Aplikasi Edit Video tanpa Watermark Gratis, Cocok Buat Konten Kreator

Rabu, 06 Oktober 2021 - 13:32 WIB
Aplikasi edit video tanpa watermark gratis yang cocok untuk konten kreator. Foto/dok
JAKARTA - Aplikasi edit video tanpa watermark gratis banyak tersedia di Google Play Store dan App Store. Biasanya, aplikasi edit video ini digunakan para konten kreator untuk mengisi kanal YouTube, Instagram, TikTok, dan lainnya.

Tentunya, konten kreator akan sedikit terganggu dengan adanya watermark dalam aplikasi edit video yang digunakan karena bisa mengurani originalitasnya. Ditambah lagi, watermark juga bisa mengurangi esensi konten yang sedang dibuat.

Namun konten kreator tak perlu khawatir karena banyak aplikasi edit video yang bisa digunakan tanpa watermark. Bahkan, Anda bisa mengunduhnya secara gratis.



Berikut 5 aplikasi edit video tanpa watermark yang dikutip dari backdroid.com:



1. VlogIt

VlogIt adalah salah satu aplikasi pengeditan video paling terkenal yang tersedia di Play Store yang dikembangkan oleh wondershare.

Aplikasi yang dikembangkan oleh Wondershare ini cukup mumpuni. Di fitur utama, ada beberapa jenis efek teks dinamis. Anda juga dapat mengedit warna, ukuran, font, dan bahkan animasi teks Anda.

Selain itu, VlogIt juga memiliki PIP, Kontrol Kecepatan, Transisi, Pembalikan, Filter, dan banyak lagi fitur lainnya yang dapat diandalkan.
Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More