga resmi Rp3.399.000.

Pengguna bisa membeli secara luring lewat toko-toko yang menjual perangkat smartphone OPPO dan OPPO Store yang terdapat di seluruh Indonesia. Atau, secara daring melalui aplikasi OPPO Store pada smartphone OPPO maupun OPPO Official Store.

Spesifikasi OPPO A76



●Prosesor: Qualcomm Snapdragon 680

●RAM dan Memori: 6GB + 128GB, microSD hingga 1TB

●Ketebalan: 8.4mm

●Berat :189g
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More