Kode-Kode Shortcut Keyboard pada WhatsApp di Windows dan Mac

Jum'at, 09 April 2021 - 20:05 WIB
Cara menggunakan shortcut cukup mengklik beberapa tombol di keyboard, sehingga tak perlu repot-repot memindahkan kursor. Foto: dok reuters
JAKARTA - Pengguna PC atau laptop pasti sudah tidak asing lagi dengan shortcut yang diakses melalui keyboard. Fitur ini nyatanya sangat memudahkan penggunaan perangkat. Caranya cukup mengklik beberapa tombol di keyboard, sehingga tak perlu repot-repot memindahkan kursor.

Pada umumnya, shortcut keyboard yang banyak diketahui adalah penggunaan pada Microsoft Office. Tetapi mungkin yang belum banyak diketahui adalah shortcut keyboard untuk penggunaan WhatsApp di Windows atau Mac.



Berikut ini kode-kode shortcut keyboard yang bisa dipilih untuk memudahkan penggunaan WhatsApp di Windows dan Mac melalui aplikasi maupun peramban, dilansir dari akun Twitter resmi WhatsApp, Jumat (9/4).



Mac Desktop App

Mark as Unread = Cmd + Ctrl + U

Archives Chat = Cmd + E

Pin/Unpin = Cmd + Shift + P

Search in Chat = Cmd + Shift + F
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More